Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

LAPAN: Awas Potensi Hujan Ekstrem di Maluku dan Papua Mulai Hari Ini

image-gnews
Seorang pejalan kaki melintasi Jalan Gatot Subroto saat hujan yang cukup lebat, di Jakarta Selatan, Senin, 6 April 2020. TEMPO/Imam Sukamto
Seorang pejalan kaki melintasi Jalan Gatot Subroto saat hujan yang cukup lebat, di Jakarta Selatan, Senin, 6 April 2020. TEMPO/Imam Sukamto
Iklan

TEMPO.CO, Bandung - Tim dari Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) memperingatkan potensi hujan ekstrem di Maluku dan Papua mulai Senin ini, 24 Mei 2021. Masyarakat setempat perlu mewaspadai dan meningkatkan kesiapsiagaaan terhadap potensi hujan persisten (menerus) yang akan terjadi hingga 2-3 hari mendatang.

Menurut anggota Tim Reaksi dan Analisis Kebencanaan LAPAN, Erma Yulihastin, ada beberapa faktor yang berpotensi mengakibatkan cuaca ekstrem di kawasan Maluku dan Papua pada pekan ini. Prediksi yang dibuat berdasarkan Satellite-based Disaster Early Warning System (SADEWA) menyebut potensi hujan persisten atau terus menerus itu dapat terjadi di Ambon, Maluku, dan Papua bagian utara.

Prediksi memperhitungkan pembentukan pusat tekanan rendah dengan pola vorteks di utara Papua yang telah terjadi sejak Jumat lalu. Karena ada pusat tekanan rendah itu, angin dari selatan ke wilayah Sulawesi mengalami pembelokan ke arah timur laut. “Kondisi ini memicu terbentuknya pusaran angin di sekitar laut Banda yang bertahan hingga beberapa hari mendatang,” ujarn Erna lewat keterangan tertulis, Senin 24 Mei 2021.

Dampak lainnya yaitu pertumbuhan awan konveksi yang meluas mulai dari perairan bagian selatan hingga utara di Maluku dan Papua. Secara global, pusat pertumbuhan awan juga terjadi karena pecahnya daerah konvergensi atau Intertropical Convergence Zone (ITCZ) ganda yang selanjutnya berkembang menjadi pusat–pusat konveksi di beberapa wilayah, seperti utara Sumatera, utara Kalimantan, Maluku dan Papua, serta Samudera Pasifik.

Menurut prediksi SADEWA-LAPAN, potensi peningkatan hujan secara persisten di sekitar Ambon Maluku, Papua Barat seperti Fak-fak dan Manokwari, juga Papua bagian selatan dan utara dapat terjadi hingga 24 Mei 2021 terutama pada siang hingga malam.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Peningkatan hujan di wilayah Maluku-Papua menurut tim Lapan, juga dipengaruhi oleh aktivitas MJO fase 4 yang memicu peningkatan angin baratan dan pembentukan awan konveksi di bagian timur wilayah Indonesia. Selain itu ada suplai kelembapan tinggi yang terkonsentrasi di sekitar Maluku dan Papua.

“Kondisi ini turut mendukung potensi peningkatan hujan ekstrem dan angin kencang di Maluku-Papua,” kata Erma lagi.

Baca juga:
Angin Kencang Jebol Jembatan Kaca di Cina, Video Wisatawan Terjebak Viral

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Potensi Hujan Lebat Hari Ini, BMKG Sebut Sirkulasi Siklonik, Konvergensi, dan Labilitas Lokal Kuat

8 jam lalu

Ilustrasi hujan lebat yang terjadi di Yogyakarta. (FOTO ANTARA/Wahyu Putro A/ed/nz/pri.)
Potensi Hujan Lebat Hari Ini, BMKG Sebut Sirkulasi Siklonik, Konvergensi, dan Labilitas Lokal Kuat

BMKG meminta Bengkulu, Sumatera Selatan, Jambi, dan Riau waspada potensi hujan lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang pada hari ini.


Prediksi Cuaca BMKG untuk Jabodetabek Hari Ini, Simak Peringatan Dini Hujan, Petir, dan Angin Kencang

10 jam lalu

Ilustrasi awan mendung/cuaca buruk. TEMPO/Aditia Noviansyah
Prediksi Cuaca BMKG untuk Jabodetabek Hari Ini, Simak Peringatan Dini Hujan, Petir, dan Angin Kencang

Berikut prediksi cuaca BMKG untuk Jabodetabek dari pagi ini sampai malam nanti.


BMKG Perkirakan Hujan Lebat di 29 Provinsi, Waspadai Angin Kencang dan Petir

2 hari lalu

Ilustrasi hujan lebat yang terjadi di Yogyakarta. (FOTO ANTARA/Wahyu Putro A/ed/nz/pri.)
BMKG Perkirakan Hujan Lebat di 29 Provinsi, Waspadai Angin Kencang dan Petir

BMKG juga memasukkan sejumlah wilayah dalam kategori waspada dampak hujan lebat seperti banjir.


Lebih dari Setahun Pilot Susi Air Disandera TPNPB-OPM, Aparat Sebut Ada Kendala di Lapangan

3 hari lalu

Kondisi terkini pilot Susi Air, Philip Mark Mehrtens, yang disandera Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka (TPNPB-OPM). Foto: TPNPB-OPM
Lebih dari Setahun Pilot Susi Air Disandera TPNPB-OPM, Aparat Sebut Ada Kendala di Lapangan

Pemerintah masih terus mengupayakan pembebasan Pilot Susi Air, Philips Mark Mehrtens. Belum ada perkembangan signifikan.


TNI Pastikan Tak Ada Perubahan Pendekatan di Papua usai Rakor dengan Menko Polhukam

4 hari lalu

Kapuspen TNI Mayjend Nugraha Gumilar (kedua dari kiri), Panglima Daerah Militer XVII/Cenderawasih Mayjend Izak Pangemanan (ketiga dari kiri), Kadispenad Brigjen Kristomei Sianturi (paling kanan) dalam konferensi pers video viral penganiayaan warga Papua oleh anggota TNI di Subden Mabes TNI, Jakarta Pusat, pada Senin, 25 Maret 2024. Tempo/Yohanes Maharso
TNI Pastikan Tak Ada Perubahan Pendekatan di Papua usai Rakor dengan Menko Polhukam

Kemenko Polhukam sebelumnya menggelar rapat koordinasi untuk membahas situasi terkini di Papua yang juga dihadiri oleh Panglima TNI.


Reza Rahadian Mengaku tertarik Perankan Leluhurnya, Siapa Thomas Matulessy?

4 hari lalu

Ketua Komite Festival Film Indonesia atau FFI 2021, Reza Rahadian saat menghadiri peluncuran FFI 2021 secara virtual pada Kamis, 15 Juli 2021. Dok. FFI 2021.
Reza Rahadian Mengaku tertarik Perankan Leluhurnya, Siapa Thomas Matulessy?

Dalam YouTube Reza Rahadian mengaku tertarik memerankan Thomas Matulessy jika ada yang menawarkan kepadanya dalam film. Apa hubungan dengannya?


Kemenko Polhukam Bakal Kaji Istilah Kelompok Bersenjata di Papua

4 hari lalu

TPNPB-OPM klaim serang pasukan TNI-Polri di Titigi, Papua. Dokumentasi TPNPB OPM.
Kemenko Polhukam Bakal Kaji Istilah Kelompok Bersenjata di Papua

Kemenko Polhukam belum bisa memastikan apakah penyebutan OPM seperti yang dilakukan TNI akan dijadikan keputusan negara.


Menko Polhukam Rapat Koordinasi dengan Panglima TNI hingga Kapolri soal Situasi Papua, Ini yang Dibahas

5 hari lalu

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Hadi Tjahjanto di gedung Kemenkopolhukam RI, Jakarta Pusat, Selasa, 19 Maret 2024. ANTARA/Walda Marison
Menko Polhukam Rapat Koordinasi dengan Panglima TNI hingga Kapolri soal Situasi Papua, Ini yang Dibahas

Pertemuan itu dilakukan untuk membahas berbagai situasi terakhir di Papua.


Koops Habema Tembak 2 Anggota TPNPB yang Serang Pos TNI di Nduga Papua

5 hari lalu

Ilustrasi penembakan. Haykakan.top
Koops Habema Tembak 2 Anggota TPNPB yang Serang Pos TNI di Nduga Papua

Koops Habema TNI menembak dua anggota TPNPB di Papua Pegunungan


Polda Papua Belum Tangkap Pembunuh Bripda Oktovianus Buara, TPNPB Klaim Bertanggung Jawab

5 hari lalu

Jenazah Bripda Oktovianus Buara yang ditemukan meninggal akibat dianiaya di Dekai tiba di Bandara Sentani, Kabupaten Jayapura, Papua, Selasa 16 April 2024. (ANTARA/HO/Dok KP3 Bandara Sentani)
Polda Papua Belum Tangkap Pembunuh Bripda Oktovianus Buara, TPNPB Klaim Bertanggung Jawab

Polda Papua belum mampu menangkap pelaku pembunuhan terhadap Brigadir Dua Oktovianus Buara.