Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Top 3 Tekno Berita Hari Ini: UTBK, Harimau, Virus Corona

image-gnews
Peserta UTBK 2019. (FOTO: ANTARA)
Peserta UTBK 2019. (FOTO: ANTARA)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Top 3 Tekno berita hari ini dimulai dari topik tentang Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) mulai membuka pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) bagi peserta Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau SBMPTN 2020. Pada tahap pertama mulai 17 Februari hingga 5 April setiap calon peserta diwajibkan membuat akun di situs resmi LTMPT.

Berita terpopuler lainnya, sejumlah pekerja dikagetkan kemunculan seekor harimau sumatera (Panthera tigris sumatrae) liar di proyek jalan tol Pekanbaru-Dumai di Provinsi Riau, pada Minggu pagi, 16 Februari 2020. Lalu, Pemerintah Jepang yang mengirim 2.000 unit iPhone kepada penumpang yang terjebak di kapal persiar Diamond Princess bersama virus corona COVID-19.

Berikut tiga berita terpopuler di kanal Tekno:

1. Pendaftaran Akun UTBK SBMPTN 2020 Dimulai, Ini Caranya

Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) mulai membuka pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) bagi peserta Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau SBMPTN 2020.

Pada tahap pertama mulai 17 Februari hingga 5 April setiap calon peserta diwajibkan membuat akun di laman https://portal.ltmpt.ac.id.

Mengutip laman resmi LTMPT, registrasi akun itu menggunakan Nomor Induk Siswa Nasional (NISN), Nomor Pokok Sekolah Nasional (NPSN) serta tanggal lahir calon peserta.

2. Harimau Muncul, Pekerja Jalan Tol Sumatera Kaget

Sejumlah pekerja dikagetkan kemunculan seekor harimau sumatera (panthera tigris sumatrae) liar di proyek jalan tol Pekanbaru-Dumai di Provinsi Riau, pada Minggu pagi, 16 Februari 2020.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sekretaris Perusahaan PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI), Alfa Haga Rachmady, ketika dikonfirmasi dari Pekanbaru, Senin, mengatakan kemunculan satwa terjadi di proyek daerah Minas, Kabupaten Siak.

"Harimau tersebut muncul kemarin (Minggu) sekitar pukul 08.30 WIB. Lewat saja begitu, kebetulan pas kita lagi kerja, jadi langsung difoto sama pekerja kita," katanya.


3. Virus Corona di Kapal Pesiar, Ribuan Penumpang Dibagikan iPhone

Pemerintah Jepang mengirim 2.000 unit iPhone kepada penumpang yang terjebak di kapal persiar Diamond Princess bersama virus corona Covid-19. Kapal pesiar itu beserta isinya kini masih dikarantina di lepas pantai, Pelabuhan Yokohama, Jepang, tak diizinkan merapat ke darat.

Laman Business Insider menyebut lebih dari 3.500 penumpang dan kru kapal telah dikarantina selama lebih dari seminggu di sana. Para penumpang dan kru tak diperkenankan merapat dan meninggalkan kapal setelah sedikitnya 170 kasus infeksi virus corona terkonfirmasi di atas kapal itu.

Kementerian Kesehatan, Tenaga Kerja, dan Kesejahteraan Jepang, bekerja sama dengan perusahaan telekomunikasi SoftBank dan LINE, belakangan mengirim dan membagikan ponsel iPhone ke atas kapal itu. Dengan ponsel itu, pengguna bisa mengunduh aplikasi yang memungkinkannya konsultasi dengan dokter dan mendapatkan petunjuk medis atas kondisi di atas kapal itu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Waspadai Celah Peretasan pada iMessage iPhone, Berikut Tips untuk Menghindarinya

1 hari lalu

iMessage (support.apple.com)
Waspadai Celah Peretasan pada iMessage iPhone, Berikut Tips untuk Menghindarinya

Trust Wallet menemukan kerentanan pembobolan data pada iMessage. Pengguna dengan aset keuangan besar diimbau waspada.


Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

1 hari lalu

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya. Foto: Canva
Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.


Cara Mudah Membuat Ponsel Pintar Lama Menjadi CCTV

2 hari lalu

Ilustrasi CCTV. Indiandaily,com
Cara Mudah Membuat Ponsel Pintar Lama Menjadi CCTV

Dengan menggunakan smartphone yang sudah tidak terpakai, CCTV dapat mudah dibuat dengan menggunakan sebuah aplikasi.


Desas-desus Kamera Canggih iPhone 16, Dilengkapi Filter Anti Silau dan Citra 3D

2 hari lalu

Desas-desus Kamera Canggih iPhone 16, Dilengkapi Filter Anti Silau dan Citra 3D

Spekulasi mengenai fitur canggih iPhone 16 bermunculan. Salah satu teknologi yang menonjol adalah kameranya.


iPhone 16 Pro Disebut Dapat Memiliki Lapisan Lensa Baru untuk Meningkatkan Kualitas Foto

2 hari lalu

Gambaran artistik iPhone 16 dan tombol Capture. Gsmarena.com
iPhone 16 Pro Disebut Dapat Memiliki Lapisan Lensa Baru untuk Meningkatkan Kualitas Foto

Teknologi yang sedang dikerjakan Apple pada iPhone 16 Pro dikenal dengan nama ALD yang merupakan singkatan dari deposisi lapisan atom.


Fakta Unik tentang Apple: 10 Persen Sahamnya Dihargai 800 Dolar sampai Kenapa Logonya Buah Krowak

2 hari lalu

Logo pertama Apple (Wikipedia)
Fakta Unik tentang Apple: 10 Persen Sahamnya Dihargai 800 Dolar sampai Kenapa Logonya Buah Krowak

Ini fakta menarik tentang Apple, yang bosnya Tim Cook bertemu dengan Presiden Jokowi membahas investasi di Indonesia.


Pendaftaran Seleksi Mandiri UGM 2024 Dibuka Hari Ini, Cek Syarat, Biaya, dan Jadwalnya

2 hari lalu

Universitas Gadjah Mada (UGM) di Yogyakarta. (FOTO ANTARA)
Pendaftaran Seleksi Mandiri UGM 2024 Dibuka Hari Ini, Cek Syarat, Biaya, dan Jadwalnya

Pendaftaran calon peserta seleksi mandiri UM CBT UGM dibuka mulai 17 April hingga 7 Mei 2024.


ITB Gelar Seleksi UTBK Dua Gelombang, Calon Peserta Tes 15.676

2 hari lalu

Ilustrasi kampus ITB (Institut Teknologi Bandung). FOTO/ISTIMEWA
ITB Gelar Seleksi UTBK Dua Gelombang, Calon Peserta Tes 15.676

Lokasi UTBK akan menggunakan kampus ITB di Jalan Ganesha dan dua sekolah yang berdempetan tempatnya, yaitu SMAN 3 dan SMAN 5.


Calon Peserta UTBK SNBT Unpad 10.320 Orang, Turun Sekitar Seribu Peserta

2 hari lalu

Gedung Rektorat Universitas Padjadjaran, Jatinangor. Doc: Unpad.
Calon Peserta UTBK SNBT Unpad 10.320 Orang, Turun Sekitar Seribu Peserta

Pusat Ujian Tulis Berbasis Komputer Universitas Padjadjaran (Unpad) akan menggelar Seleksi Nasional Berbasis Tes atau UTBK-SNBT 2024 dalam satu gelombang. Adapun jumlah calon peserta yang mendaftar ujian di Unpad tahun ini sebanyak 10.320 orang. "Jumlahnya menurun sekitar seribu orang dibanding tahun lalu," kata Inu Isnaeni Sidiq, Koordinator Pelaksana Pusat UTBK Unpad, Selasa 16 April 2024.


Pendaftar UTBK 24.889 Orang, UPI Sebar Lokasi Ujian di Enam Kampus

2 hari lalu

ilustrasi Universitas Pendidikan Indonesia. ANTARA/Dian Hardiana/Andi Bagasela/Saras Krisvianti
Pendaftar UTBK 24.889 Orang, UPI Sebar Lokasi Ujian di Enam Kampus

Lokasi ujian peserta UTBK bertempat di kampus pusat UPI Bandung dan lima kampus daerah.