Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Samsung Gandeng ARM Bikin Chipset Cortex-A76 7 Nanometer 3 GHz

image-gnews
Samsung gandeng ARM bikin Chipset Cortex-A76 7nm 3GHz. Kredit: Neowin
Samsung gandeng ARM bikin Chipset Cortex-A76 7nm 3GHz. Kredit: Neowin
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Samsung dan Advanced RISC Machine (ARM) telah mengumumkan kemitraan untuk membangun chipset Cortex-A76 pada prose LPP 7 nanometer (nm) dan kemudian beralih ke 5 nm LPE, sebagaimana dilaporkan laman GSM Arena, 5 Juli 2018.

Baca: Samsung Rilis Aplikasi Samsung Member untuk Layani Pelanggan

Chip tersebut rencananya memiliki kecepatan CPU di atas 3 GHz. Produksi chip 7 nm dijadwalkan pada pertengahan 2018. Adapun pengembangan proses litografi Extreme Ultra Violet (EUV) yang pertama dilakukan pada paruh pertama 2019.

“Membangun ekosistem desain yang luas dan berbeda adalah suatu keharusan bagi pelanggan. Kolaborasi dengan ARM di bidang solusi IP sangat penting untuk meningkatkan daya komputasi berkinerja tinggi," ujar Vice President of Samsung's Foundry Marketing Team Ryan Sanghyun Lee, seperti dilansir laman Beebom.

ARM mengklaim inti A76 di 3.0 GHz (7 nm) akan 35 persen lebih cepat daripada inti A75 di 2.8 GHz (10 nm). Penggunaan daya dapat turun hingga 40 persen. ARM menyebut inti A76 chip "kelas laptop" sehingga diperkirakan tidak hanya untuk smartphone, melainkan perangkat yang lebih besar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

ARM nantinya menawarkan penggunaan teknologi DynamIQ untuk Cortex-A76 dan memanfaatkan arsitektur chip big.LITTLE untuk memberikan kinerja kelas laptop pada perangkat seluler.

"Hal itu akan mempercepat pertumbuhan kemampuan artificial intelligence (AI) dan machine learning," kata Lee. Dalam program jangka panjang, Samsung kemungkinan akan membuat chipset dengan proses 3 nm berteknologi Gate-All-Around-Early (GAAE).

Simak artikel menarik lain tentang chipset hasil kerja sama antara Samsung dan ARM hanya di kanal Tekno Tempo.co.

GSM ARENA | BEEBOM

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Cara Screenshot di HP Samsung dengan Mudah dan Cepat

16 menit lalu

Berikut ini deretan rekomendasi HP Samsung Rp5 jutaan yang layak dipertimbangkan, dengan prosesor Snapdragon dan layar Super AMOLED. Foto: Canva
5 Cara Screenshot di HP Samsung dengan Mudah dan Cepat

Ada beberapa cara screenshot di HP Samsung. Salah satunya bisa dengan mengusapkan tangan ke layar. Ketahui cara lain yang praktis di sini.


Cocok untuk Menjepret Momen Lebaran, Berikut Daftar Ponsel Rp 2 Jutaan dengan Kamera Gahar

7 hari lalu

Xiaomi Mi 9 (kiri) dan Samsung Galaxy S10 (kanan). Kredit: GSM Arena/The Verge
Cocok untuk Menjepret Momen Lebaran, Berikut Daftar Ponsel Rp 2 Jutaan dengan Kamera Gahar

Samsung dan Xiaomi menyediakan berbagai gawai berkamera bagus dengan harga terjangkau. Cocok dipakai pada momentum Lebaran.


Samsung Rilis Powerbank Berteknologi Nirkabel Kedua di Cina, Harga Setengah Jutaan

7 hari lalu

Samsung meluncurkan power bank daya 10.000mAh dengan pengisian daya nirkabel di Cina. Gizmochina.com
Samsung Rilis Powerbank Berteknologi Nirkabel Kedua di Cina, Harga Setengah Jutaan

Samsung rilis powerbank nirkabel 10.000 mAh yang bisa digunakan untuk mengisi baterai tiga perangkat sekaligus.


6 Fitur AI di One UI 6.1 yang Menarik untuk Dicoba

9 hari lalu

Ilustrasi kecerdasan buatan atau AI. Dok. Shutterstock
6 Fitur AI di One UI 6.1 yang Menarik untuk Dicoba

Fitur artificial intellegence itu mulai dari Circle to Search hingga dukungan AI pada aplikasi Notes.


Seri Baru Samsung Galaxy Z Fold Semakin Tipis, Bocoran Fiturnya Beredar di X

9 hari lalu

Samsung Galaxy Z Fold5 (@OnLeaks/@Smartprix)
Seri Baru Samsung Galaxy Z Fold Semakin Tipis, Bocoran Fiturnya Beredar di X

Galaxy Z Fold 6 diprediksi semakin ringan dan tipis dibanding seri ponsel lipat Samsung sebelumnya.


Sejumlah Pengguna Galaxy S23 Ultra Keluhkan Layar Tidak Berfungsi Setelah Pembaruan Oneui 6.1

11 hari lalu

Samsung Galaxy S23 Ultra. REUTERS/Kim Hong-Ji
Sejumlah Pengguna Galaxy S23 Ultra Keluhkan Layar Tidak Berfungsi Setelah Pembaruan Oneui 6.1

Banyak pengguna Galaxy S23 Ultra yang membagikan masalahnya di forum komunitas resmi Samsung.


Samsung Galaxy M55 5G Dikabarkan Pakai Layar Super AMOLED dan Sensor Kamera OIS, Begini Bocorannya

12 hari lalu

Samsung Galaxy M55 5G (Fonearena)
Samsung Galaxy M55 5G Dikabarkan Pakai Layar Super AMOLED dan Sensor Kamera OIS, Begini Bocorannya

Samsung Galaxy M55 5G ditenagai oleh Snapdragon 7s Generasi 1.


Spesifikasi dan Desain Realme C65 yang akan Diluncurkan di Vietnam

13 hari lalu

Realme C65.
Spesifikasi dan Desain Realme C65 yang akan Diluncurkan di Vietnam

Produsen ponsel pintar Realme akan meluncurkan produk terbaru seri C65. Realme C65 akan dirilis di Vietnam pada 4 April 2024


Daftar 10 Ponsel yang Hadir pada April 2024: Ada OnePlus, Huawei, Redmi, Samsung, dan Lainnya

15 hari lalu

Realme C65.
Daftar 10 Ponsel yang Hadir pada April 2024: Ada OnePlus, Huawei, Redmi, Samsung, dan Lainnya

Sebanyak delapan merek ponsel diperkirakan akan meluncurkan ponsel baru.


Samsung Dilaporkan Batal Jadi Pemasok Panel OLED untuk iPhone SE 4

16 hari lalu

Dugaan desain iPhone SE 4 (X/Majin Bu)
Samsung Dilaporkan Batal Jadi Pemasok Panel OLED untuk iPhone SE 4

Samsung menarik diri dari proses negosiasi memasok panel OLED itu.