Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

5 Cara Menjadi Influencer TikTok dan Hasilkan Uang

Reporter

Editor

Nurhadi

Logo TikTok (tiktok.com)
Logo TikTok (tiktok.com)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaTikTok merupakan aplikasi video yang belakangan viral dan banyak digemari pengguna media sosial. Bukan hanya memiliki banyak pengguna, TikTok juga bisa menghasilkan uang.

Melansir Forbes, bintang TikTok terpopuler mampu menghasilkan duit jutaan dollar dalam waktu setahun terakhir. Dengan popularitasnya yang semakin naik, banyak orang yang berlomba untuk menjadi influencer TikTok karena bisa menghasilkan uang dari monetisasi.

Cara Menjadi Influencer di TikTok

Menjadi influencer di TikTok tidak ada bedanya dengan influencer di media sosial lain, seperti YouTube dan Instagram. Seperti diketahui, sumber utama penghasilan uang dalam pemasaran influencer TikTok berasal dari iklan dan sponsor pihak ketiga.

Memanfaatkan peluang tren yang berkembang ini, semua orang berkesempatan untuk menjadi seorang influencer TikTok. Dilansir dari situs Influencer Marketing Hub, berikut lima cara mewujudkannya:

1. Pelajari Algoritma TikTok

Algoritma TikTok sangat berbeda dengan Facebook, Instagram, dan Twitter sekalipun. Algoritma TikTok bakal merekomendasikan video yang berkaitan kepada audiens yang bukan menjadi pengikutnya.

Selain itu, algoritma TikTok mengklasifikasikan konten berdasarkan parameter seperti akun yang diikuti atau video TikTok yang disukai, dsb. Dengan mempelajari sistem algoritma TikTok ini, nantinya dapat menjadi acuan dalam memproduksi konten agar lebih optimal.

2. Membuat Akun dan Siapkan Profil TikTok

Saat membuat akun TikTok, dianjurkan membuat akun pro untuk bisnis dan pembuat konten. Akun kreator merupakan pilihan terbaik bagi yang berniat untuk menjadi influencer TikTok. Saat menyiapkan profil akun TikTok, perhatikan bagian bio dan foto profil. Direkomendasikan untuk kedua bagian ini dibuat agar semenarik mungkin demi memberikan kesan pertama yang positif bagi audiens.

3. Buat Konten secara Konsisten

Hukum digital dalam sebuah platform bakal memanjakan kreator konten atau influencer TikTok yang mengunggah konten secara konsisten. Semakin lama videonya ditonton, maka akan semakin berkembang impresinya untuk ditonton oleh orang lain. Dalam TikTok dikenal dengan istilah FYP (for your page), kurang lebih mirip dengan istilah trending topic di Twitter.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

4. Temukan Niche Tertentu

Agar menjadi seorang influencer TikTok, haruslah memiliki pengaruh dan kredibilitas tinggi sesuai bidangnya. Alih-alih mempelajari banyak ilmu, lebih baik mendalami satu ilmu tertentu.

Selain memberikan kenyamanan dalam membuat konten yang berkelanjutan, para audiens TikTok biasanya lebih suka menyimak satu topik tertentu dari seorang influencer TikTok. Karena itu, temukan niche tertentu agar kelak bisa dipandang ahli di bidang yang ditekuni tersebut.

5. Mulai Hasilkan Cuan

Setelah mencapai status sebagai influencer TikTok, hal selanjutnya yang dilakukan adalah mulai menghasilkan uang darinya. Perlu melakukan monetisasi TikTok supaya menghasilkan uang.

Terdapat beberapa usaha untuk dapat memonetisasi TikTok, di antaranya dengan mengumpulkan donasi melalui siaran langsung, menjalankan agen influencer, membuat konten bersponsor, hingga menjual merchandise.

TAUFIK RUMADAUL

Baca juga: Cara Menjadi Influencer TikTok dari Pemula hingga Hasilkan Cuan

 
 

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Instagram Menguji Fitur Transparency Tool

8 jam lalu

Ilustrasi Instagram. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Instagram Menguji Fitur Transparency Tool

Instagram mencoba fitur baru yang memberi pengguna lebih banyak kontrol atas konten yang dilihat di feeds


Begini Cara Menjadwalkan Postingan di Instagram dengan Fitur Scheduled Posts

8 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Begini Cara Menjadwalkan Postingan di Instagram dengan Fitur Scheduled Posts

Instagram kini mempermudah penggunanya untuk mengatur jadwal unggah konten secara otomatis melalui fitur yang disebut Schedule Post.


Influencer Ukraina Protes Menggunakan Darah Palsu di Karpet Merah Festival Film Cannes

9 hari lalu

lona Chernobai, seorang influencer Ukraina yang protes dengan darah palsu di karpet merah Festival Film Cannes, Minggu, 21 Mei 2023 (Instagram/@ilonachernobai)
Influencer Ukraina Protes Menggunakan Darah Palsu di Karpet Merah Festival Film Cannes

Memakai gaun warna bendera Ukraina, Ilona Chernobai memanfaatkan momen Festival Film Cannes untuk protes atas invasi negaranya oleh Rusia.


Mengenal Upselling yang Dituduhkan ke J.Co, Jadi Strategi Penjualan tapi Bisa Merugikan Konsumen

9 hari lalu

Gedung J.CO Blora Jakarta, gerai J.CO Donuts & Coffee yang ke 280 di Indonesia.
Mengenal Upselling yang Dituduhkan ke J.Co, Jadi Strategi Penjualan tapi Bisa Merugikan Konsumen

Mengenal teknik Upselling J.Co strategi jualan yang sah tapi bisa merugikan konsumen bila tidak diinformasikan


Iklan Magang Bernada Rasis di Inggris Menuai Protes

10 hari lalu

Pasar Leadenhall, London, Inggris. Foto: Dilif/Atlas Obscura
Iklan Magang Bernada Rasis di Inggris Menuai Protes

Iklan magang yang dimuat oleh Stuart Ross Communications di media sosial menuai kecaman karena hanya untuk pelamar non-kulit putih.


Bahaya Efek Filter 'Bold Glamour' dan 'Teenage Look' di TikTok

13 hari lalu

Filter teenage look TikTok.
Bahaya Efek Filter 'Bold Glamour' dan 'Teenage Look' di TikTok

Efek filter 'Bold Glamour' dan 'Teenage Look' TikTok diduga menggunakan AI untuk mengubah wajah seseorang sepenuhnya ke tingkat yang tidak bisa dikenali


10 Aplikasi AI Voice Generator, Bisa Buat Suara Mirip Jokowi

13 hari lalu

Ilustrasi voice generator. Murf. Ai
10 Aplikasi AI Voice Generator, Bisa Buat Suara Mirip Jokowi

Dengan adanya AI Voice Generator, Anda dapat meniru jenis suara apapun dengan proses yang cukup mudah


Google akan Hapus Akun Tidak Aktif, Kenapa?

14 hari lalu

Logo Google. REUTERS
Google akan Hapus Akun Tidak Aktif, Kenapa?

Google telah memperbarui kebijakan untuk akun tidak aktif


Inilah Tas Uniqlo yang Viral dan Masuk Hottest Fashion Item 2023 Menurut Lyst Index

14 hari lalu

Round Mini Shoulder Bag Uniqlo (uniqlo.com)
Inilah Tas Uniqlo yang Viral dan Masuk Hottest Fashion Item 2023 Menurut Lyst Index

Tas Uniqlo ini mengalahkan produk pesaing seperti sepatu kets Adidas Gazelle, bodysuit Skim, dan bahkan sepatu bot merah Astro Boy di Lyst Index 2023.


5 Pengguna Gugat Larangan TikTok di Montana, dari Desainer Baju sampai Mantan Marinir

14 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
5 Pengguna Gugat Larangan TikTok di Montana, dari Desainer Baju sampai Mantan Marinir

Lima pengguna TikTok mengajukan gugatan ke pengadilan federal untuk melawan larangan penggunaan platfrom media sosial asal China itu di Montana, AS.