Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Industrial Robotic Design, Jurusan Milenial dengan Karier Menjanjikan

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Robot rancangan Tim Ichiro ITS saat berlaga di FIRA Humanoid Robot Cup (Hurocup) 2022 . Foto : ITS
Robot rancangan Tim Ichiro ITS saat berlaga di FIRA Humanoid Robot Cup (Hurocup) 2022 . Foto : ITS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pernahkah kalian mendengar tentang jurusan Industrial Robotic Design? Jika kalian belum tahu, jurusan yang satu ini lumayan banyak menarik perhatian para mahasiswa baru. Jurusan Industrial Robotic Design atau Desain Robotika Industri adalah jurusan yang mempelajari bagaimana membangun keberlanjutan industri dengan sistem produksi yang berbasis robot.

Di jurusan itu, kamu akan mempelajari konsep dasar robotika, perancangan robot, hingga ke level aplikasi di dunia kerja industri. Hingga saat ini, permintaan Industrial Automation Engineer yang kuat pada konsep dan aplikasi masih sangat besar karena hampir semua bidang industri membutuhkan profesi ini dengan kualifikasi yang baik. Dengan kata lain, prospek kariernya cemerlang. Simak penjelasan mengenai jurusan tersebut seperti dilansir dari ruangguru.

Sistem Belajar Industrial Robotic Design
Program Industrial Robotic Design didesain berdasarkan kerangka kurikulum yang terkualifikasi nasional dan standar nasional pendidikan tinggi. Dengan standar pendidikannya yang baik itu, lulusan Industrial Robotic Design akan mempunyai kualifikasi yang sama dengan lulusan luar negeri terutama ASEAN.

Kurikulum ini juga dirancang agar mahasiswa bisa belajar lebih fokus. Rata-rata 5 mata kuliah per semester, teori dan kerja laboratorium terintegrasi, juga berbagai topik terkini mengenai kebutuhan industri.

Selain itu, kurikulum juga dilengkapi dengan program sertifikasi yang akan sangat bermanfaat bagi alumni dalam bersaing di industri sebab diperkuat juga dengan kemampuan penulisan dan presentasi Bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris.

Beberapa kemampuan tersebut diharapkan berguna untuk membekali alumni dengan skill wirausaha yang cukup kuat. Kurikulum juga dilengkapi dengan kompetensi entrepreneurship praktis yang bisa menjadi bekalmu setelah lulus dari jurusan ini.

Prospek Kerja Jurusan Industrial Robotic Design
Hingga saat ini, permintaan engineer industrial automation di dunia industri masih sangat besar. Dikarenakan hampir di semua bidang industri membutuhkan engineer automation dengan kualifikasi yang baik.

Ditambah lagi, lulusan program Industrial Robotic Design akan menjadi engineer yang unggul, mampu memimpin, mendesain dan mampu meng-handle project manufaktur modern. Setelah lulus, kemampuan itu akan membuka prospek karier.

Setelah lulus, kamu bisa bekerja sebagai:

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

- Automation/Mechatronics Engineer: Design, Implementation, Maintenance.
- Programmer.
- Project Manager, Production, Engineering.

Tak hanya di industri, dengan kualifikasi lulusan program ini kamu juga akan dapat berkarier di:

- Perguruan tinggi.
- Lembaga penelitian.
- Instansi pemerintah.
- Entrepreneur.

Kampus dengan Jurusan Industrial Robotic Design
Bagi kamu yang berminat menjadikan jurusan ini sebagai opsi, ada beberapa universitas di Indonesia yang bisa kamu pilih di antaranya:

- Institut Teknologi Sepuluh November
- Universitas Sebelas Maret
- Politeknik Elektronika Negeri Surabaya.

Baca juga:

Tim Robot Ichiro ITS Boyong 13 Penghargaan di FIRA HuroCup 2022

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


ITS Luncurkan PLTS Apung Laut Pertama, Diklaim Tahan Sapuan Gelombang

9 hari lalu

Purwarupa panel surya apung laut buatan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (Dok. ITS)
ITS Luncurkan PLTS Apung Laut Pertama, Diklaim Tahan Sapuan Gelombang

ITS luncurkan purwarupa PLTS Apung Laut yang tahan terhadap terjangan gelombang. Peneliti siapkan proyek serupa dengan skala yang lebih besar.


Peneliti BRIN Ungkap Potensi Penggunaan Robotika di Fasilitas Nuklir

32 hari lalu

Peneliti memantau layar monitor di ruang kontrol utama reaktor nuklir Triga 2.000 di Badan Riset Inovasi Nasional di Bandung, Jawa Barat, Kamis 3 Juli 2023. Reaktor nuklir Triga 2.000 yang dibangun pada tahun 1962 serta dioperasikan pada tahun 1965 tersebut merupakan reaktor nuklir tertua di Indonesia dengan kapasitas daya reaktor sebesar 2.000 kilo watt thermal yang digunakan untuk penelitian, pengembangan terkait lingkungan, material, mekanik dan sebagainya. ANTARA FOTO/Raisan Al Farisi
Peneliti BRIN Ungkap Potensi Penggunaan Robotika di Fasilitas Nuklir

Untuk beberapa fasilitas nuklir dengan tingkat radiasi yang tinggi, penggunaan robot bisa menjadi solusi menghindari paparan radiasi.


ITS Buka Pendaftaran 4 Program Studi Baru pada SNBP dan SNBT 2024

53 hari lalu

Arsip foto gerbang pintu masuk kampus Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya. ANTARA/HO-Humas ITS.
ITS Buka Pendaftaran 4 Program Studi Baru pada SNBP dan SNBT 2024

Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya membuka pendaftaran untuk empat program studi (prodi) baru pada SNBP dan SNBT 2024.


Daya Tampung ITS 2024 Jalur SNBP dan SNBT, Ini Rincian Setiap Prodi

16 Januari 2024

Arsip foto gerbang pintu masuk kampus Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya. ANTARA/HO-Humas ITS.
Daya Tampung ITS 2024 Jalur SNBP dan SNBT, Ini Rincian Setiap Prodi

Daya tampung ITS 2024 untuk mahasiswa baru jalur SNBP dan UTBK SNBT


Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

16 Januari 2024

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier. Foto: Canva
Mengenal Kutu Loncat dalam Dunia Kerja dan Dampaknya pada Karier

Kutu loncat adalah istilah yang diberikan pada seseorang yang suka berpindah pekerjaan dalam waktu singkat. Ini dampaknya untuk karier.


Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

8 Januari 2024

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis? Foto: Canva
Mengenal Quarter Life Crisis, Ciri-Ciri, dan Cara Menghadapinya

Memasuki usia dewasa, seseorang seringkali mengalami quarter life crisis yang membuatnya jadi tak percaya diri. Apa itu quarter life crisis?


Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

31 Desember 2023

Lee Dong Wook. Instagram.com/@leedonwook_official
Jauh dari Kontroversi, Lee Dong Wook Punya Mantra Khusus untuk Menjaga Kariernya

Baru-baru ini wawancara lama Lee Dong Wook viral. Dia mengungkapkan caranya mempertahankan karier 25 tahun di inudstri hiburan


Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

8 Desember 2023

Marina Beauty Journey 2023 di Lombok, Bintang Marina/Marina
Dekat dengan Dunia Digital, Sebaiknya Gen Z Miliki Keahlian Ini

Pentingnya gen Z memiliki pola pikir yang peka serta kepedulian tinggi dalam kesehariannya.


Pemilihan Rektor ITS Dilakukan Lewat e-aspirasi, Jaring 5 Bacarek Terpilih

23 November 2023

Tangkapan layar e-aspirasiyang digunakan untuk pemilihan rektor ITS. Dok. ITS
Pemilihan Rektor ITS Dilakukan Lewat e-aspirasi, Jaring 5 Bacarek Terpilih

Dalam pemilihan rektor ITS kali ini, ada 20 orang yang mendaftar dan ditetapkan sebagai bacarek.


ITS Bangun Pemancar Ulang Jaringan Internet di Pasuruan, Dukung Pemerataan Akses Internet

22 November 2023

Tim Abmas ITS saat melakukan serah terima dan perizinan pemasangan antena repeater dan omnidirectional di Desa Ketuwon, Pasuruan. Dok. ITS
ITS Bangun Pemancar Ulang Jaringan Internet di Pasuruan, Dukung Pemerataan Akses Internet

Saat ini, Koordinator Mahasiswa ITS mengatakan beberapa daerah di Indonesia masih belum mendapatkan akses internet yang baik.