Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Diduga Terlibat Serangan Jutaan HP Android, Siapa NSO Israel?

image-gnews
Ilustrasi hacker. foxnews.com
Ilustrasi hacker. foxnews.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Peneliti keamanan Google, Maddie Stone, kerentanan baru yang telah mempengaruhi jutaan ponsel Android, merupakan target dari dealer spyware Israel NSO Group.

Meskipun begitu Stone, tidak mencatat mengapa peretasan itu dikaitkan dengan NSO Group, demikian dikutip dari Forbes, baru-baru ini.

Namun, siapa sebenarnya NSO Group? NSO Group merupakan salah satu dari banyak startup Israel yang modus operandi-nya meretas sistem operasi. NSO Group paling banyak digunakan di dunia untuk badan intelijen negara dan kepolisian.

Pada Kamis pekan lalu, 3 Oktober 2019, Forbes mengungkap rincian tentang salah satu anggota termuda dari komunitas rahasia itu bernama Candiru. Dia diyakini oleh seorang peneliti, telah bekerja untuk badan intelijen berbagai negara, termasuk Arab Saudi, UEA dan Uzbekistan.

NSO Group juga diduga memata-matai dan melacak aktivis, jurnalis dan pengacara hak asasi manusia di seluruh dunia. Contohnya untuk Arab Saudi, beberapa terkait erat dengan jurnalis yang dibunuh, Jamal Khashoggi, yang menjadi sasaran alat NSO. Meskipun NSO  membantah adanya hubungan dengan kematian Khashoggi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya, Googe mengeluarkan peringatan tentang kerentanan baru yang mempengaruhi jutaan ponsel Android, termasuk perangkatnya sendiri Google Pixel 1 dan 2. Selain itu, smartphone lain yang kemungkinan rentan serangan adalah Huawei P20, Xiaomi Redmi 5A, Xiaomi Redmi Note 5, Xiaomi A1, Moto Z3, ponsel LG Oreo dan Samsung S7, S8, model S9.

NSO juga membantah keterlibatan dalam eksploitasi tersebut. “Ini tidak ada hubungannya dengan NSO, pekerjaan kami difokuskan pada pengembangan produk yang dirancang untuk membantu intelijen berlisensi dan lembaga penegak hukum menyelamatkan nyawa," kata pihak NSO.

Menurut Stone, masalah mendasar sebenarnya telah diperbaiki di Android pada Desember 2017, tapi Pixel 2 dengan keamanan terbaru masih rentan berdasarkan ulasan kode sumber. “Hal yang sama berlaku untuk semua ponsel Android lainnya,” kata Stone. Meskipun Google tidak menjelaskan mengapa pembaharuan tidak mencegah eksploitasi terbaru bekerja.

FORBES | ZDNET

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

2 jam lalu

Salah satu fitur Google Chrome adalah bisa menyimpan password agar kita tidak lupa. Lalu, bagaimana cara melihat password di Google Chrome? Foto: Canva
Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

Chrome, peramban web milik Google, mengembangkan fitur pengpaus riwayat pencarian secara kilat.


Susul Spotify, Amazon Music Besut Playlist AI Bernama Maestro

5 hari lalu

Logo Amazon. Sumber: Reuters
Susul Spotify, Amazon Music Besut Playlist AI Bernama Maestro

Amazon Music juga ikut menyediakan teknologi playlist AI. Fitur yang sedang populer dikembangkan oleh penyedia musik streaming.


Google Kembangkan Tombol Identifikasi Penelepon Tak Dikenal di Android

5 hari lalu

Ilustrasi Google Meet di smartphone. Shutterstock
Google Kembangkan Tombol Identifikasi Penelepon Tak Dikenal di Android

Google memperkenalkan tombol Lookup di aplikasi Google Phone, membuat lebih mudah untuk mengetahui siapa yang menelepon.


Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

5 hari lalu

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya. Foto: Canva
Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.


Mempermudah Konsumen Tunanetra, Google Sediakan Panduan Audio untuk Membuka Kunci Ponsel

6 hari lalu

Smartphone Google Pixel 7 Pro saat diluncurkan di wilayah Brooklyn, New York City, New York, AS, 6 Oktober 2022. Google Pixel 7 dan Pixel 7 Pro masih menggunakan modul utama masih berkonfigurasi 50 MP. Hadir juga kamera wide 12 MP, dengan peningkatan fokus otomatis. Kamera di seri ini juga dapat merekam video 4K pada 30fps dan 60fps Khusus Pixel 7 Pro, ada kamera telephoto dengan pembesaran hingga 5x, naik dari 4x di Pixel 6 Pro. REUTERS/Roselle Chen
Mempermudah Konsumen Tunanetra, Google Sediakan Panduan Audio untuk Membuka Kunci Ponsel

Google mengembangkan fitur buka kunci ponsel dengan mudah lewat panduan suara di Android 15.


Find My Device Luncurkan Fitur Baru, Dapat Lacak HP dalam Kondisi Internet Mati

7 hari lalu

Google Find My Device
Find My Device Luncurkan Fitur Baru, Dapat Lacak HP dalam Kondisi Internet Mati

Find My Device telah mengalami peningkatan fitur yang memungkinkan pengguna untuk melacak lokasi perangkat mereka secara offline.


3 Cara Menginstal HyperOS di Perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco

8 hari lalu

Xiaomi Hyperos. Foto : GSM China
3 Cara Menginstal HyperOS di Perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco

Terdapat sejumlah cara untuk memperbarui perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco ke HyperOS sebelum pembaruan resmi diluncurkan.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Chatbot AI Akan Masuk WhatsApp, Syarat Pengguna WhatsApp di Eropa Diturunkan, Cara Memindahkan Chat WhatsApp

9 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Chatbot AI Akan Masuk WhatsApp, Syarat Pengguna WhatsApp di Eropa Diturunkan, Cara Memindahkan Chat WhatsApp

Topik tentang Chatbot AI akan masuk ke WhatsApp menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Chatbot AI Akan Masuk ke WhatsApp, Begini Uji yang sedang Berjalan

10 hari lalu

Uji terbatas chatbot Meta AI di versi terbaru aplikasi WhatsApp. Foto : Gsmarena
Chatbot AI Akan Masuk ke WhatsApp, Begini Uji yang sedang Berjalan

Uji berjalan dalam versi WhatsApp mutakhir baik yang di iOS maupun Android secara terbatas.


Cara Memindahkan Chat WhatsApp ke HP Baru yang Mudah dan Cepat

10 hari lalu

Ada cara mudah memindahkan WhatsApp ke HP baru agar data tidak hilang. Caranya yakni dengan mencadangkan data terlebih dahulu. Berikut ulasannya. Foto: Canva
Cara Memindahkan Chat WhatsApp ke HP Baru yang Mudah dan Cepat

Berikut ini cara memindahkan chat WhatsApp ke HP baru untuk perangkat Android, iPhone, serta menggunakan fitur pencadangan di Google Drive.