Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Penyebab Mulut Terasa Pahit saat Sakit

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Ilustrasi dokter periksa kesehatan mulut anak. .drgreene.com
Ilustrasi dokter periksa kesehatan mulut anak. .drgreene.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Seringkali saat tubuh dalam kondisi tidak fit atau terserang penyakit, mulut terasa pahit dan membuat indra perasa tak leluasa merasakan makanan seperti biasanya. Hal ini juga menyebabkan seseorang yang sakit tak berselera untuk makan.

Lalu, apa penyebab mulut terasa pahit saat sakit? Dilansir dari mediscuss.org, kondisi tersebut dinamakan juga dysgeusia. Ini kejadian yang sangat umum pada orang yang sedang sakit.

Saat sakit tubuh kita melepaskan zat kimia tertentu yang disebut sitokin. Sitokin dilepaskan selama terdapat infeksi dan kondisi peradangan tertentu. Sitokin ini membantu kita dalam memerangi penyakit.

Sitokin merupakan protein yang membantu sel-sel pertahanan tubuh untuk berkomunikasi satu sama lain. Sitokin juga memainkan peran penting dalam inisiasi, pemeliharaan, dan mematikan respon imun terhadap infeksi.

Faktor nekrosis tumor (TNF-α) adalah salah satu jenis sitokin kuat yang menginduksi peradangan pada jaringan sebagai respons terhadap infeksi dan gangguan lainnya. TNF-α yang disekresikan oleh sel kita sendiri bertanggung jawab atas rasa pahit di mulut kita.

Sehingga dapat disimpulkan stimulasi indera perasa oleh TNF-α menghasilkan rasa pahit yang mengalahkan rasa sebenarnya dari makanan lain. Atau TNF-α mempengaruhi sel-sel otak untuk merasakan setiap stimulus rasa dari indera pengecap sebagai pahit.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dikutip dari Nature, sebuah penelitian membuktikan bahwa kekurangan TNF-α hanya mempengaruhi persepsi rasa pahit. Mereka menemukan bahwa banyak jenis sel rasa tampaknya memiliki reseptor untuk protein.

Jika rasa mulut pahit muncul saat sakit seperti demam atau radang, tunggu saja. Tidak perlu melakukan hal lain, hanya perbanyak minum air putih.

ANNISA FIRDAUSI

Baca juga: Kenali 4 Penyebab yang Membuat Rasa Mulut Pahit

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Angka Kematian Tinggi, Jangan Sampai Telat Deteksi Kanker Mulut

4 hari lalu

Sariawan di lidah bisa sembuh sendiri, tapi jika terlalu lama bisa jadi ada infeksi serius hingga sinyal kanker mulut. (Canva)
Angka Kematian Tinggi, Jangan Sampai Telat Deteksi Kanker Mulut

Kanker mulut merupakan salah satu kasus keganasan dengan angka kematian yang tinggi sehingga deteksi dini adalah kunci keberhasilan mengatasinya.


6 Masalah di Mulut yang Tak Boleh Diabaikan, Bisa Jadi Gejala Kanker

10 hari lalu

Ilustrasi sakit gigi. Shutterstock.com
6 Masalah di Mulut yang Tak Boleh Diabaikan, Bisa Jadi Gejala Kanker

Masalah di mulut bisa jadi merupakan tanda kondisi yang lebih serius. Pakar menyebut kanker mulut salah satunya.


Kesaksian Tetangga, Tersangka Pabrik Ekstasi Jaringan Fredy Pratama Huni Rumah Berdalih untuk Orang Sakit

10 hari lalu

Penampakan rumah yang dijadikan pabrik ekstasi di Perumahan Taman Sunter Agung B6, Tanjung Priok, Jakarta Utara, 8 April 2024. Polisi menggerebek pabrik ekstasi yang masuk jaringan narkoba internasional Fredy Pratama. TEMPO/Han Revanda Putra.
Kesaksian Tetangga, Tersangka Pabrik Ekstasi Jaringan Fredy Pratama Huni Rumah Berdalih untuk Orang Sakit

Tetangga rumah yang dijadikan markas pabrik ekstasi jaringan Fredy Pratama menceritakan kesaksiannya tentang rumah bernomor B6 itu.


Siwak: Kandungan, Manfaat, dan Asal-usul Penggunaannya

19 hari lalu

Ilustrasi Siwak. shutterstock.com
Siwak: Kandungan, Manfaat, dan Asal-usul Penggunaannya

Sebagian besar masyarakat dunia menggunakan siwak, karena faktor religi, budaya, dan sosial


Alergi Bisa Picu Anak Sering Sakit, Ini Kata Guru Besar FK Unair

31 hari lalu

Ilustrasi anak alergi. communitytable.parade.com
Alergi Bisa Picu Anak Sering Sakit, Ini Kata Guru Besar FK Unair

Guru Besar FK Unair mengatakan anak sering jatuh sakit bisa jadi karena alergi terhadap sesuatu yang belum diketahui orang tua.


8 Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mulut

34 hari lalu

Ilustrasi mulut pria. Shutterstock
8 Gejala Diabetes yang Terdeteksi di Mulut

Banyak gejala diabetes minor yang sebenarnya perlu diwaspadai dan sebagian bisa berawal dari mulut. Berikut delapan di antaranya.


Penyebab Penyakit Tangan, Kaki dan Mulut pada Anak Akibat Virus dan Cara Menanganinya

40 hari lalu

Ilustrasi ruam kulit. Pixabay/Hans Braxmeier
Penyebab Penyakit Tangan, Kaki dan Mulut pada Anak Akibat Virus dan Cara Menanganinya

Penyakit tangan, kaki dan mulut disebabkan virus dan menyebabkan perih dan ruam di sekitar mulut, juga ruam dan lepuhan di tangan dan kaki.


Kekurangan Vitamin D Bisa Terlihat dari Kondisi Mulut, Ini Penjelasannya

50 hari lalu

Ilustrasi dokter periksa kesehatan mulut anak. .drgreene.com
Kekurangan Vitamin D Bisa Terlihat dari Kondisi Mulut, Ini Penjelasannya

Tubuh dapat memberikan tanda-tanda kekurangan vitamin D, salah satunya bisa terlihat di mulut.


Kenali Jenis, Gejala, dan Pengobatan Kanker Kelenjar Ludah

19 Februari 2024

Ilustrasi mulut pria. Shutterstock
Kenali Jenis, Gejala, dan Pengobatan Kanker Kelenjar Ludah

Kanker kelenjar ludah adalah kondisi tumbuhnya tumor ganas yang menyerang kelenjar ludah di dalam atau di dekat mulut.


108 Daftar Obat Penurun Demam yang Aman Versi BPOM

18 Februari 2024

Demam biasanya menjadi pertanda atas respons tubuh dalam menghadapi suatu penyakit. Berikut daftar obat demam yang aman versi BPOM. Foto: Canva
108 Daftar Obat Penurun Demam yang Aman Versi BPOM

Demam biasanya menjadi pertanda atas respons tubuh dalam menghadapi suatu penyakit. Berikut daftar obat demam yang aman versi BPOM.