Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Senjata Laser Terbaru Angkatan Laut AS, 5x Lebih Menghancurkan

Reporter

image-gnews
USS Portland (LPD 27) menguji coba senjata laser. US Navy
USS Portland (LPD 27) menguji coba senjata laser. US Navy
Iklan

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebuah kapal transport amfibi juga mungkin terlihat sebagai pilihan aneh untuk pasangan senjata laser pembunuh UAV itu. Seperti diketahui, USS Portland termasuk kelas San Antonio yang biasanya bertugas mengangkut ratusan anggota marinir Amerika untuk misi serangan amfibi.

Menurut Defense & Aerospace Report, Angkatan Laut Amerika Serikat memilih USS Portland hanya karena kapal itu memilki ruang kosong yang seharusnya diinstalasikan peluncur rudal vertikal. Persenjataan itu tak pernah terealisasi sekalipun sistem kelistrikannya sudah tersedia. Jadilan senjata laser baru ditempatkan di sana.

LWSD adalah sebuah demonstrator teknologi tapi sudah setara sistem berbasis rudal yang saat ini digunakan di angkatan laut Amerika. Sebuah senjata laser secara teori juga bisa menembak tak terbatas, berbeda dengan sistem SeaRAM yang terbatas pada magasin terdiri dari tujuh rudal. Setiap rudal SeaRAM juga bernilai ribuan dollar sedang laser hanya butuh biaya senilai bahan bakar yang dibutuhkan untuk mengoperasikan senjata.

Tapi, senjata laser terbaru ini belum siap untuk menggantikan senjata sekarang seperti SeaRAM. Operasional sistem senjata ini butuh didesain lebih kokoh untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan laut dalam jangka panjang, juga memastikannya tak terpengaruh buaian gelombang sementara kapal terus melaju.

Dia juga butuh perlindungan dari musuh dari setiap kapal laut: air garam dan efek korosof dari karat. LWSD juga tidak cukup bertenaga untuk menghancurkan pesawat berawak yang ukurannya lebih besar dan, terpenting, tak mampu menghadang rudal antikapal. Untuk mencegat dan merusak target yang lebih besar dan bergerak cepat, diperlukan laser yang lebih bertenaga untuk bisa menyebabkan kerusakan struktur dalam waktu singkat.

Meski begitu, progres sistem senjata laser di angkatan laut Amerika Serikat dinilai pula sudah cukup cepat, dari hanya 30 kilowatts pada 2014 menjadi 150 kilowatt pada 2020. Kekuatannya melonjak lima kali hanya dalam rentang enam tahun. Tapi itu belum menghitung usia riset di baliknya yang sepanjang lima dekade. Seluruh rangkaian panjang itu akhirnya terbayar.

POPULAR MECHANICS | CPF.NAVY.MIL

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Presiden Ebrahim Raisi Janji Akan Balas Jika Diserang Israel

8 jam lalu

Presiden Iran Ebrahim Raisi berbicara dalam pertemuan dengan kabinet di Teheran, Iran, 8 Oktober 2023. Iran's Presidency/WANA (West Asia News Agency)/Handout via REUTERS
Presiden Ebrahim Raisi Janji Akan Balas Jika Diserang Israel

Ebrahim Raisi tidak akan diam jika negaranya diserang Israel, bahkan akan melakukan pemusnahan.


Wartawan Perang Semyon Yeryomin Dapat Penghargaan dari Moskow

13 jam lalu

Ilustrasi wartawan televisi. shutterstock.com
Wartawan Perang Semyon Yeryomin Dapat Penghargaan dari Moskow

Wartawan Semyon Yeryomin gugur akibat serangan drone Ukraina pada akhir pekan lalu. Dia mendapat penghargaan dari Moskow


Persenjataan Komplet Militer Iran, Punya Rudal Balistik hingga Drone Tempur

1 hari lalu

Militer Israel menunjukkan apa yang mereka katakan sebagai rudal balistik Iran yang mereka ambil dari Laut Mati setelah Iran meluncurkan drone dan rudal ke arah Israel, di pangkalan militer Julis, di Israel selatan 16 April 2024. REUTERS/Amir Cohen
Persenjataan Komplet Militer Iran, Punya Rudal Balistik hingga Drone Tempur

Iran belum memperlihat semua senjata tempur udaranya ketika membalas serangan Israel. Apa saja alat tempur canggih Iran?


Ali Khamenei Perintahkan Pasukan Iran Pelajari Taktik Musuh

1 hari lalu

Pemimpin Tertinggi Iran Ayatollah Ali Khamenei. Kantor Pemimpin Tertinggi Iran/WANA/REUTERS
Ali Khamenei Perintahkan Pasukan Iran Pelajari Taktik Musuh

Pemimpin tertinggi Iran Ali Khamenei meminta tentara mempelajari taktik musuh. Pernyataan itu tak lama setelah serangan Israel ke Iran.


Profil Rudal Rampage Israel untuk Serang Iran, Buatan Lokal yang Bisa Hindari Sistem Pertahanan

3 hari lalu

Jet tempur F-16 Israel menembakkan roket udara-ke-darat 'Rampage'. (Sistem Industri Militer Israel dan Industri Dirgantara Israel)
Profil Rudal Rampage Israel untuk Serang Iran, Buatan Lokal yang Bisa Hindari Sistem Pertahanan

Senjata yang digunakan dalam serangan Israel terhadap Iran pada pekan lalu adalah rudal udara-ke-permukaan canggih buatan lokal bernama "The Rampage"


Top 3 Dunia: Pertahanan Udara Iran hingga 6 Fakta Serangan yang Diklaim oleh Israel

3 hari lalu

Seseorang memegang bendera Iran selama unjuk rasa anti-Israel setelah Iran melancarkan serangan pesawat tak berawak terhadap Israel di Lapangan Palestina di Teheran, Iran, dini hari tanggal 14 April 2024. Korps Pengawal Revolusi Islam (IRGC) Iran terlambat meluncurkan drone dan roket ke arah Israel pada 13 April 2024, kata pejabat Iran. EPA-EFE/ABEDIN TAHERKENAREH
Top 3 Dunia: Pertahanan Udara Iran hingga 6 Fakta Serangan yang Diklaim oleh Israel

Top 3 dunia adalah pertahanan Iran disebut menua, fakta serangan Israel ke Iran hingga Menlu Iran menganggap remeh.


Menlu Iran Klaim Serangan Drone ke Isfahan dari Dalam Negeri

4 hari lalu

Ilustrasi serangan drone. REUTERS/Gleb Garanich
Menlu Iran Klaim Serangan Drone ke Isfahan dari Dalam Negeri

Iran mengatakan serangan drone ke Isfahan berasal dari dalam negeri. Iran membantah Israel terlibat.


Dugaan Serangan Israel di Isfahan, Iran: Hanya Burung Kecil

5 hari lalu

Komandan Militer Iran Nyatakan Siap Hadapi Serangan Israel
Dugaan Serangan Israel di Isfahan, Iran: Hanya Burung Kecil

Militer Iran memastikan bahwa suara ledakan yang terdengar di Kota Isfahan bukan serangan peluru kendali Israel tapi suara sistem pertahanan udara.


4 Rudal Iran yang Diwaspadai Amerika dan Sekutunya

5 hari lalu

Sejumlah rudal Iran dipamerkan selama parade militer tahunan di Teheran, Iran, 22 September 2023. Majid Asgaripour/WANA (West Asia News Agency) via REUTERS
4 Rudal Iran yang Diwaspadai Amerika dan Sekutunya

Iran memiliki kapasitas teknis dan industri untuk mengembangkan rudal jarak jauh, termasuk Intercontinental Ballistic Missile (ICBM) atau Rudal Balistik Antarbenua.


TNI AL Kerahkan Kapal Perang untuk Evakuasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

6 hari lalu

Erupsi Gunung Ruang di Kepulauan Siau Tagulandang Biaro, Sulawesi Utara, Rabu, 17 April 2024. Data PVMBG menyebutkan selama kurun waktu 24 jam terakhir sudah terjadi lima kali erupsi dengan ketinggian 1.800 meter hingga 3.000 meter dari puncak Gunung Ruang. Foto: X/@infomitigasi
TNI AL Kerahkan Kapal Perang untuk Evakuasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

TNI AL mengerahkan Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Kakap-811 untuk mengevakuasi masyarakat terdampak erupsi Gunung Ruang.