Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Edit Foto Dulu Sebelum Dibagikan, Ini 7 Aplikasi yang Bisa Digunakan

Reporter

image-gnews
Ilustrasi aplikasi fotografi (ANTARA/Arindra Meodia)
Ilustrasi aplikasi fotografi (ANTARA/Arindra Meodia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kemampuan mengelola foto dan video tak hanya dibutuhkan untuk mempercantik foto-foto lama untuk membangkitkan kenangan bersama keluarga maupun teman. Kemampuan edit foto juga berguna untuk membuat media promosi yang menarik untuk disebar di media sosial karena kesempatan tatap muka yang terhadang pandemi.

Berikut ini rekomendasi aplikasi edit foto dan video yang ada saat ini dan dianggap cukup mudah digunakan. Tentu saja, untuk mendapatkan hasil edit foto atau video terbaik, dapat menggunakan lebih dari satu aplikasi tersebut.

Baca juga:
Giliran Pre-order iPhone 12 Mini dan Pro Max, Harga Beda Antar Negara

Setiap aplikasi memiliki plus dan minus dari segi fitur, sehingga dapat melengkapi satu sama lain. Dan, tentunya penggunaan aplikasi disesuaikan dengan kebutuhan dalam mengedit foto dan video.

1. FotoRus

Salah satu aplikasi edit foto yang paling mudah digunakan karena memiliki antarmuka yang sederhana saat dibuka. Aplikasi yang dikembangkan oleh Fotoable ini memiliki bobot 115,3 MB dan telah mengantongi penilaian 4,5 bintang di App Store milik Apple. Namun, aplikasi ini tidak tersedia di toko aplikasi Play Store.

FotoRus langsung menyajikan pilihan edit, antara lain Pro Edit, Collage untuk mengkolase foto. Lalu ada PaintLab untuk menjadikan sebuah foto dengan berbagai warna. Ada pula Beauty untuk mempercantik foto. Teakhir, Libary dengan berbagai pilihan template foto.

2. Foto Grid

Untuk pengguna Android, aplikasi Foto Grid bisa jadi rekomendasi. Foto Grid telah diunduh lebih dari 10 juta unduhan dan mengantongi 4,8 bintang di Play Store. Aplikasi dengan kapasitas 14,33 MB ini menawarkan kolase hingga 18 foto, lebih dari 100 pilihan tata letak bingkai, mengubah rasio, memotong dan mengedit foto dengan filter dan teks.

Foto hasil editing bisa disimpan dalam resolusi tinggi dan membagikannya ke aplikasi media sosial.

3. PicsArt

Aplikasi ini tersedia baik di App Store maupun Play Store. Aplikasi ini dapat mengedit foto maupun video, dengan dilengkapi alat untuk membuat kolase, membuat stiker dan menyediakan efek Sketsa, seperti efek glitch dan filter vintage, juga menawarkan lebih dari 100 tamplate.

Baca juga:
Layanan WhatsApp Berbayar Tersedia di India

Yang menjadi pembeda dari aplikasi ini adalah komunitas di dalamnya karena memungkinkan pengguna membuat akun dan bergabung dalam komunitas dengan mengunggah hasil edit foto pada aplikasi tersebut dengan antarmuka feed layaknya di media sosial. PicsArt mendapat 4,3 bintang di Play Store, dan bahkan mengantongi 4,8 bintang di App Store.

4. Unfold

Cocok bagi yang menyukai fotografi sekaligus quotes. "Unfold adalah saran bagi penulis cerita," begitu keterangan dari aplikasi tersebut di Play Store. Plus aplikasi ini menghadirkan rasio yang pas dengan Instagram Stories, serta dapat menggabungkan foto dan video dalam satu kolase.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jalan Kaki dan Naik Tangga Bantu Kurangi Risiko Penyakit di Tubuh

20 jam lalu

Ilustrasi wanita jalan kaki. Freepik.com/Yanalya
Jalan Kaki dan Naik Tangga Bantu Kurangi Risiko Penyakit di Tubuh

Aktivitas jalan kaki dan menaiki tangga adalah gaya hidup yang baik bisa mengurangi risiko penyakit bagi tubuh.


New York Times Meragukan Artikelnya Sendiri Soal Kisah Perkosaan Hamas

1 hari lalu

Pemandangan dari udara menunjukkan kerusakan yang terjadi setelah infiltrasi massal oleh kelompok bersenjata Hamas dari Jalur Gaza, di Kibbutz Beeri di Israel selatan, 11 Oktober 2023. REUTERS/ Ilan Rosenberg
New York Times Meragukan Artikelnya Sendiri Soal Kisah Perkosaan Hamas

Video baru New York Times soal tentara Israel membantah dugaan perkosaan yang dilakukan Hamas terhadap perempuan selama serangan 7 Oktober


Cara Mengaktifkan AdSense YouTube

1 hari lalu

Logo YouTube. (youtube.com)
Cara Mengaktifkan AdSense YouTube

Para pencipta konten atau YouTuber dapat memperoleh penghasilan dengan memanfaatkan AdSense YouTube.


Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

1 hari lalu

Fitur Khusus Meta untuk Batasi Konten Politik, Begini Cara Mengaktifkannya

Meta menambahkan fitur khusus untuk membatasi konten politik pada platform yang dinaunginya, terutama Instagram.


Pengumuman SNBP 2024 Ramaikan Media Sosial, Seruan Alhamdulillah dan Cinta Ditolak Berbaur

2 hari lalu

SNBP, Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi. wikipedia.org
Pengumuman SNBP 2024 Ramaikan Media Sosial, Seruan Alhamdulillah dan Cinta Ditolak Berbaur

SNBP adalah ajang kompetisi para siswa elegible asal sekolah masing-masing untuk memperebutkan kuota jalur nilai rapor di PTN tujuan.


Survei Populix: Konsumsi Internet dan Media Digital Melambung 40 Persen Selama Bulan Puasa

3 hari lalu

Foto ilustrasi jaringan internet.
Survei Populix: Konsumsi Internet dan Media Digital Melambung 40 Persen Selama Bulan Puasa

Survei Populix mencatat kebutuhan internet naik 40 persen selama bulan Ramadan. Mayoritas responden berbagi keseharian melalui Whatsap dan Instagram.


Kebangkitan Musuh Batman, Max Meluncurkan Cuplikan Serial The Penguin

3 hari lalu

Colin Farrell. REUTERS/Carlo Allegri
Kebangkitan Musuh Batman, Max Meluncurkan Cuplikan Serial The Penguin

Max merilis video teaser atau cuplikan dari serial The Penguin yang menceritakan musuh besar Batman bernama Oswald Cobblepot


Instagram Mulai Membatasi Konten Politik

4 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Instagram Mulai Membatasi Konten Politik

Instagram akan membatasi konten politik dari konten yang tidak diikuti pengguna secara default.


Instagram Disebut Bakal Izinkan Pengguna Mengubah Tanggal Postingan

5 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Instagram Disebut Bakal Izinkan Pengguna Mengubah Tanggal Postingan

Fitur Post to the past di Instagram ditampilkan dengan ikon kalender dan berada tepat di atas opsi Boost post.


Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

5 hari lalu

Terkini: Prabowo Pernah Janji Bangun 3 Juta Rumah Gratis untuk Masyarakat, BPK Sudah Mengaudit Proyek Gerudukan IKN Sejak 2022

KPU menyatakan pasangan capres-cawapres nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka (Prabowo-Gibran) unggul dalam Pilpres 2024.