Laptop Masuk Kantong dari Sony Vaio

Reporter

Editor

Minggu, 26 April 2009 13:42 WIB

Sony
TEMPO Interaktif, Jakarta: Laptop ini, menurut Sony, bisa dibawa dalam tas kecil atau bahkan di saku celana. Ini karena bentuknya mini, dengan dimensi 245 x 19,8 x 120 milimeter saja, serta layar memanjang berukuran 8 inci. Karenanya, perangkat ini lebih mirip bentuk dompet perempuan.

Vaio VGN-P13H menggunakan prosesor Intel Atom, dengan memori 2 gigabita serta kapasitas simpan hard disk sampai 60 gigabita. Perangkat yang bekerja dengan sistem operasi Windows Vista ini juga dilengkapi dengan koneksi nirkabel Wi-Fi, Bluetooth, dan kamera web. Dua port untuk sambungan USB dan card reader juga disediakan.

Semua kelengkapan itu ada dalam sebuah perangkat yang beratnya cuma 620 gram ini. Namun, karena dirancang sebagai perangkat bergerak, Vaio Pocket PC tidak dilengkapi dengan sambungan untuk jaringan kabel. Komputer saku ini dijual seharga US$ 899.

Laptop ini sudah mausk ke Indonesia. Sony bahkan mengiklankan produk ini dengan memasang papan iklan besar di daerah Senayan, Jakarta.

KARTIKA CANDRA

Berita terkait

Merangsek ke Segmen Ponsel Fotografi, Segini Harga Vivo V30e di Indonesia

14 jam lalu

Merangsek ke Segmen Ponsel Fotografi, Segini Harga Vivo V30e di Indonesia

Vivo V30e yang menggunakan sensor kamera dari Sony resmi meluncur di pasar Indonesia mulai hari ini, Kamis, 2 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

6 hari lalu

Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.

Baca Selengkapnya

Cara Melihat Password WiFi yang Sudah Terhubung di HP dan Laptop

9 hari lalu

Cara Melihat Password WiFi yang Sudah Terhubung di HP dan Laptop

Berikut adalah beberapa cara untuk melihat password WiFi yang sudah terhubung di HP dan laptop.

Baca Selengkapnya

3 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop untuk Windows 10

10 hari lalu

3 Cara Uninstall Aplikasi di Laptop untuk Windows 10

Menghapus atau uninstall aplikasi dapat meringankan beban sistem operasi laptop. Berikut cara uninstall aplikasi di laptop untuk Windows 10.

Baca Selengkapnya

Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

13 hari lalu

Rekomendasi Laptop Gaming Murah di Bawah 15 Juta dan Spesifikasinya

Berikut rekomendasi laptop gaming murah lengkap dengan harga dan spesifikasinya. Laptop gaming umumnya sudah dibekali dengan pendingin khusus.

Baca Selengkapnya

Cara Download WhatsApp di Laptop dan Keunggulannya

13 hari lalu

Cara Download WhatsApp di Laptop dan Keunggulannya

Sebagai platform komunikasi yang banyak digunakan orang, WhatsApp juga dapat digunakan melalui laptop. Ini cara download WhatsApp di laptop.

Baca Selengkapnya

HP Luncurkan Laptop EliteBook 635 Aero G11 di Jepang, Ini Spesifikasinya

18 hari lalu

HP Luncurkan Laptop EliteBook 635 Aero G11 di Jepang, Ini Spesifikasinya

Laptop EliteBook 635 Aero G1 ditenagai CPU AMD Ryzen 5 8640U atau Ryzen 7 8840U yang disokong sistem operasi Windows 11 Pro.

Baca Selengkapnya

5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

27 hari lalu

5 Rekomendasi Laptop untuk Mahasiswa yang Harganya Terjangkau

Tak perlu bingung saat akan membeli laptop. Berikut ini rekomendasi laptop untuk mahasiswa yang ramah kantong dengan kualitas terbaik.

Baca Selengkapnya

10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

27 hari lalu

10 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan untuk Hiburan hingga Bekerja

Kini sudah tersedia banyak pilihan laptop sesuai kebutuhan. Jika budget Anda tidak besar, berikut rekomendasi laptop 5 jutaan.

Baca Selengkapnya

Spesifikasi Lengkap Laptop Huawei Matebook D14, Harga Mulai dari Rp 8 Juta

31 hari lalu

Spesifikasi Lengkap Laptop Huawei Matebook D14, Harga Mulai dari Rp 8 Juta

Masa first sale laptop Huawei Matebook D14 akan berlangsung hingga pertengahan April 2024. Harganya berkisar 8-10 juta.

Baca Selengkapnya