Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Spesifikasi dan Harga Oppo Reno7, Reno7 Pro dan Reno7 SE Beredar

image-gnews
Oppo Reno6. Kredit: Twitter/Evan Blass
Oppo Reno6. Kredit: Twitter/Evan Blass
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Smartphone terbaru seri Oppo Reno7 tampaknya semakin dekat dengan waktu peluncurannya. Pasalnya, beberapa informasi spesifikasi dari ponsel merek asal Cina itu telah bocor secara online, termasuk mengenai berapa model yang akan hadir beserta harganya.

Bocoran menyebutkan bahwa Oppo akan menghadirkan tiga model sekaligus, yakni Oppo Reno7, Reno7 Pro, dan Reno7 SE. Ketiganya akan datang dengan spesifikasi yang berbeda, mulai dari layar, kamera, hingga mesin yang mendukungnya. 

Berikut detail bocoran ponsel tersebut:

Oppo Reno7 dan Reno7 Pro

Oppo Reno 7 dan Oppo Reno 7 Pro dikatakan hadir dengan layar full-HD+ OLED 6,5 inci dengan resolusi 1.080x2.400 piksel. Namun yang membedakan adalah refresh rate 90HZ untuk Reno7 dan 120Hz untuk Reno7 Pro. Oppo memasang keduanya dengan daya baterai 4.500 mAh dengan dukungan pengisian cepat 65W.

Kedua model ini akan datang dengan pengaturan modul tiga kamera di bagian belakang. Untuk model Reno7 memiliki sensor utamanya 50 MP, yang didampingi dengan 16 dan 2 MP, sedang Reno7 Pro tidak menggunakan sensor 2 MP dan menggantikannya dengan 13 MP. Kamera depannya sama-sama 32 MP.

Oppo membekali Reno7 dengan chip besutan MediaTek Dimensity 1200 dengan pilihan RAM 8 GB atau 12 GB, serta penyimpanan internal 256 GB. Sementara model Reno7 Pro memakai Qualcomm Snapdragon 888, pilihan konfigurasi RAM/penyimpanan internal 8/256 GB, 12/256 GB, dan 12/512 GB.

Menurut keterangan, Oppo Reno7 varian 8/128 GB akan dibanderol 3.499 yuan (Rp 7,8 juta) dan varian 8/256 GB harganya 3.999 yuan (Rp 8,9 juta). Sementara Reno7 Pro untuk varian 8/256 GB dipasangi harga 4.299 yuan (Rp 9,6 juta), varian 12/256 GB dengan harga 4.799 yuan (Rp 10,7 juta), dan varian 12/512 GB tentu saja lebih mahal lagi, yakni 5.299 yuan (Rp 11,8 juta).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Oppo Reno7 SE

Oppo Reno7 SE dilaporkan akan memiliki layar AMOLED full-HD+ berukuran 6,43 inci dengan resolusi 1.080x2.400 piksel dan refresh rate 90Hz. Ponsel ini ditenagai oleh chip Snapdragon 778G yang diharapkan hadir dalam opsi penyimpanan 8/128 GB dan 12/256 GB.

Unit kamera belakang ada tiga dengan sensor OmniVision OV64B 64 MP, Sony IMX355 8 MP dan 2 MP. Untuk selfie, ponsel mengemas kamera 32 MP. Oppo Reno7 SE akan memiliki baterai 4.300 mAh yang mendukung pengisian superflash SuperVOOC 65W. 

Oppo Reno7 SE dikatakan datang dengan banderol harga 2.699 yuan (Rp 6 juta) untuk model penyimpanan dasar 8/128 GB sedangkan opsi penyimpanan 12/256 GB kemungkinan berharga 2.999 yuan (Rp 6,7 juta). 

GADGETS NDTV | GIZMOCHINA

Baca juga:
Eks Karyawan Samsung Bocorkan Desain dan Spesifikasi Galaxy S22


Selalu 
update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mycoplasma Pneumoniae Beda dengan Covid-19, Erlina Burhan: Ada Sejak 1930

1 jam lalu

Dokter spesialis paru RSUP Persahabatan Erlina Burhan (Instagram/@erlinaburhan)
Mycoplasma Pneumoniae Beda dengan Covid-19, Erlina Burhan: Ada Sejak 1930

Mycoplasma Pneumoniae mulai diperbincangkan masyarakat setelah ditemukan peningkatan yang signifikan di Cina.


Kemenkes Sebut Mycoplasma Pneumoniae Sudah 6 Kasus Ditemukan di Indonesia

1 jam lalu

Plt Dirjen Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Kemenkes Maxi Rein Rondonuwu (kedua kiri) dan Ketua Umum KILLCOVID19 Adharta Ongkosaputra (kanan) menyaksikan pra-lansia disuntik vaksin COVID-19 AstraZeneca di Rumah Sakit Ukrida, Jakarta, Selasa 1 Juni 2021. Memperingati Hari Lahir Pancasila Komunitas Indonesia Lawan Libas COVID-19 (KILLCOVID19) bekerja sama dengan Kemenkes, RS Ukrida dan RS Pertamina Bina Medika melaksanakan vaksinasi COVID-19 kepada 5000 warga pra-lansia, difabel, tuna wisma dan tokoh agama. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Kemenkes Sebut Mycoplasma Pneumoniae Sudah 6 Kasus Ditemukan di Indonesia

Kementerian Kesehatan mengungkap kasus mycoplasma pneumoniae telah ditemukan di Indonesia sebanyak 6 kasus. Keenamnya berada di Jakarta


Erick Thohir Apresiasi Investor Cina karena Jadi Industri Pionir, Bawa Perubahan untuk Hilirisasi Industri dan..

6 jam lalu

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Ad Interim Erick Thohir ketika memberikan keterangan pers di Kantor Kementerian BUMN, Kamis, 23 November 2023. TEMPO/Riri Rahayu
Erick Thohir Apresiasi Investor Cina karena Jadi Industri Pionir, Bawa Perubahan untuk Hilirisasi Industri dan..

(Menko Marves) Ad Interim sekaligus Menteri BUMN Erick Thohir mengapresiasi penanam modal Cina yang berinvestasi di Indonesia.


Disebut AS Ancaman Terbesar, Cina Minta Tak Dianggap Musuh

12 jam lalu

Disebut AS Ancaman Terbesar, Cina Minta Tak Dianggap Musuh

Cina bereaksi keras terhadap pernyataan Menteri Perdagangan AS yang menyebut negara ini sebagai ancaman terbesar.


Pariwisata Belum Pulih, Cina Bebaskan Visa untuk Warga dari Enam Negara Ini

19 jam lalu

Wisatawan mengunjungi salah satu bangunan bagian dari situs bersejarah Kota Terlarang atau Forbidden City di Beijing, Tiongkok, 5 Mei 2018. Istana bersejarah ini menjadi tujuan wisata baik wisatawan domestik atau pun mancanegara. ANTARA/Zabur Karuru
Pariwisata Belum Pulih, Cina Bebaskan Visa untuk Warga dari Enam Negara Ini

Masa uji coba bebas visa Cina untuk enam negara ini berlaku mulai 1 Desember 2023 hingga 30 November 2024.


Papua Nugini akan Rekrut Polisi Australia Jadi Pejabat di Kepolisian

1 hari lalu

James Marape, Perdana Menteri Papua Nugini. Sumber: Reuters
Papua Nugini akan Rekrut Polisi Australia Jadi Pejabat di Kepolisian

Papua Nugini akan merekrut petugas kepolisian Australia untuk posisi-posisi penting dalam kepolisian nasionalnya


Kisah Etnis Rohingya dan Uighur yang Terpinggirkan dari Tanah Airnya Sendiri

1 hari lalu

Sejumlah imigran etnis Rohingya kembali mendarat  di pantai desa  Ie Meule, kecamatan Suka Jaya, Pulau Sabang, Aceh, Sabtu 2 Desember 2023.  Sebanyak 139 imigran etnis Rohingya terdiri dari laki laki,  perempuan dewasa dan anak anak menumpang kapal kayu kembali mendarat di Pulau Sabang, sehingga total jumlah imigran di Aceh tercatat  sebanyak 1.223 orang. ANTARA FOTO/Ampelsa
Kisah Etnis Rohingya dan Uighur yang Terpinggirkan dari Tanah Airnya Sendiri

Profil dan perjuangan Etnis Rohingya dan Uighur yang tersia-sia di tanah airnya. Mengapa mereka dipinggirkan?


BRIN Gelar G. A Siwabessy Memorial Lecture, Hadirkan Dua Ahli Radiologi dari Cina

1 hari lalu

Gerrit Augustinus Siwabessy. Korps Cacad Veteran Republik Indonesia/Wikipedia
BRIN Gelar G. A Siwabessy Memorial Lecture, Hadirkan Dua Ahli Radiologi dari Cina

BRIN akan menyelenggarakan Gerrit Augustinus Siwabessy Memorial Lecture Tahun 2023 bentuk apresiasi atas jasa-jasa Gerrit Augustinus Siwabessy terhadap perkembangan kenukliran.


Anggota Senat Minta Amerika Serikat Terbitkan Larangan Melancong ke Cina

3 hari lalu

Senator AS Marco Rubio mencalonkan diri sebagai kandidat Presiden Amerika Serikat. REUTERS/Joe Skipper
Anggota Senat Minta Amerika Serikat Terbitkan Larangan Melancong ke Cina

Waswas dengan dugaan wabah penyakit pernafasan di Cina, lima anggota Senat meminta Washington menerbitkan larangan melancong Cina.


Presiden AS Joe Biden Akan Batasi Suplai Baterai Kendaraan Listrik dari Cina

4 hari lalu

Video menampilkan baterai mobil konsep FFZero1 yang terletak pada bagian chassis dalam pameran CES di Las Vegas, 4 Januari 2016. Mobil ini dirancang oleh perusahaan mobil listrik yang berbasis di California dengan pendanaan dari Cina. REUTERS/Steve Marcus
Presiden AS Joe Biden Akan Batasi Suplai Baterai Kendaraan Listrik dari Cina

Presiden Amerika Serikat Joe Biden membuat aturan baru dalam membatasi penggunaan komponen baterai kendaraan listrik yang disuplai dari Cina.