Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ilmuwan Temukan Penangkal Racun Makhluk Paling Berbisa di Dunia

image-gnews
Ubur-Ubur Kotak, binatang dengan bisa paling beracun di dunia. (Sydney.edu.au/AAP Photo/Kelvin Aitken)
Ubur-Ubur Kotak, binatang dengan bisa paling beracun di dunia. (Sydney.edu.au/AAP Photo/Kelvin Aitken)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penangkal racun telah ditemukan untuk makhluk paling berbisa di dunia, ubur-ubur kotak dari Australia. Penangkal racun tersebut ditemukan oleh peneliti di University of Sydney Australia, demikian dilaporkan laman stuff, Selasa, 30 April 2019.

Ubur-ubur Serbu Ancol, Ini Saran dan Larangan Korban Sengatan Racunnya

Ubur-ubur tersebut dapat membawa racun yang bisa membunuh lebih dari 60 orang. Satu sengatan dari makhluk itu akan menyebabkan rasa sakit yang luar biasa dan nekrosis kulit. Jika dosis racunnya cukup besar, serangan jantung dan kematian dapat terjadi hanya dalam beberapa menit.

Dengan menggunakan pengeditan genom, para peneliti di Charles Perkins Center University menemukan penangkal molekuler yang dapat memblokir gejala sengatan ubur-ubur jika diterapkan pada kulit dalam waktu 15 menit. Para peneliti mengambil jutaan sel manusia dan menghasilkan gen manusia yang berbeda di masing-masing sel, sebelum menambahkan racun ubur-ubur dan mencari sel yang selamat dari proses tersebut.

"Ini adalah pembedahan molekuler pertama tentang bagaimana jenis racun ini bekerja, dan mungkin bagaimana racun bekerja," kata peneliti utama studi tersebut, Raymond Lau dalam sebuah pernyataan.

Para peneliti percaya obat yang aman digunakan manusia ini, bisa menghentikan nekrosis, jaringan parut kulit dan rasa sakit sepenuhnya ketika diterapkan pada kulit. Namun, penelitian lebih lanjut diperlukan untuk mengetahui apakah penangkal racun ini bisa menghentikan serangan jantung atau tidak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Obat penawar itu terbukti bekerja pada sel manusia di luar tubuh sebelum berhasil diuji pada tikus hidup. Para ilmuwan sekarang ingin mengembangkannya untuk manusia. Temuan tersebut diterbitkan dalam jurnal Nature Communications 

Simak kabar terbaru tentang penemuan penangkal racun oleh Ilmuwan hanya di kanal Tekno Tempo

STUFF | NATURE COMMUNICATION | SYDNEY.EDU.AU

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


4 Ikan Beracun yang Berbahaya jika Dikonsumsi

44 hari lalu

Ikan buntal. telegraph.co.uk
4 Ikan Beracun yang Berbahaya jika Dikonsumsi

Tak semua ikan bisa dimakan lantaran ada berbagai ikan yang mengandung racun dan mengakibatkan fatal bagi siapa pun yang mengonsumsinya.


Mengenal Tetrodotoxin, Racun Berbahaya pada Ikan Buntal

45 hari lalu

Ikan buntal. telegraph.co.uk
Mengenal Tetrodotoxin, Racun Berbahaya pada Ikan Buntal

Tidak hanya pada ikan buntal, tetrodotoxin juga ada pada katak, guritam, dan amfibi.


Inilah 4 Ikan Paling Beracun di Dunia

46 hari lalu

Ikan buntal. telegraph.co.uk
Inilah 4 Ikan Paling Beracun di Dunia

Ikan stonefish, lionfish, pufferfish (buntal), dan surgeonfish dikenal karena racunnya mematikan.


Ibu dan 2 Anak di Saparua Maluku Tewas Usai Konsumsi Ikan Buntal, Kenali Bahaya Racun Ikan Fugu Ini

47 hari lalu

Ikan buntal. telegraph.co.uk
Ibu dan 2 Anak di Saparua Maluku Tewas Usai Konsumsi Ikan Buntal, Kenali Bahaya Racun Ikan Fugu Ini

Racun yang terdapat dalam ikan buntal bernama racun tetrodotoxin, yang dinilai ribuan kali lebih berbahaya dibandingkan sianida.


Rusia: Sedikitnya 1.000 Diplomat Diusir oleh Negara NATO

48 hari lalu

Sebuah bus yang membawa staf kedutaan dan anak-anak meninggalkan Kedutaan Besar Rusia di London, Inggris, 20 Maret 2018. REUTERS/Toby Melville
Rusia: Sedikitnya 1.000 Diplomat Diusir oleh Negara NATO

Jumlah diplomat Rusia yang diusir dari negara-negara anggota NATO melampaui seribu orang


Ibu Bunuh Balita Pakai Racun di Tulungagung Berawal dari Niat Bunuh Diri Bersama

24 Februari 2024

Kapolres Tulungagung, AKBP Teuku Arsya Khadafi memimpin gelar perkara ibu bunuh anak di Mapolres Tulungagung, Jumat, 22 Fenruari 2024. Foto: ANTARA/HO - Joko Pramono
Ibu Bunuh Balita Pakai Racun di Tulungagung Berawal dari Niat Bunuh Diri Bersama

Apa penyebab YM, ibu muda di Tulungagung, tega membunuh anaknya sendiri yang masih berusia 5 tahun?


Pelajar Tewas Diracun Pakai Kopi Sianida di Pacitan, Pelaku Ingin Tutupi Kasus Pencuriannya di Rumah Korban

3 Februari 2024

Kepala Polres Pacitan, AKBP Agung Nugroho (kedua kanan), saat pers rilis hasil uji labfor kasus pembunuhan pelajar inisial MR menggunakan racun sianida yang ditabur pada minuman kopi korban, oleh tersangka AFA (26), di Markas Polres Pacitan, Kamis, 1 Februari 2024. Foto: ANTARA/HO-Humas Polres Pacitan
Pelajar Tewas Diracun Pakai Kopi Sianida di Pacitan, Pelaku Ingin Tutupi Kasus Pencuriannya di Rumah Korban

Kasus pembunuhan dengan kopi sianida kini terjadi di Pacitan, Jawa Timur, dengan korban seorang pelajar


Ade Mugis Bawakan Sarapan yang Sudah Dicampur Racun Tikus untuk Kekasih Gelap Julita

14 Desember 2023

Tersangka pembunuhan perempuan di Cikarang Kabupaten Bekasi menggunakan racun tikus, AMW 35 tahun di Polda Metro Jaya pada Rabu, 13 Desember 2023. TEMPO/Desty Luthfiani.
Ade Mugis Bawakan Sarapan yang Sudah Dicampur Racun Tikus untuk Kekasih Gelap Julita

Ade Mugis membunuh kekasih gelapnya Julita di sebuah kontrakan yang baru satu minggu mereka tempati. Membawa sarapan dicampur racun tikus.


Pembunuhan Perempuan di Cikarang, Korban Diracuni Pacarnya

14 Desember 2023

Ilustrasi pembunuhan. FOX2now.com
Pembunuhan Perempuan di Cikarang, Korban Diracuni Pacarnya

Tersangka pembunuhan pacar dengan racun tikus di Bekasi itu ketakutan perselingkuhannya diketahui istri.


Istri Kepala Mata-mata Ukraina Dilaporkan Diracun Logam Berat

28 November 2023

Mayor Jenderal Kyrylo Budanov, kepala Intelijen Militer Ukraina, berbicara selama wawancara dengan Reuters, di tengah serangan Rusia terhadap Ukraina, di Kyiv, Ukraina 6 Juli 2023. REUTERS/Valentyn Ogirenko/File Foto
Istri Kepala Mata-mata Ukraina Dilaporkan Diracun Logam Berat

Marianna Budanova adalah istri Kyrylo Budanov, kepala badan intelijen militer Ukraina, GUR, yang terlibat dalam operasi rahasia melawan pasukan Rusia