Teknologi Baru MRI Dikembangkan di Korea  

Reporter

Jumat, 10 Februari 2017 10:14 WIB

Imaging teknologi baru MRI. Kredit: Institute for Basic Science of South Korea

TEMPO.CO, Seoul - Sekelompok ilmuwan Korea Selatan menemukan platform baru magnetic resonance imaging (MRI) yang secara selektif menemukan sel-sel yang sakit. Ini adalah perkembangan yang dapat mengatasi beberapa keterbatasan dalam teknologi MRI saat ini.

Tim yang dipimpin Cheon Jin-woo pada Pusat Nanomedicine di bawah Institut untuk Ilmu Dasar (Institute for Basic Science) mengembangkan nano MRI lamp yang mengaktifkan sinyal-sinyal MRI hanya di hadapan sasaran penyakit (the disease target).

"Riset ini dapat mengatasi sejumlah keterbatasan MRI contrast agents saat ini," kata Cheon dalam keterangan pers. "Contrast agent seperti menggunakan lampu senter pada hari yang cerah dan efeknya terbatas. Teknologi baru ini, sebaliknya, seperti memakai lampu kedip (flash light) pada malam hari, dan ini lebih berguna." Menurut dia, penemuan ini akan membuka gerbang baru teknologi MRI noninvasif (tidak mengharuskan adanya instrumen) dalam mendiagnosis beragam penyakit.

Teknologi baru ini terdiri atas dua materi magnetis. Ketika kedua materi berada pada jarak yang kritis, seperti lebih jauh dari 7 nanometer (2,7 inci), sinyalnya menyala. Saat dua materi ini ditempatkan lebih dekat dari 7 nanometer, sinyal MRI mati. Tim ini menyebut fenomena itu sebagai magnetic resonance tuning.

Para peneliti menuturkan telah melakukan tes nano MRI lamp untuk mendiagnosis kanker dan mendeteksi keberadaan sebuah enzim yang dapat menimbulkan tumor. Penemuan terbaru ini diterbitkan dalam jurnal Nature Materials.

YONHAP | EUREKALERT | HOTMA SIREGAR



Baca Juga:
Ikatan Alumni ITB Bantah Mendukung Cagub di Pilkada DKI
Kiswinar Vs Mario Teguh, Pengacara: Masih 2 Episode Lagi




Advertising
Advertising

Berita terkait

Korea Selatan Tingkatkan Peringatan Terorisme di Kantor Diplomatiknya di Lima Negara

10 jam lalu

Korea Selatan Tingkatkan Peringatan Terorisme di Kantor Diplomatiknya di Lima Negara

Kementerian Luar Negeri Korea Selatan meningkatkan level kewaspadaan terorisme di kantor diplomatiknya di lima negara.

Baca Selengkapnya

Sejarah dan Arti Elemen-elemen dalam Bendera Korea Selatan

12 jam lalu

Sejarah dan Arti Elemen-elemen dalam Bendera Korea Selatan

Bendera Korea Selatan memuat arti tanah (latar putih), rakyat (lingkaran merah dan biru), dan pemerintah (empat rangkaian garis atau trigram hitam).

Baca Selengkapnya

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

17 jam lalu

Resmi Perpanjang Kontrak di Red Sparks, Berapa Gaji Megawati Hangestri?

Dalam kontrak barunya di Red Sparks, Megawati Hangestri bakal mendapat kenaikan gaji menjadi US$ 150 ribu per musim.

Baca Selengkapnya

Kementerian Luar Negeri Benarkan Ada WNI Terlibat Pembunuhan di Korea Selatan

2 hari lalu

Kementerian Luar Negeri Benarkan Ada WNI Terlibat Pembunuhan di Korea Selatan

Kementerian Luar Negeri RI membenarkan telah terjadi perkelahian sesama kelompok WNI di Korea Selatan persisnya pada 28 April 2024

Baca Selengkapnya

WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

2 hari lalu

WNI Saling Serang di Korea Selatan, Satu Orang Tewas

Seorang pria warga negara Indonesia (WNI) ditangkap polisi Daegu, Korea Selatan setelah menikam rekan senegaranya hingga tewas dan melarikan diri.

Baca Selengkapnya

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

2 hari lalu

Shin Tae-yong Pernah Dilempar Telur di Negaranya Sendiri, Ini Sisi Lain Coach Shin

Pelatih timnas Indonesia Shin Tae-yong berhasil bawa Garuda Muda ke perempat final Piala Asia U-23 2024. Berikut sisi lain Coach Shin.

Baca Selengkapnya

Dua Produser Program Televisi Korea Selatan yang Dibintangi Hyoyeon SNSD dan Dita Karang Dideportasi Imigrasi Bali

4 hari lalu

Dua Produser Program Televisi Korea Selatan yang Dibintangi Hyoyeon SNSD dan Dita Karang Dideportasi Imigrasi Bali

Setelah diperiksa Imigrasi, 15 kru dan artis Korea Selatan, termasuk Hyoyeon SNSD dan Dita Karang sudah kembali ke Korsel pada Jumat lalu.

Baca Selengkapnya

Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

6 hari lalu

Youtuber Jang Hansol dan Food Vlogger Om Kim Senang Indonesia Kalahkan Korea Selatan

Jang Hansol menyebut kekalahan Korea Selatan dari Timnas U-23 bisa menjadi pembelajaran berharga bagi sepak bola di negaranya.

Baca Selengkapnya

Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

6 hari lalu

Ketika Ernando Ari Berjoget Usai Gagalkan Penalti Jagoan Korea Selatan Lee Kang-hee di Piala Asia U-23

Aksi joget-joget Ernando Ari pada laga perempat final Piala Asia U-23 dianggap sebagai ejekan terhadap Lee Kang Hee.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

6 hari lalu

5 Fakta Timnas Indonesia Kalahkan Korea Selatan di 8 Besar Piala Asia U-23 2024

Timnas Indonesia cetak sejarah maju ke semifinal Piala Asia U-23 2024 setelah kalahkan Timnas Korea Selatan lewat adu penalti 11-10.

Baca Selengkapnya