Mark Zuckerberg Beli Rumah Peristirahatan Hawaii  

Reporter

Editor

Budi Riza

Senin, 13 Oktober 2014 13:00 WIB

Pendiri Facebook Mark Zuckerberg berfoto bersama Antonius Sasongko, perintis Kampung Cyber RT 36 RW 9 Taman, Kelurahan Patehan, Kecamatan Panembahan Keraton Yogyakarta. FOTO: Antonius Sasongko.

TEMPO.CO, Jakarta - Pendiri jejaring sosial terbesar dunia Facebook, Mark Zuckerberg, baru saja membeli dua rumah besar yang bersebelahan di kawasan Kauai, Shore Utara, Hawaii.

Rumah ini berdiri di atas lahan seluas sekitar 700 acre atau sekitar 283 hektare. Menurut sumber Forbes, Zuckerberg merogoh kocek US$ 100 juta atau sekitar Rp 1,2 triliun. (Baca: Di India, Zuckerberg Dirikan Server Komunikasi)

Lokasi akuisisi pertama bernama Pila'a Beach, yang berupa kawasan pantai pasir putih. Dan lokasi akuisisi kedua bernama Kahu'aina Plantation, yang awalnya berupa kawasan ladang tebu. Kawasan ini dihargai sekitar Rp 840 miliar.

Rencana Zuckerberg untuk membeli kawasan ini sudah terlihat pada tahun lalu. Saat itu Zuckerberg sengaja makan roti burger di warung Bubba Burgers. Peristiwa ini sempat diberitakan koran setempat. (Baca: Mark Zuckerberg Puji Jokowi)

"Kami tidak bisa berkomentar soal rumor dan spekulasi," kata juru bicara Facebook saat dimintai tanggapan soal ini.

Kawasan Pila'a Beach terdiri atas lima bagian, yang masing-masing bisa digunakan untuk membangun kawasan. (Baca: Dengan Pemerintah India, Zuckerberg Jajaki Jaringan Drone)

Baru-baru ini, miliuner teknologi Bill Gates juga membeli sebuah rumah peristirahatan senilai Rp 220 miliar atau sekitar US$ 18 juta. Rumah ini memiliki peternakan kuda dan pernah dimiliki seorang pesohor diet.

FORBES | BUDI RIZA

Terpopuler:

Di Yogya, Zuckerberg Coba Facebook di Pos Ronda
Pengganti Ahok Mantan Koruptor, Ini Kata Gerindra
Amir Syamsuddin: Nurhayati Sudah Diberi Sanksi
Zuckerberg Lihat Sunrise di Borobudur Luput dari 'Radar'

Berita terkait

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

7 hari lalu

Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.

Baca Selengkapnya

Chat Sering Tenggelam, WhatsApp Luncurkan Fitur Filter Obrolan untuk Mengatasinya

14 hari lalu

Chat Sering Tenggelam, WhatsApp Luncurkan Fitur Filter Obrolan untuk Mengatasinya

Fitur baru WhatsApp ini memungkinkan pengguna untuk mengetahui pesan baru atau yang terlewatkan dari pandangannya.

Baca Selengkapnya

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

14 hari lalu

Selain Tim Cook, Siapa Saja Bos Perusahaan Teknologi Dunia yang Pernah Bertemu Jokowi?

Selain CEO Apple Tim Cook, Jokowi tercatat beberapa kali pernah bertemu dengan bos-bos perusahaan dunia. Berikut daftarnya:

Baca Selengkapnya

Prajogo Pangestu Masuk Daftar 5 Orang Terkaya Dunia, Kekayaannya Paling Banyak Bertambah Sepanjang 2023

21 hari lalu

Prajogo Pangestu Masuk Daftar 5 Orang Terkaya Dunia, Kekayaannya Paling Banyak Bertambah Sepanjang 2023

Prajogo Pangestu orang terkaya bersama Jeff Bezos, Mark Zuckerberg, dan Elon Musk yang kekayaannya terbanyak bertambah sepanjang 2023 versi Forbes.

Baca Selengkapnya

Sudah Bisa Diakses, Facebook Bikin Pembaruan Fitur Video Jadi Mirip di TikTok

27 hari lalu

Sudah Bisa Diakses, Facebook Bikin Pembaruan Fitur Video Jadi Mirip di TikTok

Pada aplikasi TikTok telah menjadi pedoman tetap namun bagi Facebook, ini sebuah inovasi dan kemajuan.

Baca Selengkapnya

Cara Unblock Akun Seseorang di Facebook dengan Mudah

29 hari lalu

Cara Unblock Akun Seseorang di Facebook dengan Mudah

Ada beberapa cara unblock teman di Facebook, bisa melalui handphone maupun laptop. Cukup ikuti beberapa langkah berikut ini.

Baca Selengkapnya

Rayakan Hari Paskah dengan 55 Link Twibbon, Begini Cara Menggunakannya

33 hari lalu

Rayakan Hari Paskah dengan 55 Link Twibbon, Begini Cara Menggunakannya

Hari Paskah dapat dirayakan menggunakan twibbon beragam pilihan. Berikut memilih twibbon Hari Paskah yang sesuai selera dan cara menggunakannya!

Baca Selengkapnya

Survei Meta Ungkap Pengguna Medsos Usia Muda di Indonesia Berani dan Aktif

34 hari lalu

Survei Meta Ungkap Pengguna Medsos Usia Muda di Indonesia Berani dan Aktif

Sebanyak 87 persen responden dalam survei Meta menyatakan bahwa media sosial adalah platform efektif untuk sampaikan pesan dan mendorong perubahan.

Baca Selengkapnya

WhatsApp Aplikasi Perpesanan Paling Populer, Semua Bermula di Sebuah Garasi Rumah pada 2009

34 hari lalu

WhatsApp Aplikasi Perpesanan Paling Populer, Semua Bermula di Sebuah Garasi Rumah pada 2009

WhatsApp dibuat 2 mantan karyawan Yahoo, Brian Acton dan Jan Koum pada 2009 di sebuah garasi rumah di California. Begini perkembangannya.

Baca Selengkapnya

Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

36 hari lalu

Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

Meta menambahkan fitur khusus untuk membatasi konten politik pada platform yang dinaunginya, terutama Instagram.

Baca Selengkapnya