Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini 4 Aplikasi Cek Saturasi Oksigen di Android yang Bisa Anda Coba

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrator oximeter. Pixabay
Ilustrator oximeter. Pixabay
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penademi Covid-19 sampai saat ini terus menjadi perhatian serius banyak pihak, khususnya para tenaga kesehatan. Pasalnya, kasus pasien yang terpapar Covid-19 terus mengalami peningkatan sehingga menyebabkan berbagai fasilitas kesehatan mulai langka, bahkan kehabisan stok. Misalnya tabung oksigen yang sangat dibutuhkan oleh pasien Covid-19.

Karena itu, langkah terakhir yang dapat dilakukan ialah melakukan isolasi mandiri di rumah masing-masing bagi pasien yang hanya mengalami gejala ringan Covid-19. Pasien Covid-19 juga disarankan untuk selalu memperhatikan saturasi oksigen, sebab salah satu indikator kesehatan seseorang menjadi lebih buruk ialah kurangnya kadar oksigen.

Biasanya untuk mengukur tingkat saturasi oksigen biasanya dengan oximeter. Namun, belakangan ini telah ada beberapa jenisnya aplikasi android yang diklaim dapat mengukur saturasi oksigen dalam tubuh. Dilansir dari laman resmi fossbytes.com, berikut ini beberapa aplikasi yang dipercaya dapat mengukur saturasi oksigen dalam tubuh selama isolasi mandiri:

1. Aplikasi CarePlix Vitals

Aplikasi CarePlix Vitals merupakan aplikasi rintisan CareNow Healthcare yang dipercaya dapat mengukur satuan oksigen seseorang. Pasalnya, saat dilakukan uji coba antara hasil aplikasi dan juga hasil oximeter yang diperoleh dari toko medis lokal. Ditemukan bahwa aplikasi ini menunjukkan hasil yang cukup akurat selama setiap pengujian. Ini menggunakan senter belakang ponsel untuk mendeteksi level SpO2.

2. Aplikasi MFine

MFine merupakan aplikasi yang memungkinkan seseorang dapat mengecek kadar oksigen dalam tubuh yang bisa diunduh untuk android melalui play store. Sebab dalam aplikasi ini dilengkapi dengan pemeriksa Spo2 terintegrasi dan masih dalam versi beta dalam artian perusahaan sedang meningkatkan teknologi Aplikasi tersebut.

Untuk cara pemakaiannya sendiri aplikasi ini masih memanfaatkan kamera ponsel dan juga cahaya senter. Dan pada saat dilakukan pengujian antara hasil dari aplikasi dan juga hasil oximeter yang diperoleh dari toko medis lokal maka ditemukan hasil yang mendekati antara keduanya meski dilakukan pengujian berulangkali.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Aplikasi Blood oxygen

Blood oxygen merupakan aplikasi yang bermanfaat untuk memantau tingkat oksigen darah serta detak jantung. Untuk pemantauan SpO2, aplikasi akan meminta pengguna untuk memeriksa pola pernapasan melalui fungsi start/stop. Tidak ada proses pendaftaran dan pengguna dapat menggunakannya secara langsung. Setelah tes pernapasan, ini memberikan rentang yang mungkin tidak jelas bagi pengguna. Aplikasi harus digunakan untuk referensi pribadi saja.

4. Aplikasi Pulse Oximeter Tracker

Sama dengan aplikasi lainnya, Pulse Oximeter Tracker merupakan aplikasi yang memungkinkan seseorang dapat melacak satuan oksigen dalam darah seseorang atau SpO2. Aplikasi ini hanya memungkinkan penggunanya untuk melacak data yang direkam secara teratur dan tidak untuk memantau kadar oksigen. Untuk mendapatkan hasil yang lebih baik pengguna harus menambahkan data ke platform secara manual yang dapat dilihat dalam tampilan statistik yang rapi.

SABAR ALIANSYAH PANJAITAN

Baca juga: Mengenal Oximeter, Alat untuk Mengecek Kadar Oksigen dalam Darah

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jepang Waspadai Lonjakan Kasus Radang Tenggorokan, Berpotensi Pandemi?

23 menit lalu

Pengunjung yang mengenakan masker pelindung berdoa pada hari kerja pertama Tahun Baru 2023 di kuil Kanda Myojin, yang sering dikunjungi oleh para pemuja yang mencari keberuntungan dan bisnis yang makmur, di tengah wabah penyakit virus corona (COVID-19), di Tokyo, Jepang, 4 Januari , 2023. REUTERS/Issei Kato
Jepang Waspadai Lonjakan Kasus Radang Tenggorokan, Berpotensi Pandemi?

Otoritas kesehatan Jepang telah memperingatkan adanya lonjakan infeksi radang tenggorokan yang berpotensi mematikan


Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud Meminta Pemilihan Ulang

2 hari lalu

Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud Meminta Pemilihan Ulang

Permohonan Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud serupa, yakni meminta Mahkamah Konstitusi mendiskualifikasi Gibran dan pemilihan presiden ulang.


7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

2 hari lalu

Ilustrasi Semangka
7 Manfaat Makan Buah Semangka bagi Kesehatan Tubuh

Semangka menjadi buah yang pas sebagai pilihan di bulan Ramadhan. Pada kondisi tubuh yang mengalami dehidrasi, buah ini menjaga kesehatan dan keseimbangan nutrisi.


Pulang Umrah, Fadel Muhammad Penuhi Panggilan KPK untuk Diperiksa dalam Kasus Korupsi APD Covid-19

3 hari lalu

Kepala Bagian Pemberitaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Ali Fikri saat ditemui di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta Selatan pada Selasa, 23 Januari 2024. Tempo/Mutia Yuantisya
Pulang Umrah, Fadel Muhammad Penuhi Panggilan KPK untuk Diperiksa dalam Kasus Korupsi APD Covid-19

Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad diperiksa dalam kasus dugaan korupsi pengadaan alat pelindung diri (APD) Covid-19 di Kemenkes.


Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

5 hari lalu

Ilustrasi kolesterol. Shutterstock
Benarkah Kolesterol Tinggi Bisa Menimbulkan Rasa lelah?

Tingginya tingkat kolesterol biasanya dibarengi dengan gejala yang meningkatkan risiko penyakit jantung, stroke, dan masalah kesehatan lainnya.


Umroh, Fadel Muhammad Tak Penuhi Panggilan KPK sebagai Saksi Kasus Korupsi APD Covid-19

9 hari lalu

Wakil Ketua MPR RI Fadel Muhammad.
Umroh, Fadel Muhammad Tak Penuhi Panggilan KPK sebagai Saksi Kasus Korupsi APD Covid-19

KPK memanggil Wakil Ketua MPR Fadel Muhammad sebagai saksi dugaan korupsi pengadaan APD Covid-19 di Kemenkes.


5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

9 hari lalu

Ilustrasi kelapa muda (Pixabay.com)
5 Manfaat Minum Air Kelapa Hijau saat Berbuka Puasa

Tidak hanya segar, air kelapa hijau juga memiliki sejumlah manfaat yang signifikan bagi kesehatan tubuh.


6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

10 hari lalu

Ilustrasi santan kelapa. shutterstock.com
6 Bahaya Konsumsi Santan secara Berlebihan

Penting untuk menyadari bahwa santan juga memiliki sejumlah bahaya yang perlu diwaspadai, terutama jika dikonsumsi secara berlebihan.


Penelitian Menunjukkan: Banyak Penyakit yang Bisa Timbul karena Kurang Tidur

12 hari lalu

Ilustrasi tidur. Pixabay
Penelitian Menunjukkan: Banyak Penyakit yang Bisa Timbul karena Kurang Tidur

Kekurangan waktu tidur akan menyebabkan tubuh seseorang mengalami beberapa masalah. Apa saja?


5 Manfaat Mengurangi Konsumsi Gula bagi Tubuh

13 hari lalu

Ilustrasi gula di dalam wadah. Foto: Freepik.com
5 Manfaat Mengurangi Konsumsi Gula bagi Tubuh

Mengurangi konsumsi gula dapat memberikan dampak yang baik untuk tubuh. Apa saja?