Kecanduan Game: Gamer India Lupa Kerja, Tidur dan Makan

Jumat, 29 Maret 2019 13:49 WIB

Ilustrasi pria main game dan istrinya kesal. shutterstock.com

TEMPO.CO, Jakarta - Akibat kecanduan bermain game, sejumlah gamer India nekat tidak tidur dan makan, bahkan ada yang sampai meninggalkan pekerjaannya.

Laman news18 melaporkan, sekitar 49,2 persen dari gamer ini berhenti dari pekerjaan mereka untuk bermain game sebagai sebuah profesi. Informasi tersebut berasal dari penyelia layanan cloud yang berbasis di Amerika, Limelight Network, dengan judul 'State of Online Gaming'.

Laporan tersebut didasarkan pada tanggapan dari 500 pemain di India, yang berusia 18 tahun ke atas. "Industri game global telah berevolusi dengan cemerlang, memberi gamer akses yang lebih besar ke berbagai video dan game mobile," kata Ashwin Rao, Direktur Limelight Networks, India.

Laporan itu menyoroti waktu yang dihabiskan para gamer untuk bermain game telah mengganggu gaya hidup, aktivitas sosial, dan aspirasi karier mereka. Menurut laporan itu, 45 persen gamer India menerima bahwa mereka melewatkan tidur, 37 persen mengaku melewatkan makan, 35 persen melewatkan waktu bersama teman atau kencan, dan 24,2 persen melewatkan pekerjaan hanya untuk bermain game.

Smartphone tetap menjadi perangkat paling populer untuk bermain game di India, diikuti oleh PC dan tablet. Laporan itu juga menyebutkan bahwa orang India lebih suka mengunduh game, dengan 90 persen orang merasa proses mengunduh video game membuat frustrasi.

"Untuk mendukung pertumbuhan industri game yang berkelanjutan, operator game perlu mengevaluasi keadaan platform pengiriman konten mereka untuk mengatasi tantangan latensi, terutama untuk game online," kata Rao.

Simak kabar terbaru tentang pemain game PUBG di India hanya di kanal Tekno Tempo.co

NEWS18 | STATE OF ONLINE GAMING

Berita terkait

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

1 hari lalu

7 Destinasi Wisata India Favorit Wisatawan Asing

Menariknya tidak hanya ibu kota India yang megah tapi juga beberapa daerah terpencil yang memikat hati wisatawan mancanegara

Baca Selengkapnya

75 Tahun Hubungan Diplomatik, India dan Indonesia Adakan Pameran dan Seminar Industri Pertahanan

1 hari lalu

75 Tahun Hubungan Diplomatik, India dan Indonesia Adakan Pameran dan Seminar Industri Pertahanan

Pameran sekaligus seminar Industri Pertahanan ini dalam rangka peringatan 75 tahun hubungan diplomatik India-Indonesia.

Baca Selengkapnya

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

1 hari lalu

Untuk Pertama Kali, AstraZeneca Akui Vaksin Covidnya Punya Efek Samping Langka

Perusahaan farmasi AstraZeneca digugat dalam gugatan class action atas klaim bahwa vaksin Covid-19 produksinya menyebabkan kematian dan cedera serius

Baca Selengkapnya

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

1 hari lalu

Ancaman Bom, Lebih dari 50 Sekolah di Ibu Kota India Dievakuasi

Puluhan sekolah di wilayah ibu kota negara India dievakuasi pada Rabu 1 Mei 2024 setelah menerima ancaman bom melalui email

Baca Selengkapnya

Hunter x Hunter Diadaptasi Menjadi Game Bergenre Pertarungan

2 hari lalu

Hunter x Hunter Diadaptasi Menjadi Game Bergenre Pertarungan

Hunter x Hunter Nen Impacgame pertarungan yang diadaptasi dari manga dan anime karya Yoshihiro Togashi

Baca Selengkapnya

Mode Permainan Game Tekken 8

2 hari lalu

Mode Permainan Game Tekken 8

Tekken 8, salah satu fighting game terpopuler dari Bandai Namco

Baca Selengkapnya

iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

2 hari lalu

iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

Setelah dirilis di App Store untuk iPhone, emulator Nintendo populer Delta akan hadir untuk versi iPad

Baca Selengkapnya

Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

2 hari lalu

Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

Faktanya, ini bukan kasus pertama karena peretasan data dalam game-game Pokemon merajalela di antara pemain curang.

Baca Selengkapnya

Ponsel Gaming Terbaru Infinix Pakai Dual Chip, Bisa Ubah 60 Jadi 120 FPS

3 hari lalu

Ponsel Gaming Terbaru Infinix Pakai Dual Chip, Bisa Ubah 60 Jadi 120 FPS

Infinix meluncurkan ponsel gaming terbarunya untuk seri Infinix GT 20 Pro. Tergolong kelas menengah, harga belum ketahuan.

Baca Selengkapnya

Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

3 hari lalu

Berapa Jumlah Penduduk Bumi Saat Ini? Berikut Penjelasannya

Berapa jumlah penduduk bumi saat ini? Hingga tahun 2024, penduduk bumi mencapai hampir 10 miliar. Berikut ini daftar negara dengan populasi terbanyak.

Baca Selengkapnya