Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

LG Display Perkenalkan OLED EX, Layar TV Lebih Cerah 30 Persen Lagi

image-gnews
Teknologi layar OLED EX milik LG Display dan akan dibawa ke CES 2022. Foto : LG
Teknologi layar OLED EX milik LG Display dan akan dibawa ke CES 2022. Foto : LG
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah memamerkan beberapa desain layar transparan yang dapat dimanfaatkan oleh produsen TV lain, LG Display memperkenalkan teknologi OLED EX untuk TV yang menawarkan tingkat kecerahan hingga 30 persen lebih baik dari yang ada saat ini.

Teknologi baru itu menggunakan deuterium dan teknologi EX berbasis algoritme yang dipersonalisasi untuk mencapai kecerahan layar yang ditingkatkan. 

“EX mewakili evolusi dan pengalaman yang sejalan dengan tujuan perusahaan memberikan pengalaman baru kepada pelanggan melalui teknologi OLED yang terus berkembang,” ujar LG Display menjelaskan konsep teknologi itu, pada Rabu, 29 Desember 2021.

OLED EX akan menawarkan tingkat respons yang lebih cepat dan kinerja tampilan yang sangat baik secara keseluruhan. Ini memungkinkan kontrol yang lebih besar terhadap tampilan TV menggunakan proses pembelajaran mesin, serta mengoptimalkan input energi layar untuk mengekspresikan detail dan warna konten video yang sedang diputar secara lebih akurat. 

“Dengan mengurangi ketebalan hingga 30 persen, layar OLED EX akan memiliki bezel yang lebih ramping dan menawarkan pengalaman menonton yang lebih mendalam,” kata raksasa teknologi asal Korea itu sambil menambahkan akan hadir pula desain yang premium. 

LG Display akan menggunakan teknologi OLED EX di semua layar TV OLED yang diproduksi di pabriknya di Paju, Korea Selatan, dan Guangzhou, Cina, mulai kuartal kedua 2022. OLED EX adalah bagian dari jajaran LG Display di pameran teknologi CES 2022 yang digelar Januari.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

GIZMOCHINA | GADGETS NDTV

Baca juga:
Dicegah Membelot ke Meta, Insinyur di Apple Diberi Bonus Rp 2,6 Miliar


Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Limbah Elektronik dari Rumah yang Berbahaya untuk Kesehatan

3 hari lalu

Pekerja memilih barang bekas di tempat pengepulan sampah elektronik di Jakarta, Kamis, 19 November 2020. Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta mengatakan jumlah limbah elektronik pada periode Februari sampai dengan Oktober 2020 mencapai 22 ton atau sebanyak 22.683 kilogram. ANTARA/Rivan Awal Lingga
5 Limbah Elektronik dari Rumah yang Berbahaya untuk Kesehatan

Limbah elektronik rumahan adalah limbah yang bisa membahayakan lingkungan jika tidak bisa diolah dengan baik. Ini 5 limbah elektronik di rumah


Film Exhuma Tayang di 133 Negara

13 hari lalu

Film Exhuma. Foto: Instagram/@showbox.movie
Film Exhuma Tayang di 133 Negara

Film thriller horor Korea Selatan, Exhuma karya Jang Jae Hyun telah terjual ke 133 negara, menurut distributor Showbox


Dugaan Kasus Perzinahan, Pedangdut Tisya Erni Dilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh WNA Korea

20 hari lalu

Model sekalgus penyanyi Tisya Erni menjadi perbincangan setelah dirinya dikabarkan dekat dengan pelawak Sule. Nama Tisya Erni mencuat setelah Nathalie Holscher menghapus foto-fotonya bersama Sule di Instagram miliknya. Instagram/@erni_tisya
Dugaan Kasus Perzinahan, Pedangdut Tisya Erni Dilaporkan ke Polda Metro Jaya oleh WNA Korea

Tisya Erni dilaporkan Polda Metro Jaya atas kasus perzinahan oleh seorang WNA asal Korea Selatan.


Lenovo Beberkan Konsep Laptop Berlayar Transparan Pertama di Dunia

29 hari lalu

Lenovo
Lenovo Beberkan Konsep Laptop Berlayar Transparan Pertama di Dunia

Lenovo mengembangkan konsep laptop berlayar tembus pandang. Tak lupa dipasangi fitur AI.


Bisa Dipertimbangkan Sebelum Membeli, Berikut 4 Perbandingan Xiaomi 14 Ultra dan Samsung Galaxy S24

29 hari lalu

Xiaomi Mi 9 (kiri) dan Samsung Galaxy S10 (kanan). Kredit: GSM Arena/The Verge
Bisa Dipertimbangkan Sebelum Membeli, Berikut 4 Perbandingan Xiaomi 14 Ultra dan Samsung Galaxy S24

Sama-sama baru dirilis ke pasar. Bagaimana perbandingan spesifikasi Xiaomi 14 Ultra dan Samsung Galaxy S24?


Laptop Layar Ganda Asus Zenbook Duo Resmi Dipasarkan di Indonesia, Apa Saja Fiturnya?

30 hari lalu

Asus Zenbook Duo model UX8406 dipamerkan di Jakarta, Selasa, 27 Februari 2024. Laptop ini hadir dengan dua layar yang dilindungi Corning Gorilla Glass, didukung oleh OLED Touchscreen dengan kecerahan maksimum hingga 500 nits. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Laptop Layar Ganda Asus Zenbook Duo Resmi Dipasarkan di Indonesia, Apa Saja Fiturnya?

Laptop layar kembar Asus, Zenbook Duo model UX8406 resmi masuk pasar Indonesia. Cocok untuk keperluan multitasking.


Bocoran iPad Pro Baru, Bodi Lebih Tipis dan Ditenagai Chip M3 Apple 3nm

35 hari lalu

Logo Apple di depan Apple di Lille, Prancis, 13 September 2023. REUTERS/Stephanie Lecocq/File Photo
Bocoran iPad Pro Baru, Bodi Lebih Tipis dan Ditenagai Chip M3 Apple 3nm

Produk iPad Pro Apple yang baru diperkirakan lebih unggul pada beberapa aspek, seperti sisi lebar bodi dan kemampuan kerja grafis.


Lebih Canggih dari Pendahulunya, Xiaomi 14 Ultra Diperkuat Layar Tahan Banting dan Baterai Awet

36 hari lalu

Bocoran Xiaomi 14 Ultra (Gizmochina)
Lebih Canggih dari Pendahulunya, Xiaomi 14 Ultra Diperkuat Layar Tahan Banting dan Baterai Awet

Xiaomi 14 Ultra mengungguli model pendahulunya dari berbagai segi, dari baterai sampai ketahanan bodi.


Gambar Semenanjung Korea Dihapus dari Situs Web Korea Utara, Perintah Kim Jong Un

37 hari lalu

Pemimpin Korea Utara Kim Jong Un membaca buku saat mengunjungi pabrik industri lokal di Gimhwa-gun, Korea Utara, 7 Februari 2024, dalam gambar yang dirilis oleh Kantor Berita Pusat Korea. KCNA via REUTERS
Gambar Semenanjung Korea Dihapus dari Situs Web Korea Utara, Perintah Kim Jong Un

Korea Utara menghapus gambar Semenanjung Korea dari situs utamanya setelah Kim Jong Un menyebut Korea Selatan sebagai musuh


Top 3 Tekno: Kesalahan Tak Wajar Sirekap, KIP Kuliah, dan Bocoran iPhone SE 4

40 hari lalu

Petugas memeriksa data pengiriman dari lembar C-KWK saat uji coba Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap) pemilihan serentak di SOR Volly Indoor Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Rabu, 9 September 2020. Uji coba aplikasi Sirekap tersebut dalam rangka mempersiapkan pemungutan, penghitungan suara, sampai dengan tahapan rekap guna memastikan kesiapan penggunaannya dalam penyelenggara Pilkada serentak 2020 di daerah. ANTARA/M Agung Rajasa
Top 3 Tekno: Kesalahan Tak Wajar Sirekap, KIP Kuliah, dan Bocoran iPhone SE 4

Top 3 Tekno Berita Terkini, Minggu pagi 18 Februari 2024, dipuncaki oleh artikel tentang Aplikasi Sistem Informasi Rekapitulasi atau Sirekap.