Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Drone Sony Airpeak S1 Harga Rp 128 Juta, Sanggup Lawan Angin Kencang

image-gnews
Drone Sony Airpeak S1. sony.com
Drone Sony Airpeak S1. sony.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Drone Sony Airpeak S1 resmi dirilis setelah muncul di gelaran pameran teknologi, CES 2021, beberapa bulan lalu. Pesawat nirawak ini adalah perangkat profesional pertama Sony dan yang terkecil di dunia yang bisa membawa kamera full frame Sony, khususnya seri kamera mirrorless Alpha.

Drone ini dibekali motor, baling-baling, sensor penginderaan, dan teknologi sistem kontrol, yang menurut Sony, memungkinkannya terbang hingga 90 kilometer per jam. Sementara kecepatan sudut maksimumnya 180 derajat per sekon dan sudut kemiringan atau manuver maksimum 55 derajat.

“Juga dilengkapi teknologi propulsi yang memungkinkan mengatasi hambatan angin kencang hingga 44,7 mph (20 meter per detik),” kata Sony, seperti dikutip dari Gizmochina, Kamis 10 Juni 2021.

Airpeak S1 memiliki fitur pengontrol jarak jauh yang lebih maju, peningkatan keamanan melalui manajemen cloud dari pesawat dan informasi penerbangan, serta ada juga deteksi rintangan. Kemampuan jelajah drone ini sepanjang 22 menit dengan atau tanpa muatan. 

Ada juga Electric Speed Controller (ESC), sebagai sistem kontrol penerbangan unik dan berkinerja tinggi yang mengintegrasikan semua informasi sensor, serta perangkat propulsi. Ini akan menjamin Airpeak S1 memiliki penerbangan yang stabil dan kemampuan manuver yang cukup baik. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sony Airpeak S1 dibuat di Jepang dan diharapkan akan tersedia untuk pre-order pada September tahun ini, dengan harga eceran US$ 9,000 (Rp 128 juta). Dua pasang baling-baling, satu remote kontrol, dua baterai, dan pengisi daya baterai disertakan bersamanya. Ada juga gimbal stabilization pihak ketiga yang khusus dibuat untuk drone ini, tapi akan dijual terpisah.

GIZMOCHINA | THE VERGE

Baca juga:
Pengembang Game Cyberpunk 2077 Lawan Hacker dan Ransomware

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Top 3 Dunia: Anak Jenius Cina, Drone Ukraina, Turis Cina di Thailand

6 jam lalu

Turis Cina menyentuh kulit buaya di Peternakan Buaya Sriracha Crocodile Farm di provinsi Chonburi, Thailand, 20 Juni 2017. Produk kulit buaya yang dijual tas buaya bergaya Birkin dan pakaian kulit buaya. REUTERS/Athit Perawongmetha
Top 3 Dunia: Anak Jenius Cina, Drone Ukraina, Turis Cina di Thailand

Berita Top 3 Dunia pada Senin 25 September 2023 diawali oleh kisah tragis anak jenius di Cina menarik perhatian ketika meraih gelar sarjana di usia 10


Sony Luncurkan Burano, Varian Terbaru Seri Kamera Sinema Digital CineAlta

1 hari lalu

Sony meluncurkan kamera BURANO sebagai tambahan terbaru dari seri produk CineAlta yang merupakan jajaran kamera sinema digital Sony (Sony)
Sony Luncurkan Burano, Varian Terbaru Seri Kamera Sinema Digital CineAlta

Kamera Sony Burano tersedia di Indonesia mulai bulan Maret 2024 atau setelahnya.


Drone Dilarang Terbang Saat Tradisi Garebeg Yogya, Cegah Gajah Ngamuk

2 hari lalu

Pasukan gajah dalam tradisi grebeg yang digelar Keraton Yoguakarta. Dok. Visiting Jogja
Drone Dilarang Terbang Saat Tradisi Garebeg Yogya, Cegah Gajah Ngamuk

Keberadaan kamera layang alias drone dilarang beroperasi dalam pelaksaan sejumlah tradisi adat yang digelar oleh Keraton Yogyakarta.


Peringati 43 Tahun Perang dengan Irak, Iran Pamer Drone Mata-mata Bisa Terbang 2.000 Km

3 hari lalu

Jajaran drone dalam latihan militer di lokasi yang dirahasiakan di Iran,. Gambar diperoleh pada 24 Agustus 2022. Angkatan Darat Iran/Wana/Handout melalui Reuters
Peringati 43 Tahun Perang dengan Irak, Iran Pamer Drone Mata-mata Bisa Terbang 2.000 Km

Media pemerintah Iran melaporkan, Mohajer-10 memiliki jangkauan operasional 2.000 kilometer dan bisa terbang hingga 24 jam.


Qatar Berunding Terpisah dengan AS dan Iran, Bahas Drone dan Program Nuklir

5 hari lalu

Siamak Namazi, Morad Tahbaz dan Emad Shargi, yang dibebaskan selama kesepakatan pertukaran tahanan antara AS dan Iran, tiba di Bandara Internasional Doha, Qatar 18 September 2023. REUTERS/Mohammed Dabbous
Qatar Berunding Terpisah dengan AS dan Iran, Bahas Drone dan Program Nuklir

Qatar membahas drone dan program nuklir dalam perundingan terpisah dengan AS dan Iran.


Rusia Klaim Hancurkan 19 Drone Ukraina di Krimea dan Laut Hitam

5 hari lalu

Seorang prajurit Ukraina membawa drone dan pengendali jarak jauh selama pelatihan, di tengah serangan Rusia ke Ukraina, di wilayah Zaporizhzhia, Ukraina 17 Agustus 2023. (Reuters)
Rusia Klaim Hancurkan 19 Drone Ukraina di Krimea dan Laut Hitam

Unit-unit antipesawat Rusia menghancurkan 19 drone Ukraina di Semenanjung Krimea dan Laut Hitam


Karhutla Diprediksi Terjadi di Sejumlah Provinsi, Waspadai Hujan Petir dan Angin Kencang

7 hari lalu

Sejumlah pengendara melintas di jembatan musi IV yang tertutup kabut asap  di Palembang, Sumatera Selatan, Jumat 15 September 2023. Kabut asap tersebut merupakan dampak dari kebakaran hutan dan lahan (Karhutla) yang terjadi di Kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Selatan. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Karhutla Diprediksi Terjadi di Sejumlah Provinsi, Waspadai Hujan Petir dan Angin Kencang

Sejumlah wilayah Indonesia berpotensi mengalami kebakaran hutan dan lahan atau karhutla dan hujan lebat yang dapat disertai petir dan angin kencang.


Bulgaria Kirim Tim Periksa Drone dengan Bahan Peledak di Resor Laut Hitam

7 hari lalu

Ilustrasi drone. Efrem Lukatsky/Pool via REUTERS
Bulgaria Kirim Tim Periksa Drone dengan Bahan Peledak di Resor Laut Hitam

Kementerian pertahanan Bulgaria mengatakan bahwa pihaknya telah mengirim unit khusus untuk memeriksa dan menonaktifkan drone dengan bahan peledak


Prediksi Cuaca BMKG Sepekan di Jawa Barat: Bogor, Depok, Bandung Bakal Hujan

8 hari lalu

Ilustrasi hujan disertai angin kencang. Shutterstock
Prediksi Cuaca BMKG Sepekan di Jawa Barat: Bogor, Depok, Bandung Bakal Hujan

Dalam sepekan ini diprakirakan ada beberapa faktor yang berpengaruh terhadap pembentukan awan dan atau terjadinya hujan lokal di sebagian Jawa Barat.


Kim Jong Un Pulang, Rusia Beri Hadiah Drone dan Rompi Antipeluru

8 hari lalu

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un mengunjungi pabrik pembuatan pesawat di kota Komsomolsk-on-Amur di wilayah Khabarovsk, Rusia, 15 September 2023. KCNA melalui REUTERS
Kim Jong Un Pulang, Rusia Beri Hadiah Drone dan Rompi Antipeluru

Kim Jong Un diberi hadiah rompi antipeluru hingga drone oleh Rusia.