Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Smartphone Harga 2 Jutaan Ini Cocok Jadi Hadiah Valentine

image-gnews
Nokia 5.1 Plus. (harveynorman.com.au)
Nokia 5.1 Plus. (harveynorman.com.au)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Smartphone bisa jadi salah satu kado pada hari Valentine. Ada beberapa smartphone dengan kualitas bagus, tapi harga tidak terlalu mahal.

Baca juga: Hari Valentine, Samsung Bikin Flash Sale Galaxy M20

Tempo merangkum beberapa smartphone dengan harga Rp 2 jutaan yang cocok dijadikan kado. Ponsel pintar tersebut memiliki spesifikasi yang berbeda yang tentunya dapat digunakan untuk aktivitas sehari-hari. Berikut smartphone tersebut:

1. Mi A2 Lite

Xiaomi Mi A2 dan Xiaomi Mi A2 Lite. Kredit: Gizmochina

Mi A2 Lite memiliki layar dengan ukuran 5,84 inci FHD+ Full Screen dan aspek rasio 19:9, serta berponi. Chipset yang terpasang lebih rendah dibanding seri A2, Snapdragon 625, dan hadir dengan dua varian RAM dan memori internal, yakni RAM 4 GB dengan memori 64 GB serta RAM 3 GB dengan memori 32 GB. Selain itu, berdaya baterai 4.000 mAh.

Kamera Mi A2 Lite memiliki sensor 12 plus 5 MP di bagian depan dengan teknologi AI. Sedangkan kamera depan memiliki sensor 12 MP. Kemera tersebut dilengkapi dengan teknologi AI Potrait, yang dapat menghasilkan efek bokeh tanpa lensa pendukung.

Sehingga perangkat memiliki kemampuan fotografi yang mumpuni dengan peningkatan yang signifikan dari generasi sebelumnya. Mi A2 Lite hanya tiga warna, yaitu gold, blue, dan black. Untuk ketersediaan, kedua ponsel itu akan hadir di pasar Indonesia pada 27 September 2018. Pada saat peluncurannya Xiaomi Mi A2 Lite dibanderol Rp 2,499 juta untuk varian RAM 3 GB/32 GB dan Rp 2,999 juta untuk varian 4 GB/64 GB.

Baca juga: 4 Cara Cristiano Ronaldo Rayakan Valentine dengan Pasangannya

Selanjutnya: Realme U1...

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Realme GT7 Pro Dirumorkan Debut November 2024, Kemungkinan Punya Camera Control ala iPhone 16

2 hari lalu

Logo Realme. Istimewa
Realme GT7 Pro Dirumorkan Debut November 2024, Kemungkinan Punya Camera Control ala iPhone 16

Realme GT7 Pro digadang-gadang bakal meluncur ke pasar pada November nanti. Pembocor menyebutkan soal fitur camera control seperti iPhone 16.


Tips Cegah Masalah Mata Lelah

23 hari lalu

Ilustrasi - Efek peningkatan waktu menatap layar perangkat elektronik pada kesehatan mata. (ANTARA/Shutterstock/Fizkes)
Tips Cegah Masalah Mata Lelah

Beraktivitas di depan layar elektronik secara berlebihan membuat mata semakin cepat lelah. Simak tips cegah masalah mata lelah.


Daftar HP yang Tidak akan Dapat Pembaruan Android 15

24 hari lalu

Android 15.
Daftar HP yang Tidak akan Dapat Pembaruan Android 15

Tidak semua HP akan mendapatkan pembaruan Android 15. Berikut daftarnya.


Huawei Mate XT Hitam Muncul dalam Daftar Resmi Menjelang Peluncuran 10 September

27 hari lalu

Huawei Mate XT Hitam. (Gizmochina)
Huawei Mate XT Hitam Muncul dalam Daftar Resmi Menjelang Peluncuran 10 September

Huawei Mate XT akan tersedia dalam dua varian, yaitu 16GB+512GB dan 16GB+1TB.


Iklan Perdana Huawei Mate XT Dirilis, Berikut Bocoran Spesifikasinya

30 hari lalu

Bocoran Huawei Mate XT (X/@harinarayananpc)
Iklan Perdana Huawei Mate XT Dirilis, Berikut Bocoran Spesifikasinya

Huawei Mate XT dinilai sebagai produk Huawei yang paling inovatif dan disruptif hingga saat ini, yang menampilkan desain lipat tiga yang unik.


Cara Mencadangkan Data Telegram Melalui Desktop dan Smartphone

33 hari lalu

Logo Telegram. Istimewa
Cara Mencadangkan Data Telegram Melalui Desktop dan Smartphone

Telegram menyediakan fitur backup untuk memulihkan data apabila terjadi hal yang diinginkan. Berikut caranya.


Oppo Find X8 Bakal Tiru Desain Quick Button iPhone 16, Ambil Gambar Tanpa Aplikasi Kamera

36 hari lalu

Ilustrasi penggunaan kamera ponsel. TEMPO/Wuragil
Oppo Find X8 Bakal Tiru Desain Quick Button iPhone 16, Ambil Gambar Tanpa Aplikasi Kamera

Para analis teknologi menyebut Oppo selalu berusaha mengembangkan fitur kamera yang mirip dengan iPhone.


Tangkal Rumor, iFixit Buktikan iPhone Terendam Air Sulit Diperbaiki dengan Audio Frekuensi Tinggi,

37 hari lalu

Apple telah meluncurkan Self Service Repair Store resminya dengan serangkaian suku cadang dan alat untuk memperbaiki model iPhone SE (generasi ketiga), iPhone 12, dan iPhone 13 yang rusak. (Apple)
Tangkal Rumor, iFixit Buktikan iPhone Terendam Air Sulit Diperbaiki dengan Audio Frekuensi Tinggi,

Perbaikan iPhone terendam dengan skema audio belakangan beredar di media sosial. Setelah diuji, skema itu tak efektif.


Xiaomi Bakal Produksi Ponsel Tanpa Tombol, Daya dan Volume Diatur Lewat Layar

37 hari lalu

Ilustrasi Logo Xiaomi. Kredit: ANTARA/REUTERS/Stringer/am.
Xiaomi Bakal Produksi Ponsel Tanpa Tombol, Daya dan Volume Diatur Lewat Layar

Peniadaan tombol pada sisi bodi ponsel dianggap dapat memperhalus tampilan perangkat Xiaomi ketika dipegang oleh pengguna.


Honor Magic V3 Diklaim Lebih Kuat dari Batu Granit, Kebal Meski Masuk Mesin Cuci

38 hari lalu

Honor Magic v3. Foto : Honor
Honor Magic V3 Diklaim Lebih Kuat dari Batu Granit, Kebal Meski Masuk Mesin Cuci

Ketangguhan Honor Magic V3 itu berkat material super steel dan serat khusus yang biasanya terpasang pada kevlar atau bahan rompi anti peluru.