Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

IPB University Peringkat 50 Besar Dunia untuk SDG 4 Versi THE Impact Rangking

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Times Higher Education (THE) merilis hasil THE University Impact Rankings 2022 pada 27 April 2022. THE merupakan satu-satunya lembaga pemeringkatan yang mengukur kontribusi perguruan tinggi di dunia berdasarkan 17 Sustainable Development Goals (SDGs). Penilaian dilakukan terhadap empat aspek, yaitu penelitian (dilihat dari publikasi terindeks Scopus), operasional atau tata kelola kampus, pengabdian masyarakat dan pengajaran.

Pada 2022, IPB University menempati peringkat ke-50 dunia untuk SDG 4 (Quality Education) dari 1180 peserta yang submit data untuk pilar SDGs ini. IPB University juga mampu menembus posisi 100 besar dunia pada 4 SDGs lainnya, yaitu: SDGs-1 (No Poverty) peringkat 51 dari 769 peserta; SDGs-2 (Zero Hunger) peringkat 45 dunia dari 553 peserta; SDGs-14 (Life below Water) peringkat 46 dari 452 peserta; SDGs-15 (Life on Land) peringkat 73 dari 521 peserta.

Secara keseluruhan, IPB University menempati peringkat 101-200 dunia dari 1406 perguruan tinggi yang berpartisipasi pada tahun ini. Skor keseluruhan yang dihasilkan IPB University mengalami peningkatan dari 80,0 menjadi 83,7 pada tahun ini.

Pentingnya peran perguruan tinggi dalam pencapaian SDGs terlihat dengan terus meningkatnya jumlah perguruan tinggi yang berpartisipasi pada THE University Impact Ranking setiap tahunnya. Pada tahun ini, sebanyak 1406 perguruan tinggi yang berpartisipasi, meningkat hampir dua kali lipat dari tahun 2020 yang hanya 768 peserta.

Pada tingkat nasional, capaian SDGs IPB University menempati peringkat ketiga setelah Universitas Indonesia dan Universitas Gadjah Mada. Capaian IPB University tersebut meningkat empat ranking dari tahun sebelumnya. Pada saat yang sama, IPB University menempati peringkat ke-1 nasional pada SDGs-4 (quality education), peringkat ke-2 pada SDGs-14 (Life below Water), dan peringkat ke-3 untuk SDGs-1 (No Poverty), SDGs-2 (Zero Hunger), SDGs-8 (Decent Work and Economic Growth), SDGs-13 (Life on Land).

Rektor IPB University Arif Satria mengaku bersyukur atas torehan prestasi ini. Ia menyebut, perolehan tersebut menggambarkan bahwa perguruan tinggi di negara berkembang juga mampu menunjukkan kinerjanya yang baik. Tidak hanya itu, perguruan tinggi di negara berkembang juga bisa sejajar dengan perguruan tinggi lain di negara-negara maju.

Arif menegaskan metodologi pemeringkatan yang dilakukan oleh lembaga independen dunia yang kredibel, seperti THE ini telah membantu perguruan tinggi menajamkan strategi dalam mengemban tugas Tri Dharma Perguruan Tinggi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Masuknya IPB University di jajaran 101-200 THE Impact Rangkings semakin mendorong research for impacts, yaitu penelitian yang menghasilkan ilmu pengetahuan dan teknologi serta inovasi yang bermanfaat bagi masyarakat,” katanya seperti dikutip di laman resmi IPB pada Rabu, 4 Mei 2022.

Capaian IPB University pada pilar quality education (SDGs-4) menegaskan pengakuan terhadap kualitas pendidikan di IPB University. Adapun pilar SDGs-1, SDGs-2, SDGs-14, dan SDGs-15 sesuai dengan mandat IPB University dan rangking IPB University dalam QS World University Rangking by Subject Agriculture and Forestry. 

Baca juga: Ternyata Ini Alasan Kucing Suka Tidur di Kap Mesin Mobil

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pakar Sawit IPB University Sampaikan Rekomendasi terkait Regulasi EUDR yang Mempersulit Ekspor 7 Komoditas

10 jam lalu

Shutterstock.
Pakar Sawit IPB University Sampaikan Rekomendasi terkait Regulasi EUDR yang Mempersulit Ekspor 7 Komoditas

Regulasi EUDR juga mempengaruhi penggunaan suplemen pakan ternak yang terbuat dari sawit.


IPB University Terima 3.546 Calon Mahasiswa Baru Jalur SNBP, 844 Pengguna KIP Kuliah

18 jam lalu

Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
IPB University Terima 3.546 Calon Mahasiswa Baru Jalur SNBP, 844 Pengguna KIP Kuliah

IPB University terima 3.546 calon mahasiswa baru program sarjana melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).


Mengenal Kuda Nil Kerdil, Satwa Langka yang Hanya Tersisa Dua Ribu Ekor di Alam

2 hari lalu

Induk kuda nil membawa anaknya menuju kolam, untuk diperkenalkan kepada sejumlah anggota kelompok kuda nil. Namun naas bayi kuda nil diserang oleh sejumlah kuda nil dewasa, binatang ini dikenal sebagai salah satu hewan paling agresif. Zimbabwe, 10 Agustus 2015. Dailymail
Mengenal Kuda Nil Kerdil, Satwa Langka yang Hanya Tersisa Dua Ribu Ekor di Alam

Kelahiran bayi kuda nil kerdil di Yunani mendatangkan harapan bagi spesies langka tersebut.


Guru Besar IPB Kritisi Program Pembangunan Pangan Jokowi: Semua Program Itu Gagal, Ini Buktinya

11 hari lalu

Presiden Joko Widodo menyirami pohon kelapa genjah yang ditanamnya di lahan pertanian Giriroto, Ngemplak, Boyolali, Jawa Tengah, Kamis 11 Agustus 2022. Pemerintah menargetkan penanaman satu juta batang kelapa genjah di beberapa daerah di Indonesia dengan memanfaatkan lahan-lahan tidak produktif sebagai upaya membangun ketahanan pangan. ANTARA FOTO/Aloysius Jarot Nugroho
Guru Besar IPB Kritisi Program Pembangunan Pangan Jokowi: Semua Program Itu Gagal, Ini Buktinya

Target swasembada padi, jagung, kedelai melalui program UPSUS Pajale, swasembada gula, sebagai program pangan Jokowi. Guru besar IPB sebut gagal semua


KPK Cekal Sekjen DPR Indra Iskandar ke Luar Negeri karena Kasus Dugaan Korupsi Rumah Dinas, Ini Profilnya

20 hari lalu

Sekretaris Jenderal DPR RI Indra Iskandar saat menjadi narasumber kegiatan Dialektika Demokrasi dengan tema 'DPR Mengawal Demokrasi Menuju Indonesia Maju'. Foto: Farhan/nr
KPK Cekal Sekjen DPR Indra Iskandar ke Luar Negeri karena Kasus Dugaan Korupsi Rumah Dinas, Ini Profilnya

Penyidik KPK cegah Sekjen DPR Indra Iskandar dan 6 orang lainnya ke luar negeri terkait dugaan korupsi pengadaan kelengkapan rumah dinas anggota DPR.


Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

22 hari lalu

Telur ayam kaya kandungan Vitamin D3 hasil penelitian tim di IPB University. Dok. Humas IPB
Tim Peneliti di IPB University Kembangkan Telur Ayam Kaya Vitamin D3

Telur hasil penelitian tim IPB University ini bisa berkontribusi langsung terhadap peningkatan asupan vitamin D3 manusia tanpa mengubah pola konsumsi.


Prodi Ilmu Biomedis IPB University Buka Jalur SNBP dan SNBT untuk 50 Mahasiswa

22 hari lalu

Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
Prodi Ilmu Biomedis IPB University Buka Jalur SNBP dan SNBT untuk 50 Mahasiswa

Keunggulan Biomedis yang diusung IPB University adalah pengembangan biomedis melalui pendekatan one health.


Guru Besar 21 PTN Berbadan Hukum Ungkapkan 10 Maklumat Kepemimpinan Membumi

23 hari lalu

Para guru besar dari 21 Perguruan Tinggi Tinggi Berbadan Hukum (PTN-BH) mengeluarkan Maklumat Kepemimpinan Membumi, Sabtu, 2 Maret 2024. Ugm.ac.id
Guru Besar 21 PTN Berbadan Hukum Ungkapkan 10 Maklumat Kepemimpinan Membumi

Pertemuan ini menegaskan komitmen untuk meningkatkan kepemimpinan para guru besar dengan membumikan kepemimpinan akademik. Pimpinan Majelis Dewan Guru Besar PTNBH, Andi Pangerang Moenta mengatakan, dalam pertemuan tersebut disampaikan poin-poin penting untuk melaksanakan Tri Dharma Perguruan tinggi (Pendidikan, Penelitian, dan Pengabdian Masyarakat).


Sekali Gagal, Badak Pahu Akan Kembali Diambil Sel Telurnya untuk Teknologi Bayi Tabung

30 hari lalu

Kematian Badak Sumatera di Kalimantan
Sekali Gagal, Badak Pahu Akan Kembali Diambil Sel Telurnya untuk Teknologi Bayi Tabung

Terinspirasi keberhasilan pada Badak Putih di Afrika dan hewan cerpelai. Tantangan antara lain bawa sel telur cepat-cepat ke lab IPB di Bogor.


BSI dan IPB Luncurkan Cash Wakaf untuk Bantu Mahasiswa Agar Tak Terjerat Pinjol

30 hari lalu

Kampus Institut Pertanian Bogor (IPB).
BSI dan IPB Luncurkan Cash Wakaf untuk Bantu Mahasiswa Agar Tak Terjerat Pinjol

BSI dan Himpunan Alumni IPB berkolaborasi meluncurkan cash wakah untuk membantu pembiayaan mahasiswa agar tidak terjerat pinjol.