Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kisah Nenek 74 Tahun Diselamatkan Apple Watch

image-gnews
Apple Watch Seri 3. Kredit: Apple
Apple Watch Seri 3. Kredit: Apple
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Marie Bourque, 74 tahun, datang ke rumah sakit tengah malam setelah dibangunkan oleh Apple Watch miliknya. Arloji pintar itu dilaporkan mendeteksi detak jantung tidak teratur dan mengeluarkan peringatan, demikian dikutip laman Fox News, Ahad, 24 November 2019.

Borque merupakan warga Queens, New York, Amerika Serikat. Apple Watch yang dimilikinya merupakan hadiah yang diberikan cucu dan anak wanitanya. Nenek ini mengklaim bahwa perangkat itu menyelamatkannya dari kemungkinan stroke atau serangan jantung. 

"Tanpa pemberitahuan itu, saya akan bangun keesokan paginya dan berada dalam situasi yang sangat serius," kata Bourque kepada The New York Post. "Cucu saya sangat bangga bahwa itu adalah idenya, terutama karena saya sudah pergi ke rumah sakit dan keluar hidup-hidup."

Arloji besutan raksasa teknologi Apple ini dilengkapi fungsi yang memantau denyut nadi pemakainya, yang mampu menangkap masalah potensial sebelum menjadi parah. Menurut dokter yang menangani Bourque, Suzanne Steinbaum, mengetahui kondisi ini lebih awal sangatlah penting.

"Yang paling menakutkan adalah ketika orang tidak tahu apa yang terjadi, dan mereka hidup dengan itu,” kata Steinbaum. “Dan tiba-tiba mereka terserang stroke. Jadi bagi banyak orang, arloji ini adalah alat skrining yang luar biasa."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tentu saja, tidak setiap pesan dari jam pintar adalah tanda bencana yang akan datang. Steinbaum berbagi cerita tentang seorang pasien yang datang ke rumah sakit setelah mereka memiliki irama sinus normal. "Tapi itu hanya istilah medis untuk ritme normal," kata Steinbaum. "Kami punya waktu, oh Apple perlu menjelaskan yang ini dengan lebih baik."

FOX NEWS | THE NEW YORK POST

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Honor Choice Watch Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

41 hari lalu

Freedom smartwatch keluaran Masimo. Gizmochina
Honor Choice Watch Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

Honor Choice Watch memiliki layar 1,95 inci dengan kaca melengkung 2.5D.


OnePlus Watch 2 Diperkirakan Diluncurkan di Mobile World Congress pada Februari 2024

20 Januari 2024

Aplikasi navigasi Google Maps pada smartwatch. Foto : Gsmarena
OnePlus Watch 2 Diperkirakan Diluncurkan di Mobile World Congress pada Februari 2024

OnePlus Watch 2 muncul dalam bocoran render pada November tahun lalu.


Fitur Pemantau Oksigen Darah Apple Watch Dihapus, akibat Sengketa Hak Paten

18 Januari 2024

Apple Watch SE (Apple)
Fitur Pemantau Oksigen Darah Apple Watch Dihapus, akibat Sengketa Hak Paten

Apple menghentikan peredaran Apple Watch dengan fitur pemantau oksigen dan darah, usai digugat perusahaan teknologi medis bernama Masimo.


Apple Watch Oksiometri Tak Bisa Dijual di AS Gara-gara Sengketa Hak Paten

18 Januari 2024

Apple Watch 9 dan Watch Ultra 2 (GSM Arena)
Apple Watch Oksiometri Tak Bisa Dijual di AS Gara-gara Sengketa Hak Paten

Apple tidak dapat menjual dua model andalan Apple Watch di Amerika Serikat karena sengketa hak paten yang mencakup fitur pengukuran oksigen darah.


Fitur SOS Apple Watch Selamatkan Nyawa Pelajar yang Keracunan Karbon Monoksida

9 Januari 2024

Apple Watch SE (Apple)
Fitur SOS Apple Watch Selamatkan Nyawa Pelajar yang Keracunan Karbon Monoksida

Produk jam tangan pintar milik Apple menyelamatkan nyawa seorang siswa di Amerika Serikat yang keracunan karbon monoksida.


Apple Watch 9 dan Ultra 2 Tersangkut Sengketa Paten, Penjualan Dihentikan

20 Desember 2023

Apple Watch 9 dan Watch Ultra 2 (GSM Arena)
Apple Watch 9 dan Ultra 2 Tersangkut Sengketa Paten, Penjualan Dihentikan

Penghentian penjualan Apple Watch 9 dan Apple Watch Ultra 2 telah berlangsung sejak sepekan terakhir di Amerika Serikat.


Apple Akui Masalah Flickering pada Layar Seri Apple Watch Terbaru

22 Oktober 2023

Apple Watch 9 dan Watch Ultra 2 (GSM Arena)
Apple Akui Masalah Flickering pada Layar Seri Apple Watch Terbaru

Apple telah mengonfirmasi bahwa mereka sedang menyelidiki masalah flickering pada layar seri Apple Watch terbaru.


Spesifikasi Honor Watch 4 Pro yang Baru Rilis di Cina

15 Oktober 2023

Honor Watch 4 Pro. GSMArena
Spesifikasi Honor Watch 4 Pro yang Baru Rilis di Cina

Honor Watch 4 Pro telah diluncurkan di Cina


AHLF 2023, Menteri Sosial Tri Rismaharini Menangis Saat Bercerita Soal Kekerasan terhadap Penyandang Disabilitas

11 Oktober 2023

Menteri Sosial Tri Rismaharini bersama para penyandang disabilitas yang tampil dalam acara Gala Dinner AHLF 2023 di Fort Rotterdam, Makassar, Selasa, 10 Oktober 2023. Dok: Kementerian Sosial.
AHLF 2023, Menteri Sosial Tri Rismaharini Menangis Saat Bercerita Soal Kekerasan terhadap Penyandang Disabilitas

Menteri Sosial Tri Rismaharini sempat menangis saat berbciara soal kekerasan yang dialami para penyandang disabilitas.


Apple Sudah Tidak Memperbaiki Apple Watch Emas

6 Oktober 2023

Beyonce dengan Apple Watch Gold Edition. Gambar: Beyonce.com
Apple Sudah Tidak Memperbaiki Apple Watch Emas

Daftar model usang mencakup Apple Watch Edition generasi pertama dengan casing emas 18 karat.