Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tablet Xiaomi Pad 5 Hadir dengan Refresh Rate 120Hz dan Smart Pen, Ini Harganya

image-gnews
Xiaomi Pad 5. Kredit: NDTV
Xiaomi Pad 5. Kredit: NDTV
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Tablet Xiaomi Pad 5 dan Xiaomi Smart Pen telah diluncurkan bersamaan dengan ponsel seri Xiaomi 11T di acara global. Tablet ini hadir dengan layar yang memiliki refresh rate 120Hz, ditenagai Qualcomm Snapdragon 860, dan menawarkan RAM 6 GB serta penyimpanan hingga 256 GB.

Xiaomi Pad 5 didukung dengan layar TrueTone WQHD+ 11 inci (1.600x2.560 piksel), dan rasio aspek 16:10, serta mendukung teknologi Face Unlock. Menjalankan MIUI 12.5 untuk Pad berbasis sistem operasi Android 11, membuat perangkat ini cocok digunakan multitasking.

Bagian kamera, Xiaomi memasangnya dengan satu kamera belakang 13 MP lengkap dengan lampu kilat LED, plus kamera depan 8 MP. Tablet ini mengemas daya baterai 8.720 mAh yang mendukung pengisian cepat 33W. “Yang menawarkan hingga 10 jam bermain game, 16 jam pemutaran video, dan 5 hari pemutaran musik,” klaim Xiaomi seperti dikutip Gadgets NDTV, Rabu, 15 September 2021.

Selain itu, tablet ini hadir dengan empat speaker dan mendukung Dolby Atmos. Pilihan konektivitas termasuk Wi-Fi, Bluetooth v5, port USB Type-C, dan banyak lagi. Aplikasi Netflix juga sudah diinstal sebelumnya di Xiaomi Pad 5.

Soal harga, Xiaomi Pad 5 dengan RAM 6 GB/128 GB dibanderol 349 euro (Rp 5,9 juta) dan pilihan 6 GB/ 256 GB harganya 399 euro (Rp 6,7 juta). Keduanya tersedia degan pilihan warna Cosmic Grey dan Pearl White, dan akan mulai dijual pada 23 September 2021.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Bersamaan dengan Xiaomi Pad 5, perusahaan juga telah meluncurkan Smart Pen. Terdapat dua tombol pada Smart Pen ini, satu memungkinkan pengguna untuk membuat catatan cepat dan lainnya memungkinkan untuk screenshot instan.

Smart Pen hadir dengan tingkat sensitivitas tekanan 4.096 dan beratnya hanya 12,2 gram. Ini mendukung navigasi gerakan dan memiliki tip lembut TPE yang dapat diganti. Clip-on magnetik juga berfungsi ganda sebagai basis pengisian nirkabel untuk Xiaomi Smart Pen. Xiaomi mengklaim hanya membutuhkan waktu 18 menit untuk mengisi penuh.

GADGETS NDTV | GIZMOCHINA | GSM ARENA

Baca:
Xiaomi 11T dan 11T Pro Dirilis, Hadirkan Kamera 108 MP dan Pengisi Daya 120W

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ditunggu Pasar, Bocoran Terbaru Xiaomi 15 Menonjolkan Kecanggihan Layar dan Kamera

1 hari lalu

Ilustrasi Logo Xiaomi. Kredit: ANTARA/REUTERS/Stringer/am.
Ditunggu Pasar, Bocoran Terbaru Xiaomi 15 Menonjolkan Kecanggihan Layar dan Kamera

Informasi fitur Xiaomi 15 bocor sedikit demi sedikit ke publik. Yang terbaru soal layar yang tersedia dalam dua versi.


OnePlus Pad 2 Disebut Bakal Hadir dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3, Ini Detailnya

2 hari lalu

OnePlus meluncurkan tablet untuk pasar premium, OnePlus Pad, bersama perangkat lain pada 7 Februari 2023.  (OnePlus/GSM Arena)
OnePlus Pad 2 Disebut Bakal Hadir dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3, Ini Detailnya

Terdapatnya chipset Snapdragon 8 Gen 3 menunjukkan bahwa OnePlus Pad 2 bisa lebih mahal dari pendahulunya.


10 Rekomendasi HP Fast Charging dari Berbagai Merek

3 hari lalu

Fitur fast charging kini banyak ditemukan di model HP terbaru. Berikut rekomendasi HP fast charging dari berbagai merek dan keunggulannya. Foto: Canva
10 Rekomendasi HP Fast Charging dari Berbagai Merek

Fitur fast charging kini banyak ditemukan di model HP terbaru. Berikut rekomendasi HP fast charging dari berbagai merek dan keunggulannya.


Seri Xiaomi Mi 11 Menerima Pembaruan HyperOS Berdasarkan Android 14

3 hari lalu

Xiaomi Mi 11 dilengkapi dengan daya baterai 4.600 mAh. Daya ini didukung dengan daya pengisian cepat berkabel 55 W, sedang nirkabel 50 W. Xiaomi Mi 11 juga kompatibel pula dengan adaptor Quick Charge 4+, Quick Charge 3+, dan Power Delivery 3.0. Foto/Twitter/xiaomiindonesia
Seri Xiaomi Mi 11 Menerima Pembaruan HyperOS Berdasarkan Android 14

Pengguna Xiaomi Mi 11 dapat memeriksa apakah pembaruan HyperOS sudah tersedia dengan membuka opsi periksa pembaruan di pengaturan.


6 Rekomendasi Power Bank Fast Charging dengan Kapasitas 10.000-20.000 mAh

4 hari lalu

Ada beberapa rekomendasi power bank fast charging dengan kapasitas 10.000-20.000 mAh yang bisa Anda pilih. Berikut ini daftar lengkapnya. Foto: Canva
6 Rekomendasi Power Bank Fast Charging dengan Kapasitas 10.000-20.000 mAh

Ada beberapa rekomendasi power bank fast charging dengan kapasitas 10.000-20.000 mAh yang bisa Anda pilih. Berikut ini daftar lengkapnya.


Find My Device Luncurkan Fitur Baru, Dapat Lacak HP dalam Kondisi Internet Mati

4 hari lalu

Google Find My Device
Find My Device Luncurkan Fitur Baru, Dapat Lacak HP dalam Kondisi Internet Mati

Find My Device telah mengalami peningkatan fitur yang memungkinkan pengguna untuk melacak lokasi perangkat mereka secara offline.


Top 3 Tekno: Cara Instal HyperOS, Cuaca BMKG, dan Jurnal Indeks Scopus

4 hari lalu

Xiaomi HyperOS. Foto : Xiaomiui
Top 3 Tekno: Cara Instal HyperOS, Cuaca BMKG, dan Jurnal Indeks Scopus

Top 3 Tekno Berita Terkini pada Selasa pagi ini, 16 April 2024, dipuncaki berita informasi 3 cara instal HyperOS di perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco.


3 Cara Menginstal HyperOS di Perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco

5 hari lalu

Xiaomi Hyperos. Foto : GSM China
3 Cara Menginstal HyperOS di Perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco

Terdapat sejumlah cara untuk memperbarui perangkat Xiaomi, Redmi, dan Poco ke HyperOS sebelum pembaruan resmi diluncurkan.


Model Redmi Pad Pro Versi Global Muncul di Google Play Console, Ini Spesifikasinya

5 hari lalu

Redmi Pad Pro. Foto : gsmarena
Model Redmi Pad Pro Versi Global Muncul di Google Play Console, Ini Spesifikasinya

Redmi Pad Pro akan ditenagai chipset Snapdragon 7s Gen 2 dan grafis Adreno 7series.


Fitur Baru Xiaomi Bisa Menjadi Asisten Pribadi Pengatur Perjalanan, Begini Cara Mengaktifkannya

8 hari lalu

Ilustrasi produk Xiaomi. Foto:mi.com
Fitur Baru Xiaomi Bisa Menjadi Asisten Pribadi Pengatur Perjalanan, Begini Cara Mengaktifkannya

Xiaomi memperkenalkan fitur Travel Assistant untuk membantu pengguna mengakses semua informasi tiket perjalanan dalam satu aplikasi.