Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bocoran iPhone 13, Pakai Layar LTPO dengan Notch Lebih Kecil

image-gnews
Pada iPhone 12 Pro (6,1 inci) dan Pro Max (6,7 inci), Apple mengedepankan desain lebih elegan, di antaranya dengan lengkung sempurna frame dari baja antikarat. Kamera belakang juga triple dengan performa yang lebih ditingkatkan, seperti adanya teknologi Deep Fusion dan Sensor-shift untuk stabilisasi gambar optis, serta LiDAR. apple.com
Pada iPhone 12 Pro (6,1 inci) dan Pro Max (6,7 inci), Apple mengedepankan desain lebih elegan, di antaranya dengan lengkung sempurna frame dari baja antikarat. Kamera belakang juga triple dengan performa yang lebih ditingkatkan, seperti adanya teknologi Deep Fusion dan Sensor-shift untuk stabilisasi gambar optis, serta LiDAR. apple.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa bocoran awal dari spesifikasi iPhone 13 telah muncul. Salah satu poin utamanya kehadiran layar LTPO 120Hz dengan notch yang lebih kecil. Hari ini, Macrumors telah mengunggah gambar diduga panel kaca depan yang akan dipasang di ponsel itu. 

Baca:
Rumor iPhone 13: Punya Opsi Memori 1 TB dan Peningkatan Kamera

Menurut laporan, iPhone 13 akan memiliki model ukuran yang sama dengan pendahulunya, yaitu 5,4 inci, 6,1 inci, dan 6,7 inci. Apple diperkirakan menamainya sebagai iPhone 13, iPhone 13 Pro, dan iPhone 13 Pro Max.

bocoran iPhone 13. Kredit: Macrumors

Dikutip Gizmochina, Kamis, 25 Maret 2021, model Pro akan mendapatkan beberapa peningkatan. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berbicara mengenai bentuk notch yang lebih kecil, gambar panel depan menunjukkan adanya lubang suara/speaker pindah ke bagian atas perangkat. Selain itu, model ponsel  itu juga disebut-sebut memiliki banyak kemiripan dengan iPhone 12.

Namun, tetap diharapkan memiliki peningkatan internal seperti di bagian chipset menggunakan yang terbaru, Apple A15. Selain itu, kamera ultra-wide juga akan ditingkatkan, modem Qualcomm X60 5G, penyimpanan hingga 1TB, dan dukungan untuk Wi-Fi 6E . 

Yang juga menjadi pertanyaan adalah apakah ada versi berukuran 5,42 inci untuk model iPhone 13. Kabarnya, Apple masih berencana untuk meluncurkan versi yang lebih kecil meskipun penjualannya lebih rendah, tapi akan hadir dengan nama yang berbeda, misalnya iPhone 12S. 

MACRUMORS | GIZMOCHINA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Waspadai Celah Peretasan pada iMessage iPhone, Berikut Tips untuk Menghindarinya

14 menit lalu

iMessage (support.apple.com)
Waspadai Celah Peretasan pada iMessage iPhone, Berikut Tips untuk Menghindarinya

Trust Wallet menemukan kerentanan pembobolan data pada iMessage. Pengguna dengan aset keuangan besar diimbau waspada.


Ini Tugas Luhut sebagai Koordinator Investasi Apple di IKN

37 menit lalu

Tangkapan layar Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan dalam unggahan di akun Instagram @luhut,pandjaitan yang dipantau di Jakarta, Rabu (17/1/2024). (ANTARA/Ade Irma Junida)
Ini Tugas Luhut sebagai Koordinator Investasi Apple di IKN

Presiden Jokowi menunjuk Luhut Binsar Pandjaitan sebagai koordinator dalam investasi perusahaan teknologi Apple di IKN. Apa tugas Luhut?


Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

38 menit lalu

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya. Foto: Canva
Cara Menambahkan Musik di Bio Instagram di Android dan iPhone

Instagram kembali mengeluarkan fitur baru. Kini Anda bisa menambahkan musik di bio Instagram yang bisa diputar. Berikut caranya.


BRIN Tutup Jalan di Serpong, Rekrutmen Dosen ITB, dan Sapaan CEO Apple Masuk Top 3 Tekno

2 jam lalu

Penutupan akses jalan di depan kantor BRIN di Jalan Raya Serpong-Parung gagal dilakukan, Kamis 11 April 2024. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
BRIN Tutup Jalan di Serpong, Rekrutmen Dosen ITB, dan Sapaan CEO Apple Masuk Top 3 Tekno

Penutupan jalan provinsi di Kawasan Sains Terpadu B.J. Habibie menjadi artikel terpopuler Tekno pagi ini, Kamis, 18 April 2024.


CEO Apple Tim Cook Bertemu dengan Prabowo Subianto, Apa yang Dibahas?

3 jam lalu

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto (kiri) bertemu dengan CEO Apple Tim Cook (kanan) di kantor Kementerian Pertahanan RI, Rabu, 17 April 2024. Sumber: ANTARA
CEO Apple Tim Cook Bertemu dengan Prabowo Subianto, Apa yang Dibahas?

CEO Apple, Tim Cook, melakukan kunjungan ke kantor Menteri pertahanan Prabowo Subianto usai bertemu dengan Presiden Joko Widodo atau Jokowi kemarin.


Realme Narzo 70x akan Hadir di India Pekan Depan, Ini Spesifikasinya

4 jam lalu

Realme Narzo 70 Pro 5G. youtube.com
Realme Narzo 70x akan Hadir di India Pekan Depan, Ini Spesifikasinya

Realme Narzo 70x secara resmi mengonfirmasi akan mendukung pengisian cepat kabel 45W.


Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

4 jam lalu

vivo ekspansi bisnis ke 6 negara Eropa.
Vivo T3x 5G Resmi Diluncurkan di India, Ini Spesifikasinya

Vivo T3x 5G ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1.


Honor 200 Lite Terlihat di Laman Sertifikasi NBTC Thailand

5 jam lalu

Ponsel Honor 50. gizmochina.com
Honor 200 Lite Terlihat di Laman Sertifikasi NBTC Thailand

Ponsel Honor 200 Lite dapat ditujukan sebagai penerus seri Honor 100 yang diluncurkan pada November 2023.


Oppo A60 Segera Diluncurkan, Bakal Ditenagai Snapdragon 680 dan RAM 8GB

5 jam lalu

OPPO A96 5G. (OPPO)
Oppo A60 Segera Diluncurkan, Bakal Ditenagai Snapdragon 680 dan RAM 8GB

Nomor model chipset pada Oppo A60 adalah QTI SM6225 yang merupakan chipset Snapdragon 680 4G.


Bali Kini Punya Apple Developer Academy, Kursus Gratis Berisi Serba Serbi iOS

14 jam lalu

Bali Kini Punya Apple Developer Academy, Kursus Gratis Berisi Serba Serbi iOS

CEO Apple, Tim Cook, akan meresmikan Apple Developer Academy di Bali. Pelatihan digital itu bisa diikuti cuma-cuma, namun seleksinya ketat.