Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Uji di 5 Kota di Inggris: Jaringan 5G Cepat, tapi Tak Konsisten

image-gnews
Ilustrasi 5G. REUTERS
Ilustrasi 5G. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta- Inggris menjadi salah satu negara pertama di dunia yang meluncurkan jaringan 5G komersial. Operator nirkabel terbesar di Inggris, EE, mengaktifkan layanan di beberapa kota besar di Inggris, demikian dilaporkan laman CNET, Selasa, 25 Juni 2019.

Pengujian ini menggunakan perangkat OnePlus 7 Pro 5G. CNET mendapati beberapa kecepatan yang sangat menarik dan ada juga yang memiliki gangguan kinerja.

Hasilnya campuran, di berbagai tes yang dilakukan telah berjalan di jaringan 5G di seluruh dunia. Tes awal Verizon di Chicago adalah bencana, dan menunjukkan kinerja yang jauh lebih baik sebulan kemudian. Sprint memperlihatkan kecepatan lebih lambat.

Jaringan 5G yang lebih cepat dan responsif memungkinkan semuanya, mulai dari mobil self-driving berkomunikasi satu sama lain hingga dokter yang melakukan operasi jarak jauh. Namun, pertama-tama mereka perlu dikerahkan dengan cara yang nyata dan bermakna.

CNET kemudian menemukan kecepatan yang mengesankan pada jaringan 5G EE di London, Manchester dan Edinburgh. Kecepatan tertinggi yang ditemukan di London, dengan unduhan 460 Mbps yang mengesankan ketika duduk di kereta stasioner di stasiun Drayton Park, tepat di sebelah stadion sepak bola Arsenal.

Bergerak lebih jauh ke London, kecepatannya mencapai 350 Mbps di ladang Bunhill, tepat di sebelah Old Street di London Timur. Kecepatan unduh turun menjadi 97,9 Mbps, setelah satu menit berjalan kaki.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Di Manchester, kecepatan tertinggi yang didapatkan adalah unduhan 390 Mbps ketika berdiri di sebelah hotel Jury's Inn dekat Deansgate. Itu satu lagi lompatan signifikan pada unduhan 114 Mbps yang didapatkan di area yang sama dengan 4G. 

Dan hampir sama ketika menguji lebih jauh ke utara di ibu kota Skotlandia, Edinburgh. Di luar pub World's End di Royal Mile yang terkenal, telah mendapatkan kecepatan 318 Mbps dengan 5G.

Untuk semua kecepatannya yang fantastis, masalah terbesar saat ini adalah jaringan 5G EE yang tidak merata. Sementara layanan telah diluncurkan di London, Cardiff, Birmingham, Manchester, Belfast dan Edinburgh.

Jangan berpikir bahwa muncul di kota 5G berarti akan mendapatkan 5G di mana-mana. Itulah yang CNET alami dalam pengujiannya di Dallas bersama Sprint dan di Chicago dengan Verizon. Pada perjalanan pertama ke Manchester, menemukan bahwa stasiun utama kota, Manchester Piccadilly, dan sebagian besar pusat kota tidak terhubung oleh 5G.

CNET | TECHRADAR

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

1 hari lalu

The Black Dog, Vauxhall, London. Instagram.com/@theblackdogvauxhall
Mengintip The Black Dog, Pub yang Disebut Taylor Swift dalam Album Barunya

The Black Dog, pub di London mendadak ramai dikunjungi Swifties, setelah Taylor Swift merilis album barunya


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

4 hari lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.


112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

6 hari lalu

RMS Titanic merupakan kapal penumpang uap terbesar di dunia pada saat itu yang dimiliki perusahaan pelayaran White Star Line. Pada tanggal 14-4, 1912, Titanic bertabrakan dengan gunung es di Samudra Atlantik Utara dan menewaskan 1.523 penumpang. gizmodo.de
112 Tahun Kapal Titanic Karam, Berikut Spesifikasinya dan Penyebab Tenggelam

Pada 15 April 1912, RMS Titanic karam di Atlantik Utara menabrak gunung es saat pelayaran dari Southampton di Inggris ke New York City


Menlu Inggris: Israel Putuskan Balas Serangan Iran

7 hari lalu

Menteri Luar Negeri Inggris David Cameron bertemu dengan Perdana Menteri sementara Lebanon Najib Mikati (tidak terlihat) di Beirut, Lebanon 1 Februari 2024. REUTERS/Mohamed Azakir
Menlu Inggris: Israel Putuskan Balas Serangan Iran

Menteri Luar Negeri Inggris mengatakan Israel "jelas" telah memutuskan untuk membalas serangan rudal dan drone Iran.


Mengenal Teknologi Internet 5,5G, Unduh Film HD Hanya 30 Detik

8 hari lalu

Seri Vivo X Fold3 dan X100 akan menjadi salah satu perangkat pertama yang mendukung konektivitas 5.5G (GSM Arena)
Mengenal Teknologi Internet 5,5G, Unduh Film HD Hanya 30 Detik

Inovasi teknologi seluler terus bergerak cepat dan membawa pengguna ke ranah 5,5G yang kini sudah mulai dikembangkan dan hadir pertama kali di Cina.


Menkominfo Budi Arie Pastikan Pemberian Insentif 5G untuk Operator: Tunggu Mei

8 hari lalu

Pekerja melakukan pemeliharaan jaringan di Luwuk Banggai, Sulawesi Tengah, Kamis (16/3/2023). (ANTARA FOTO/YUSRAN UCCANG/FR)
Menkominfo Budi Arie Pastikan Pemberian Insentif 5G untuk Operator: Tunggu Mei

Menteri Komunikasi dan Informatika atau Menkominfo Budi Arie Setiadi memastikan kementeriannya bakal memberikan insentif 5G untuk operator seluler.


Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

10 hari lalu

Kelompok Sikh mengangkat pedang sambil memprotes saat bentrokan di kuil Sikh, Kuil Emas, di Amritsar, India (6/6). REUTERS/Munish Sharma
Mengingat Pembantaian Amritsar di India pada 1919, Tewaskan Ratusan Orang dan Ribuan Lainnya Terluka

Pada 13 April 1919 terjadi pembantaian di Amritsar di Punjab, India. Berikut kilas balik peristiwa berdarah itu.


Kurangi Usia Minimum Pengguna di Inggris dan Eropa, WhatsApp Dikecam

10 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Kurangi Usia Minimum Pengguna di Inggris dan Eropa, WhatsApp Dikecam

Dengan langkah ini, WhatsApp telah membuat marah banyak orang.


Dimulai dari Oppo Find X7, Begini Beda Teknologi 5,5G dari 5G

12 hari lalu

Oppo Find X7. Gsmarena
Dimulai dari Oppo Find X7, Begini Beda Teknologi 5,5G dari 5G

Oppo Find X7 menjadi smartphone pertama yang didukung oleh teknologi jaringan seluler generasi 5,5G atau yang dikenal sebagai 5G-Advanced.


Ponsel Layar Lipat Nubia Flip Sudah Bisa Dipesan Termasuk dari Indonesia

13 hari lalu

Nubia Flip. Istimewa
Ponsel Layar Lipat Nubia Flip Sudah Bisa Dipesan Termasuk dari Indonesia

Dibanderol mulai 499 dolar untuk versi RAM dan penyimpanan 8/256 GB, Nubia Flip memang menjadi ponsel layar lipat termurah yang ada saat ini.