Apa Itu Program International Baccalaureate?

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurhadi

Kamis, 10 Maret 2022 14:50 WIB

Ilustrasi mahasiswa di kampus. Shutterstock

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah ramai diperbincangkan warganet, putri dari pendakwah Yusuf Mansur, Wirda Mansur kembali angkat suara mengenai riwayat kuliahnya di University of Oxford. Melalui akun Instagramnya, ia mengakui tidak pernah kuliah di Oxford, melainkan hanya mengambil International Baccalaureate untuk pendidikan menengahnya.

Apa itu International Baccalaureate?

International Baccalaureate (IB) merupakan program pendidikan internasional yang lahir pertama kali di Jenewa, Swiss. Program ini dilakukan secara internasional untuk nantinya bisa meneruskan di berbagai universitas ternama di dunia.

Sebelumnya, IB dikenal sebagai International Baccalaureate Organization (IBO), yakni sebuah yayasan nirlaba yang berkantor pusat di Jenewa, Swiss. Dilansir dari ibo.org, yayasan ini didirikan pada 1968. IB sendiri menawarkan empat program pendidikan:

  1. Primary Years Programme untuk kategori umur 3-12 tahun
  2. Middle Years Programme untuk kategori 11-14 Tahun
  3. Diploma Programme untuk kategori 15 – 18 tahun
  4. Career Related Programme kategori 15 -18 tahun

Bagi siswa yang hendak mendaftar ke perguruan tinggi internasional, biasanya akan memilih program Diploma Programme.

Pada program tersebut, kurikulum yang diajarkan terdiri dari enam mata pelajaran dari bidang matematika, seni, pelajaran sosial, bahasa, dan pengalaman eksperimental. Setiap mata pelajaran akan dibagi menjadi tiga kerangka inti, yakni Theory of Knowledge (TOK), Creativity, Action, and Service (CAS), dan Extended Essay.

Advertising
Advertising

Dalam TOK, siswa akan diajarkan mengenai etika, sejarah, seni, matematika, sains dan ilmu sosial. Kemudian untuk CAS, pelajaran dilakukan di luar kelas dengan melakukan kegiataan sosial secara nyata.

Terakhir, Extended Essay mengharuskan siswa menulis makalah dengan ketentuan 4000 kata. Biasanya, siswa akan diminta untuk melakukan penelitian dan analisis topik tertentu.

Program IB pun tak hanya dilakukan di Oxford University saja, tetapi di berbagai negara di dunia. Siswa yang mendaftar program IB akan menempuh pendidikan dengan tiga bahasa internasional, yakni bahasa Inggris, Perancis dan Spanyol.

M. RIZQI AKBAR

Baca juga: Mengenalkan Pendidikan Indonesia di Sekolah SPK

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Berita terkait

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

6 jam lalu

Perlunya Contoh Orang Tua dan Guru dalam Pendidikan Karakter Anak

Psikolog menyebut pendidikan karakter perlu contoh nyata dari orang tua dan guru kepada anak karena beguna dalam kehidupan sehari-hari.

Baca Selengkapnya

Mayoritas Gaji Dosen di Bawah Rp 3 Juta, SPK: 76 Persen Terpaksa Kerja Sampingan

8 jam lalu

Mayoritas Gaji Dosen di Bawah Rp 3 Juta, SPK: 76 Persen Terpaksa Kerja Sampingan

Hasil riset Serikat Pekerja Kampus: sebagian besar dosen terpaksa kerja sampingan karena gaji dosen masih banyak yang di bawah Rp 3 juta.

Baca Selengkapnya

Kisah Ki Hadjar Dewantara Sebelum Jadi Bapak Pendidikan: Wartawan Kritis Musuh Belanda

21 jam lalu

Kisah Ki Hadjar Dewantara Sebelum Jadi Bapak Pendidikan: Wartawan Kritis Musuh Belanda

Sebelum memperjuangkan pendidikan, Ki Hadjar Dewantara adalah wartawan kritis kepada pemerintah kolonial. Ia pun pernah menghajar orang Belanda.

Baca Selengkapnya

Makna Logo Pendidikan Tut Wuri Handayani, Ada Belencong Garuda

22 jam lalu

Makna Logo Pendidikan Tut Wuri Handayani, Ada Belencong Garuda

Makna mendalam dibalik logo pendidikan Indonesia, Tut Wuri Handayani

Baca Selengkapnya

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

1 hari lalu

KPK Sebut Dana BOS Paling Banyak Disalahgunakan dengan Modus Penggelembungan Biaya

Modus penyalahgunaan dana BOS terbanyak adalah penggelembungan biaya penggunaan dana, yang mencapai 31 persen.

Baca Selengkapnya

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

1 hari lalu

Politikus di Rusia Diguncang Silang Pendapat soal Isu Gay

Alexandr Khinstein menilai politikus yang bertugas di lembaga pendidikan atau anak-anak tak boleh penyuka sesama jenis atau gay.

Baca Selengkapnya

Isu Kabinet Prabowo Banyak Beredar, PGRI Berpesan Jangan Mudah Ubah Kurikulum Pendidikan

3 hari lalu

Isu Kabinet Prabowo Banyak Beredar, PGRI Berpesan Jangan Mudah Ubah Kurikulum Pendidikan

PGRI mengingatkan bahwa pemerintahan baru di bawah Prabowo jangan dengan mudah mengubah kurikulum pendidikan.

Baca Selengkapnya

USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

5 hari lalu

USAID Kerja Sama dengan Unhas, ITB dan Binus

Program USAID ini untuk mempertemukan pimpinan universitas, mitra industri, dan pejabat pemerintah

Baca Selengkapnya

Gibran Dorong Program CSR Lebih Banyak Diarahkan ke Sekolah-Sekolah

6 hari lalu

Gibran Dorong Program CSR Lebih Banyak Diarahkan ke Sekolah-Sekolah

Gibran mengatakan para penerima sepatu gratis itu sebagian besar memang penerima program Bantuan Pendidikan Masyarakat Kota Surakarta.

Baca Selengkapnya

KPPU: Penegakan Hukum Pinjol Pendidikan Masih Tahap Penyelidikan Awal

6 hari lalu

KPPU: Penegakan Hukum Pinjol Pendidikan Masih Tahap Penyelidikan Awal

Pada Februari 2024, KPPU menyatakan memanggil empat perusahaan pinjol yang berikan pinjaman pendidikan kepada mahasiswa.

Baca Selengkapnya