Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sering Ditambahkan ke Grup WhatsApp Tanpa Izin? Begini Cara Mencegahnya

Reporter

Editor

Nurhadi

Logo WhatsApp. (whatsapp.com)
Logo WhatsApp. (whatsapp.com)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaWhatsApp hingga kini masih menjadi aplikasi pesan instan terpopuler di dunia berkat berbagai kemudahan fitur yang ditawarkannya. Salah satunya fitur WhatsApp Grup yang memudahkan pengguna mengirim pesan ke beberapa temannya. Namun terkadang pengguna membuat grup dan menambahkan orang lain tanpa izin. Hal ini tentu membuat pengguna lain yang ditambahkan merasa tidak nyaman. 

Jika Anda mengalami hal tersebut, Anda dapat mencegah atau menghentikannya dengan fitur privasi undangan grup baru yang telah dikembangkan pihak WhatsApp. Dengan menggunakan fitur ini, pengguna lain perlu memerlukan izin Anda sebelum menambahkan Anda ke grup WhatsApp. Bahkan Anda juga dapat menyesuaikan beberapa orang tertentu dari kontak Anda. 

Sebelum menggunakan fitur privasi undangan grup WhatsApp ini, pastikan bahwa Anda telah menginstal versi terbaru dari WhatsApp pada ponsel Anda. Dilansir dari Guiding Tech, berikut cara mencegah pengguna lain menambahkan Anda ke grup WhatsApp tanpa izin melalui ponsel Android: 

1. Buka aplikasi WhatsApp di ponsel Anda; 

2. Ketuk ikon “titik tiga” yang berada di pojok kanan atas; 

3. Pilih menu “Setelan”

4. Klik “Akun”, lalu pilih opsi “Privasi” dari daftar yang ditampilkan; 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

5. Pada menu privasi, klik opsi “Grup”

6. Setelah itu, Anda akan melihat tiga pilihan: 

  • “Semua orang”, berarti siapa pun dapat menambahkan Anda ke grup WhatsApp, 
  • Opsi “Kontak Saya”, berarti hanya orang-orang yang nomornya telah Anda simpan di kontak Anda yang dapat menambahkan Anda ke grup WhatsApp,
  • Sedangkan opsi “Kontak saya kecuali…”, berarti semua pengguna WhatsApp di kontak Anda dapat menambahkan Anda ke grup, kecuali pengguna yang Anda tetapkan sebagai daftar hitam (beberapa orang saja) yang tidak dapat melakukannya, 

7. Ketuk tombol “Selesai” di bagian bawah layar setelah Anda membuat perubahan untuk menyimpan pengaturan privasi WhatsApp Grup

HARIS SETYAWAN

Baca juga: Grup Whatsapp Sudah Tak Asik, ini 5 Cara Keluar Grup WA 

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik Tempo.co Update untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram lebih dulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra, Harga Mulai Rp 3,3 Juta

59 menit lalu

Redmi Note 12T Pro (GSM Arena)
Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra, Harga Mulai Rp 3,3 Juta

Redmi Note 12T Pro akan tersedia untuk pembelian pertama kali besok (31 Mei) di pasar Cina.


Xiaomi Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra dan LCD 144 Hz

3 jam lalu

Redmi Note 12T Pro (GSM Arena)
Xiaomi Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra dan LCD 144 Hz

Redmi Note 12T Pro menggunakan chipset Dimensity 8200 Ultra sama seperti yang digunakan Xiaomi Civi 3


Siswi SMP di Jaktim Luka-luka Terseret Motor Karena Ponselnya Dijambret

23 jam lalu

Ilustrasi penjambretan. Swns.com
Siswi SMP di Jaktim Luka-luka Terseret Motor Karena Ponselnya Dijambret

Siswi SMP tersebut berhasil mempertahankan ponsel dan gagal dijambret. Namun ia luka-luka di pinggul dan kaki.


Mengenal Fitur Chat Lock di WhatsApp dan Cara Menggunakannya

2 hari lalu

Fitur Chat Lock WhatsApp (Phone Arena)
Mengenal Fitur Chat Lock di WhatsApp dan Cara Menggunakannya

Fitur Chat Lock memungkinkan pengguna untuk mengatur kata sandi/PIN/kunci biometrik untuk obrolan individu dan grup.


Mengatasi Masalah WhatsApp Tidak Bisa Unduh Gambar

4 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Mengatasi Masalah WhatsApp Tidak Bisa Unduh Gambar

Ada tujuh cara yang dapat dilakukan dalam mengatasi masalah di WhatsApp.


Awas Phishing Terbaru Pakai File PDF Palsu, Beredar Lewat WA

5 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Awas Phishing Terbaru Pakai File PDF Palsu, Beredar Lewat WA

Ini adalah modus terbaru dari phishing yang berusaha menyebarkan program aplikasi jahat, yang bila dijalankan bisa berujung pencurian data pribadi.


Tokopedia Luncurkan Tiga Fitur Baru untuk Mempermudah Belanja Online, Apa Saja?

5 hari lalu

Ilustrasi Tokopedia/Tokopedia
Tokopedia Luncurkan Tiga Fitur Baru untuk Mempermudah Belanja Online, Apa Saja?

Tokopedia meluncurkan tiga fitur terbaru dalam rang mempermudah belanja online, apa saja?


Cara Menginstal dan Bermain Game Aether Gazer

5 hari lalu

Game Aether Gazer.
Cara Menginstal dan Bermain Game Aether Gazer

Action role-playing game ARPG 3 dimensi dengan karakter anime, Aether Gazer


Serba-serbi Game Aether Gazer yang Baru Dirilis

5 hari lalu

Game Aether Gazer.
Serba-serbi Game Aether Gazer yang Baru Dirilis

Game Aether Gazer tergolong action role-playing game (ARPG) bertema anime terbaru dengan latar belakang fiksi ilmiah


Ini Hal-hal Penting dalam Melakukan Backup Data di Ponsel

5 hari lalu

Ilustrasi back up data. popsci.com
Ini Hal-hal Penting dalam Melakukan Backup Data di Ponsel

Melakukan backup data penting untuk menanggulangi sesuatu yang tidak diinginkan pada perangkat elektronik, terutama ponsel.