Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sama Gunakan Chip Apple M1, Ini Beda MacBook Pro 13 dari Macbook Air

image-gnews
Shruti Haldea dari Apple membahas MacBook Pro 13 inci baru yang ditenagai oleh M1 di acara khusus di Apple Park, Cupertino, California, AS, 10 November 2020. Chip M1 Ini adalah prosesor 5 nanometer yang membuatnya serupa dengan A14 Bionic untuk iPhone, namun didesain sedemikian rupa dan spesifik untuk Mac. Apple Inc./Handout via REUTERS
Shruti Haldea dari Apple membahas MacBook Pro 13 inci baru yang ditenagai oleh M1 di acara khusus di Apple Park, Cupertino, California, AS, 10 November 2020. Chip M1 Ini adalah prosesor 5 nanometer yang membuatnya serupa dengan A14 Bionic untuk iPhone, namun didesain sedemikian rupa dan spesifik untuk Mac. Apple Inc./Handout via REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - MacBook Pro 13 inci dengan chip buatan Apple sendiri yang disebut M1 resmi dirilis secara global. Laptop baru ini mengungguli pendahulunya yang didukung Intel dalam beberapa performa, salah satunya baterai.

Daya tahan baterai pada MacBook Pro 13 disebut yang terbaik di laptop Apple manapun hingga saat ini, dan dua kali lipat dari pendahulunya yang dilengkapi Intel. Apple menjanjikan 17 jam penjelajahan web (2 jam lebih lama dari MacBook Air M1) dan 20 jam pemutaran film aplikasi Apple TV (2 jam lebih lama daripada MacBook Air).

Dengan CPU 8-inti dan GPU 8-inti Apple M1, MacBook Pro 13 memiliki kode di Xcode hingga 2,8 kali lebih cepat daripada MacBook Pro 13 dengan Intel. Juga membuat judul 3D yang kompleks di Final Cut Pro hingga 5,9 kali lebih cepat, dan tugas ML hingga 11 kali lebih cepat dan putar video 8K ProRes berkualitas penuh di DaVinci Resolve tanpa kehilangan frame.

Secara alami MacBook Pro 13 dan MacBook Air dilengkapi chip M1 yang sama. Namun, model Pro memiliki kipas pendingin. Itu bisa membuktikan perbedaan besar dalam hal performa.

Baca juga:
Seminggu Setelah Pilpres, Covid-19 Tak Terkendali di Amerika

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

MacBook Pro menggunakan panel sentuh, layar yang lebih cerah (500 vs 400 nits), speaker stereo yang lebih baik, dan kualitas mikrofon (studio) yang lebih tinggi. MacBook Pro 13 chip M1 sudah bisa dipesan dengan harga US$ 1.299 (setara Rp 18,5 juta) untuk model RAM 8 GB/256 GB, dan US$ 1.637 (setara Rp 23 juta) untuk model 8 GB/512 GB.

GSM ARENA | GADGET NDTV

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Macbook Air M3 Dilengkapi Chip Ganda, Performanya Lebih Baik dari Pendahulunya

44 hari lalu

MacBook Air dengan chip M2. REUTERS
Macbook Air M3 Dilengkapi Chip Ganda, Performanya Lebih Baik dari Pendahulunya

Macbook Air yang ditenagai chip M3 membuat gebrakan baru dalam kinerja dan performa. Lebih baik dari pendahulunya Macbook Air M2.


Tolok Ukur Macbook Air Chip M3, Seperti Apa Peningkatannya dari Chip M2?

47 hari lalu

MacBook Air dengan chip M2. REUTERS
Tolok Ukur Macbook Air Chip M3, Seperti Apa Peningkatannya dari Chip M2?

MacBook Air terbaru dengan chip M3 salah satu penyegaran produk yang dilakukan Apple


Macbook Air dengan Chipset M3 Resmi Meluncur, Ini Spesifikasinya

48 hari lalu

Laptop MacBook Air 13,6 Inci dengan Chip M2. gsmarena.com
Macbook Air dengan Chipset M3 Resmi Meluncur, Ini Spesifikasinya

MacBook Air 13 inci dipatok 1099 Dolar AS atau sekitar Rp 17,3 juta, sedangkan model 15 inci berbanderol 1299 Dolar AS atau sekitar Rp 20,4 juta.


Peluncuran iPad Air dan MacBook Air pada Maret atau April 2024

23 Januari 2024

MacBook Air dengan chip M2. REUTERS
Peluncuran iPad Air dan MacBook Air pada Maret atau April 2024

Perusahaan teknologi asal Amerika Serikat Apple berencana merilis iPad Air, iPad Pro, dan MacBook Air model baru sekitar Maret atau April 2024.


Apple Coba Cari Cuan, Akan Luncurkan 2 iPad Baru & MacBook Air

7 Desember 2023

Ilustrasi Apple. Kredit: Reuters
Apple Coba Cari Cuan, Akan Luncurkan 2 iPad Baru & MacBook Air

Apple akan meluncurkan iPad baru dan MacBook Air untuk mengatasi lemahnya penjualan.


Apple Kenalkan MacBook Pro dan iMac Baru dengan Rangkaian Chip Gres

31 Oktober 2023

Sejumlah pengunjung memadati Apple Store saat iPhone 15 baru secara resmi mulai dijual di seluruh Cina di Apple Store di Shanghai, Cina 22 September 2023. REUTERS/Aly Song
Apple Kenalkan MacBook Pro dan iMac Baru dengan Rangkaian Chip Gres

Apple memperbarui jajaran dan harga Mac dengan rangkaian chip baru


Apple Scary Fast 30 Oktober 2023, Apa yang akan Diperkenalkan di Acara Itu?

29 Oktober 2023

Logo Apple di depan Apple di Lille, Prancis, 13 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq/File Photo
Apple Scary Fast 30 Oktober 2023, Apa yang akan Diperkenalkan di Acara Itu?

Diperkirakan Apple akan memperkenalkan pembaruan beberapa Mac


Apple Dikabarkan Akan Umumkan iMac Akhir Bulan

23 Oktober 2023

iMac generasi terbaru dari Apple keluaran tahun 2021. Kredit: Apple.com
Apple Dikabarkan Akan Umumkan iMac Akhir Bulan

Lebih dari 900 hari sejak iMac M1 diluncurkan pada paruh pertama tahun 2021, Apple tidak melakukan pembaruan.


Apple Uji Chip Generasi Terbaru untuk Perangkat Mac

9 Agustus 2023

Logo Apple. TEMPO/Wawan Priyanto
Apple Uji Chip Generasi Terbaru untuk Perangkat Mac

Apple telah menguji chip M3 untuk jajaran Mac mendatang


Mac Studio dengan Chip M2 dan M1, Ini Perbandingan dan Rekomendasinya

15 Juni 2023

Mac Studio Apple. REUTERS
Mac Studio dengan Chip M2 dan M1, Ini Perbandingan dan Rekomendasinya

Apple telah meluncurkan Mac Studio dengan chip M2 di Worldwide Developers Conference atau WWDC 2023 yang baru lalu