Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Naik 100 Persen Lebih, PlayStation Now Capai 2,2 Juta Pelanggan

image-gnews
Godfall resmi diumumkan jadi game pertama PlayStation 5. Kredit: Eurogamer
Godfall resmi diumumkan jadi game pertama PlayStation 5. Kredit: Eurogamer
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sony mengatakan 2,2 juta orang berlangganan PlayStation Now, layanan berlangganan cloud gaming Sony yang menawarkan akses ke pilihan judul pihak pertama dan ketiga yang terus bertambah.

PlayStation Now memiliki lebih dari dua kali lipat jumlah langganan dibandingkan tahun lalu ketika Sony melaporkan bahwa lebih dari 1 juta orang berlangganan, sebagaimana dilaporkan The Verge, Selasa, 19 Mei 2020.

Peningkatan pelanggan PlayStation Now berbayar juga terjadi tujuh bulan setelah Sony mengumumkan akan menurunkan harganya, dengan berlangganan sekarang berharga US$ 9,99 per bulan atau US$ 59,99 selama satu tahun. Biaya sebelumnya US$ 19,99 per bulan atau US$ 99,99 per tahun.

Meskipun jumlah pelanggan PlayStation Now terlihat besar di atas kertas, Sony meluncurkan layanan ini lebih dari lima tahun yang lalu, sehingga lambat untuk tumbuh. Pesaing terdekatnya, Xbox Game Pass, yang juga menawarkan perpustakaan besar permainan untuk dimainkan pelanggan, telah mengakumulasi 10 juta pelanggan pada April setelah diluncurkan pada 2017.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Layanan game online Sony, PlayStation Plus, juga tumbuh. Layanan ini mencapai 41,5 juta pelanggan pada akhir Maret, peningkatan 5 juta pengguna dibandingkan tahun lalu ketika Sony melaporkan PlayStation Plus memiliki lebih dari 36 juta pengguna aktif. Microsoft melaporkan bahwa Xbox Live telah mengumpulkan 90 juta pengguna aktif pada akhir April.

Angka-angka ini mungkin juga mengalami peningkatan karena pandemi virus corona karena banyak yang terjebak di rumah dan mencari hiburan. Hal itu sangat menguntungkan industri game yang mencatat rekor US$ 10,9 miliar pada kuartal pertama tahun 2020.

THE VERGE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bocoran Sony Xperia 1 VI, Akan Gunakan Rasio Layar yang Lebih Konvensional

12 jam lalu

Sony Xperia 1 V (Peta Pixel)
Bocoran Sony Xperia 1 VI, Akan Gunakan Rasio Layar yang Lebih Konvensional

Sony Xperia 1 VI akan menampilkan layar 2K dengan rasio aspek 19,5:9.


Mirip Ahli Telepati, Pasien Implan Chip Neuralink Bermain Game Online dengan Sinyal Otak

1 hari lalu

Ilustrasi desain Neuralink. Chip itu berada di belakang telinga, sementara elektroda dimasukkan ke dalam otak. Kredit: Neuralink/YouTube
Mirip Ahli Telepati, Pasien Implan Chip Neuralink Bermain Game Online dengan Sinyal Otak

Pasien implan chip otak Neuralink pamerkan pengalaman bermain game dengan "kekuatan pikiran". Hasil kerja chip yang dicangkok ke dalam kepalanya.


Pengembang Video Game Toys for Bob akan Menggarap Proyek Baru Bersama Xbox

2 hari lalu

Spyro. Sumber: Insomniac
Pengembang Video Game Toys for Bob akan Menggarap Proyek Baru Bersama Xbox

Pengembang video game Toys for Bob dan Xbox telah menyepakati perjanjian mengenai proyek kerja sama ini


Musim Baru Pokemon Go, World of Wonders

2 hari lalu

Pokemon Go musim baru World of Wonders. Foto : Pokeman
Musim Baru Pokemon Go, World of Wonders

Pokemon Go kembali hadir dengan musim baru World of Wonders pada 1 Maret hingga 1 Juni 2024


Serba Serbi Call of Duty Warzone Mobile, Peta Variatif dan Bisa Terhubung dengan Pengontrol Canggih

2 hari lalu

Video game Call of Duty: Warzone. Callofduty.com
Serba Serbi Call of Duty Warzone Mobile, Peta Variatif dan Bisa Terhubung dengan Pengontrol Canggih

Call of Duty: Warzone Mobile masuk ke android dan iOS sejak 21 Maret lalu. Game battle royale yang dinanti karena peta dan skema yang lebih menantang.


Baru Dirilis di PS5, Berikut Tips Memainkan Hi-Fi Rush

3 hari lalu

Game Hi-Fi Rush. Foto: X
Baru Dirilis di PS5, Berikut Tips Memainkan Hi-Fi Rush

Game Hi-Fi Rush yang sebelumnya hanya ada Xbox dan Windows kini masuk ke PS5. Berikut tips untuk membuat permainan ini lebih menarik.


Review Hi-Fi Rush di PS5, Memukul dengan Irama

3 hari lalu

Tampilan Hi-Fi Rush, game eksklusif Xbox dan Windows yang kini merambah ke PS5 (Dok. Istimewa)
Review Hi-Fi Rush di PS5, Memukul dengan Irama

Game pukul-pukulan alias melee yang terbit di Xbox dan Windows, Hi-Fi Rush, kini merambah ke Playstation 5 sejak 19 Maret 2024.


Game Assassin's Creed Jade Ditunda Peluncurannya hingga 2025

4 hari lalu

Assassins Creed Jade. Gamecrater.com
Game Assassin's Creed Jade Ditunda Peluncurannya hingga 2025

Game dari waralaba populer Assassin's Creed yang berjudul Assassin's Creed Jade untuk perangkat mobile ditunda hingga 2025


Review Rise of the Ronin, Samurai di Persimpangan Jalan

6 hari lalu

Tampilan game Rise of Ronin yang akan dirilis pada 22 Maret 2024. Dok. Sony Interactive Entertainment
Review Rise of the Ronin, Samurai di Persimpangan Jalan

Tempo berpeluang menjajal game PS5 Rise of Ronin yang dirilis hari ini, Jumat, 22 Maret 2024. Seperti apa alur perjalanan samura era Bakumatsu itu?


Dua Game Gratis dari Epic Games Pekan Ini, Ada Seri Invincible dan Simulasi Memancing

6 hari lalu

Cover game Call of The Wild: The Angler (Dok. Epic Games)
Dua Game Gratis dari Epic Games Pekan Ini, Ada Seri Invincible dan Simulasi Memancing

Epic Games Store tawarkan dua game menarik pada pekan ini. Ada game naratif dari seri Invincible, serta simulasi memancing di alam bebas.