Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dihapus oleh Google dan Apple, Aplikasi ToTok untuk Mata-Mata?

image-gnews
Logo Aplikasi ToTok
Logo Aplikasi ToTok
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Apple dan Google telah menghapus ToTok dari toko aplikasi mereka. Penghapusan tersebut dilakukan setelah pejabat Amerika Serikat mengklaim menemukan bukti aplikasi sedang digunakan oleh pemerintah Uni Emirat Arab untuk memata-matai orang.

Sumber mengklaim pemerintah asing menggunakan aplikasi perpesanan untuk melacak percakapan, pergerakan, hubungan dan janji para pengguna aplikasi di ponselnya. Aplikasi ini digunakan untuk memata-matai terutama pada musuh asing, jaringan kriminal dan teroris, jurnalis dan kritikus, demikian dikutip dari Daily Mail, baru-baru ini.

ToTok adalah aplikasi perpesanan yang menyediakan cara aman untuk obrolan video dan teks. Aplikasi ini telah diadopsi banyak warga Uni Emirat Arab karena aplikasi lain, seperti WhatsApp dan Skype dilarang, ketika aplikasi semakin populer di Timur Tengah, Eropa, Asia, Afrika, dan Amerika Utara. 

Tidak jelas kapan intelijen Amerika pertama kali menentukan bahwa ToTok adalah alat intelijen Emirat, tapi satu sumber yang akrab dengan hal itu mengatakan bahwa pejabat AS telah memperingatkan beberapa sekutu tentang bahaya ToTok, demikian dikabarkan New York Times.

Seorang pakar keamanan digital di Timur Tengah, berbicara dengan syarat anonim, membahas alat peretasan yang kuat. Pejabat senior Emirat mengatakan kepadanya bahwa ToTok memang sebuah aplikasi yang dikembangkan untuk melacak penggunanya di Emirat dan sekitarnya.

Google menghapus aplikasi dari tokonya Kamis, 19 Desember 2019, dan Apple mengikutinya keesokam harinya, Jumat, 20 Desember 2019. Namun, pengunduh masih dapat menggunakan aplikasi sampai mereka menghapusnya secara pribadi dari ponsel mereka, dan para ahli mendesak pengguna untuk menghapusnya.

Daily Mail telah menghubungi ToTok untuk konfirmasi dan belum menerima tanggapan. Kebijakan privasi ToTok mencatat bahwa mereka dapat membagikan data pribadi dengan perusahaan di grup. Tetapi ternyata aplikasi tersebut terkait dengan perusahaan cybersecurity yang berbasis di Abu Dhabi, yang sedang diselidiki FBI untuk kemungkinan kejahatan dunia maya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Meskipun sebagian besar anggota aplikasi berada di Emirat, unduhan di AS meningkat minggu lalu, baik dari toko aplikasi Apple maupun Google. ToTok melacak lokasi pengguna dengan memberikan mereka ramalan cuaca akurat, di mana mereka harus mengizinkan aplikasi menggunakan lokasi mereka untuk mendapatkannya

Aplikasi itu akan berburu kontak baru dengan menyarankan orang untuk diikuti oleh anggotanya, mirip dengan cara Instagram menyoroti teman-teman Facebook Anda untuk diikuti. ToTok juga memiliki akses ke mikrofon pengguna, kamera, kalender dan data ponsel lainnya.

Meskipun aplikasi ini dinyatakan cepat dan aman, itu tidak memverifikasi bahwa ia memiliki enkripsi ujung ke ujung seperti WhatsApp atau Skype.

DAILY MAIL | NEW YORK TIMES

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

13 jam lalu

Ilustrasi anak main ponsel pintar. (Shutterstock.com)
Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.


2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

13 jam lalu

Memori penyimpanan WhatsApp harus rutin dibersihkan agar kinerja aplikasi tidak lemot. Ini cara bersihkan penyimpanan WhatsApp. Foto: Canva
2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

Ada beberapa cara blur WhatsApp Web di Chrome agar chat rahasia Anda tidak dibaca orang lain. Berikut ini beberapa tata caranya.


3 Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus atau Hilang

17 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
3 Cara Mengembalikan Chat WhatsApp yang Terhapus atau Hilang

Terkadang chat dihapus karena memori penuh, namun ada riwayat chat di WhatsApp yang tiba-tiba dibutuhkan. Begini cara mengembalikannya.


Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

18 jam lalu

Ilustrasi Logo Meta. REUTERS/Dado Ruvic
Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.


Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

2 hari lalu

Spyware pegasus. Thequint.com
Spanyol Buka Kembali Penyelidikan Spyware Israel yang Memata-matai PM Pedro Sanchez

Pengadilan Tinggi Spanyol membuka kembali penyelidikan atas penggunaan perangkat lunak Pegasus milik perusahaan intelijen siber Israel, NSO Group.


PT PundiKas Indonesia Bantah Telah Menjebak dan Meneror Nasabah karena Pinjol

2 hari lalu

Ilustrasi: Rio Ari Seno
PT PundiKas Indonesia Bantah Telah Menjebak dan Meneror Nasabah karena Pinjol

PT PundiKas Indonesia, layanan pinjaman dana online atau pinjol, membantah institusinya telah menjebak nasabah dengan mentransfer tanpa persetujuan.


WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

2 hari lalu

Untuk mengunci percakapan pribadi dan bersifat rahasia, Anda bisa menggunakan fitur chat lock WhatsApp. Berikut manfaat dan cara menggunakannya. Foto: Canva
WhatsApp Kembangkan Fitur Kelola Jadwal, Tidak Ada Lagi Alasan Lupa

Fitur terbaru WhatsApp memudahkan pengguna untuk mengatur pengingat jadwal via grup.


Luhut: Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Insentif untuk Apple

2 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut: Kereta Cepat Jakarta-Surabaya hingga Insentif untuk Apple

Luhut mengatakan Indonesia dan Cina telah sepakat untuk membentuk tim penggarapan proyek kereta cepat Jakarta-Surabaya


Begini Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp Terlambat Muncul

2 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Mengatasi Notifikasi WhatsApp Terlambat Muncul

Untuk mengatasi notifikasi WhatsApp terlambat muncul, berikut beberapa langkah yang bisa dicoba.


Cara Pakai Dua Nomor WhatsApp di Satu HP Secara Mudah

3 hari lalu

Uji terbatas chatbot Meta AI di versi terbaru aplikasi WhatsApp. Foto : Gsmarena
Cara Pakai Dua Nomor WhatsApp di Satu HP Secara Mudah

Ketahui cara pakai dua nomor WhatsApp di satu HP tanpa aplikasi tambahan untuk perangkat Android. Caranya cukup mudah dan praktis.