Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

PPI Jerman Gelar Konferensi Internasional Pelajar Asia Tenggara

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Foto bersama peserta dan panitia dengan Pak Acep Somantri, Konsulat Jenderal Republik Indonesia untuk Republik Federal Jerman di Frankfurt dan Klaus Klipp, Presiden Europa Union Frankfurt e.V.
Foto bersama peserta dan panitia dengan Pak Acep Somantri, Konsulat Jenderal Republik Indonesia untuk Republik Federal Jerman di Frankfurt dan Klaus Klipp, Presiden Europa Union Frankfurt e.V.
Iklan

TEMPO.CO, JakartaPerhimpunan Pelajar Indonesia di Jerman dan cabang Frankfurt dan sekitar (PPI Jerman dan PPI Frada) menyelenggarakan konferensi internasional pelajar  bertajuk “Southeast Asian Student Summit: ASEAN Can Do More". Konferensi internasional ini diselenggarakan bersamaan dengan festival kuliner Asia Tenggara di Frankfurt pada 4 Juni lalu. 

Konferensi ini bekerja sama dengan organisasi nirlaba dari Jerman yaitu Europa Union Frankfurt dan didukung oleh KBRI Berlin dan Konsulat Jenderal dan Kedutaan Besar Republik Indonesia untuk Republik Federal Jerman.

Agenda ini menyoroti berbagai tema meliputi ASEAN, hubungan antara European Union (EU) dengan ASEAN, dan Sustainable Development Goals. Konferensi ini terbuka untuk umum dengan dihadiri pelajar-pelajar yang sedang studi di Jerman khususnya dari negara-negara di Asia Tenggara, antara lain Indonesia, Malaysia, Singapura, Vietnam, dan Thailand. Sekitar 50 peserta hadir secara luring di Frankfurt dan sementara sekitar 30 peserta lainnya hadir secara daring.

Sesi pembukaan diawali oleh Ketua Umum PPI Jerman Reza Syihabuddin Khasbullah. Dalam sambutannya, Reza mengatakan  mempunyai visi ingin membawa PPI Jerman ke kancah internasional. "Saya ingin mahasiswa Indonesia di Jerman mempunyai kesadaran lebih akan isu internasional dan lebih aktif membahas kawasan Asia Tenggara dan juga ASEAN,“ ujarnya dalam rilis yang diterima Tempo pada Selasa, 21 Juni 2022.

Sesi pertama dimulai dengan seminar yang mengangkat topik “Unlocking ASEAN’s Potentials” dengan pembicara mantan Menteri Luar Negeri Marty M. Natalegawa. Marty memaparkan dampak positif dan pentingnya komunitas ASEAN dalam membantu pembangunan dan perkembangan masing-masing negara. Menurutnya, masa depan ASEAN ada di tangan pemuda-pemudi saat ini. “Sehingga diharapkan kegiatan ini dapat menjadi titik awal bagi pemuda-pemudi Asia Tenggara khususnya di Jerman untuk bersatu dan bangkit bersama,” ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Acara tersebut juga dihadiri oleh Klaus Klipp, Presiden Europa Union Frankfurt e.V. Dalam sambutannya, Klaus menyatakan dukungannya terhadap acara Southeast Asian (SEA) Student Summit 2022. Selebihnya, dia turut menekankan bahwa anak muda adalah kunci dari eratnya kerja sama ASEAN dan EU di masa depan. 

Pada sesi terakhir, para peserta membuat grup untuk berdiskusi memberikan solusi dari masalah-masalah yang timbul di komunitas ASEAN. Topik-topik yang dibahas antara lain terkait “Sustainable Development Goals” dengan fokus pada Climate Action, Quality Education, Diversity, Equity & Inclusion, Decent Work & Economic Growth dan Peace, Justice & Strong Institution.

Setelah itu, setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi di hadapan seluruh peserta lainnya. Peserta diharapkan memiliki pemahaman yang lebih dalam dan baik seputar ASEAN dan membangun jaringan antarmahasiswa ASEAN di Jerman. Adapun kegiatan ini merupakan konferensi pelajar Asia Tenggara pertama kali yang dilaksanakan di Jerman

Baca juga: Dua Wakil Indonesia Juara MTQ Internasional di Amerika

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

5 jam lalu

Seorang pria Palestina membawa karung tepung di luar pusat distribusi makanan PBB di kamp pengungsi Al-Shati di Kota Gaza, 17 Januari 2018. AS adalah donor terbesar (U.N. Relief and Welfare Agency) UNRWA selama beberapa dekade. REUTERS/Mohammed Salem
Jerman Lanjutkan Pendanaan untuk UNRWA

Jerman menyatakan akan melanjutkan pendanaan untuk UNRWA, menyusul negara-negara lain yang sempat menangguhkan pendanaan.


Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

6 jam lalu

Duta Besar Inggris untuk ASEAN Sarah Tiffin (kiri) dan Pejabat Ekonomi Senior Inggris untuk ASEAN Martin Kent (kanan) setelah acara peluncuran ASEAN-UK Economic Integration Programme (EIP) di Jakarta pada Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Nabiila Azzahra A.
Inggris Kucurkan Rp505 M untuk Program Integrasi Ekonomi ASEAN

Inggris dan ASEAN bekerja sama dalam program baru yang bertujuan untuk mendorong integrasi ekonomi antara negara-negara ASEAN.


Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

19 jam lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi saat wawancara dengan Tempo di kantor Kementerian Luar Negeri, Jakarta, Jumat, 21 Oktober 2022. TEMPO/Tony Hartawan
Retno Marsudi Hadiri ASEAN Future Forum di Vietnam

Retno Marsudi di antaranya menghadiri ASEAN Future Forum di Vietnam sebagai platform tukar pandangan dan ide mengenai masa depan ASEAN


Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

20 jam lalu

Foto yang dirilis pada 15 Februari 2024 menunjukkan sebuah lubang besar di pusat kesehatan UNRWA yang hancur akibat serangan Israel, di tengah konflik antara Israel dan Hamas, di Gaza. UNRWA menyebut bahwa data terbaru menunjukkan 84 persen dari seluruh fasilitas kesehatan di Gaza telah mengalami dampak langsung dari serangan-serangan yang terus berlangsung. UNRWA/Handout via REUTERS
Jerman Lanjutkan Kerja Sama dengan UNRWA Palestina

Menyusul beberapa negara yang telah menghentikan penangguhan dana UNRWA, Jerman melanjutkan kerja sama dengan badan pengungsi Palestina itu.Menyusul b


Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

21 jam lalu

Perpustakaan Stuttgart. (Unsplash.com/Gabriell Sollman)
Deretan 5 Perpustakaan Unik di Dunia, Surga Pecinta Buku

Banyak perpustakaan konvensional unik di setiap negara yang menjadi tempat impian bagi para pecinta buku.


Pupuk Indonesia Perluas Jaringan ke ASEAN

23 jam lalu

Presiden Joko Widodo (tengah) menekan tombol didampingi (dari kiri) Dirut PT Kaltim Amonium Nitrat (KAN) Dormatua Siahaan, Dirut PT Pupuk Kaltim Budi Wahju Soesilo, PJ Gubernur Kalimantan Timur Akmal Malik, Menteri Investasi Bahlil Lahadalia, Menteri BUMN Erick Thohir, Dirut PT Pupuk Indonesia (Persero) Rahmad Pribadi, Dirut Defend ID Bobby Rasyidin dan Dirut PT DAHANA Wildan Widarman saat peresmian pabrik amonium nitrat PT Kaltim Amonium Nitrat di Bontang, Kalimantan Timur, Kamis 29 Februari 2024. Presiden mengapresiasi pembangunan pabrik amonium nitrat oleh BUMN yang mampu memproduksi 75.000 metrik ton amonium nitrat per tahun dan 60.000 metrik ton asam nitrat per tahun dan diharapkan mampu menjadi substitusi impor dalam menjawab kebutuhan amonium nitrat dalam negeri. ANTARA FOTO/Dhemas Reviyanto
Pupuk Indonesia Perluas Jaringan ke ASEAN

PT Pupuk Indonesia memperluas jaringan ke tingkat ASEAN.


Koalisi Desak Pemimpin ASEAN Sukseskan Perjanjian Plastik Global untuk Akhiri Pencemaran

5 hari lalu

Warga memungut sampah plastik di kawasan Pantai Kedonganan, Badung, Bali, Rabu 20 Maret 2024. Pantai Kedonganan dipadati sampah plastik kiriman yang terdampar terbawa arus laut yang mengganggu aktivitas warga dan nelayan setempat. ANTARA FOTO/Fikri Yusuf
Koalisi Desak Pemimpin ASEAN Sukseskan Perjanjian Plastik Global untuk Akhiri Pencemaran

TEMPO, Jakarta- Koalisi Organisasi Masyarakat Sipil mendesak pemimpin ASEAN untuk mengambil sikap tegas dalam negosiasi yang sedang berlangsung untuk mengembangkan instrumen hukum internasional yang mengikat demi mengatasi pencemaran plastik, termasuk di lingkungan laut.


Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

7 hari lalu

Risma Memberikan Kuliah Umum di Universitat Hamburg Jerman

Menteri Sosial, Tri Rismaharini, mendapat sambutan hangat saat memberikan kuliah umum di Asien-Afrika Institut, Universitt Hamburg, Jerman.


Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

7 hari lalu

Ferienjob. Istimewa
Muncul Keluhan di Media Sosial Ihwal Magang Mahasiswa ke Ceko dan Hungaria, Netizen: Mirip Ferienjob Jerman

Kini di media sosial muncul berbagai keluhan menyangkut magang mahasiswa di Hungaria dan Republik Ceko.


Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

8 hari lalu

Legenda sepak bola Jerman, Bernd Holzenbein. FIFA
Legenda Sepak Bola Jerman dan Klub Eintracht Frankfurt, Bernd Holzenbein Meninggal di Usia 78 Tahun

Bernd Holzenbein menjadi bagian dari generasi emas sepak bola Jerman yang menjadi juara Piala Dunia 1974.