Gantikan Roy Simangunsong, Novita Jong Pimpin Twitter Indonesia  

Reporter

Rabu, 22 Maret 2017 13:00 WIB

Logo Twitter. sphotum.com

TEMPO.CO, Jakarta - Twitter Indonesia membenarkan bahwa Roy Simangunsong sudah tidak lagi menjabat Country Head Twitter Indonesia. Dia digantikan Novita Jong, yang sebelumnya menjabat Kepala Industri Twitter Indonesia.

"Selama dua tahun terakhir, kami telah membangun kehadiran Twitter di Indonesia, salah satu negara dengan jumlah pengguna terbesar di dunia, sekaligus meningkatkan kerja sama dengan pengguna, mitra, dan brand. Twitter memiliki komitmen tinggi untuk Indonesia. Sebagian besar terjadi berkat kepemimpinan dan semangat Roy melakukan berbagai inovasi kreatif untuk industri digital Indonesia," kata Twitter Indonesia dalam keterangan tertulisnya.

"Novita Jong akan menjadi Industry Head Twitter Indonesia, dan Roy akan berkoordinasi dengannya untuk memastikan transisi ini dapat berjalan lancar. Misi kami tetap sama: menjadikan Twitter sebagai tempat terbaik bagi masyarakat Indonesia untuk melihat apa yang sedang terjadi di dunia saat ini dan berbagi pandangan tentang hal tersebut," ucap Twitter Indonesia.

Roy akan menduduki posisi lain di Twitter. "Selagi semakin banyak talenta bergabung dengan kantor perwakilan kami di Indonesia, Roy telah memutuskan mengerjakan proyek-proyek strategis lain di Twitter dan melaporkan langsung kepada Maya Hari, Managing Director Twitter untuk India dan Asia Tenggara," ujar Twitter Indonesia.

ANTARA




Berita terkait

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

1 hari lalu

Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.

Baca Selengkapnya

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

2 hari lalu

Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

Twibbon dapat digunakan untuk turut menyemarakkan Hari Buruh Internasional pada 1 Mei 2024. Silakan unggah dan tayang.

Baca Selengkapnya

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

2 hari lalu

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.

Baca Selengkapnya

Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

5 hari lalu

Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

Jauh sebelum wacana kereta cepat Jakarta-Surabaya, ada komikus yang pernah sindir Indonesia lebih pilih Cina dari pada Jepang.

Baca Selengkapnya

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

6 hari lalu

Anandira Puspita akan Jalani Sidang Perdana Praperadilan di PN Denpasar pada 6 Mei 2024

Anandira Puspita, akan menjalani sidang praperadilan perdana di Pengadilan Negeri atau PN Denpasar, Senin, 6 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

7 hari lalu

Cara Cek Kelulusan Hingga Jadwal Seleksi Tes online Rekrutmen Bersama BUMN

Ini yang harus diperhatikan dan dipantau saat ikut rekrutmen bersama BUMN.

Baca Selengkapnya

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

7 hari lalu

Kapan Waktunya Anak Diberi Akses Internet Sendiri? Simak Penjelasan Psikolog

Psikolog memberi saran pada orang tua kapan sebaiknya boleh memberi akses internet sendiri pada anak.

Baca Selengkapnya

PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

9 hari lalu

PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese menyebut Elon Musk sebagai miliarder sombong karena tak mau menghapus unggahan di media sosial X.

Baca Selengkapnya

Berefek ke Kesejahteraan Tubuh, Bagaimana Taktik Mengurangi Penggunaan Media Sosial?

10 hari lalu

Berefek ke Kesejahteraan Tubuh, Bagaimana Taktik Mengurangi Penggunaan Media Sosial?

Orang sering menggunakan media sosial untuk memposting momen terbaiknya, membuat feed terlihat seperti highlight reel dari pengalaman keren.

Baca Selengkapnya

Link 15 Twibbon Untuk Merayakan Hari Bumi, Perhatikan Cara Download dan Upluad

10 hari lalu

Link 15 Twibbon Untuk Merayakan Hari Bumi, Perhatikan Cara Download dan Upluad

Hari Bumi atau Earth Day pada 22 April dapat dirayakan dengan berbagai aktivitas termasuk meramaikan di media sosial lewat unggahan twibbon.

Baca Selengkapnya