Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Beasiswa KAIST Korsel untuk S2 dan S3, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Ilustrasi beasiswa. Shutterstock.com
Ilustrasi beasiswa. Shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Korea Advanced Institut of Science and Technology (KAIST) membuka pendaftaran beasiswa untuk jenjang studi S2 dan S3 pada musim semi pada 2023 – 2024. Pendaftaran dibuka sejak 25 Agusutus 2022 hingga 15 September 2022. 

Penerima beasiswa berkesempatan kuliah di Korea Selatan dengan beasiswa penuh atau fully funded. Tunjangan hidup yang akan diterima mahasiswa yang lolos sebesar KRW 350,000 atau setara dengan Rp 3,9 Juta per bulan untuk jenjang master dan KRW 400,000 atau sekitar Rp 4,5 juta per bulan untuk jenjang doktoral. Selain itu peserta juga mendapatkan asuransi kesehatan premium.

 Syarat Pendaftar

1. Bukan warga negara Korea Selatan.

2. Pelamar memiliki gelar sarjana untuk untuk program master dan gelar master untuk program doktor yang paling lambat diraih 28 Februari 2023.

3. Sertifikat kemampuan bahasa Inggris, bisa salah satu TOEFL iBT 83, PBT/CBT 560/220, IELTS 6.5, atau TOEIC 720.

4. Mencari pembimbing akademik di KAIST

Pelamar program master diminta untuk memilih tiga nama dosen pada jurusan dilamar yang penelitianya sesuai dengan minat yang dipilih peserta. Pelamar program doktor diminta untuk menemukan satu orang dosen di jurusan yang akan dilamar. Seluruh nama dosen disebutkan namanya pada aplikasi

Dokumen yang Dibutuhkan

- Cetakan aplikasi online yang telah diisi

- Laporan sumber keuangan

- Surat rekomendasi

- Ijazah

- Transkrip nilai

- Skor English Proficiency Test (EPT)

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

- Curriculum Vitae

- Dokumen identitas orang tua

- Daftar penghargaan dan prestasi, sertifikat pengalaman kerja, dan profil sekolah (opsional).

Cara Mendaftar

1. Lengkapi Aplikasi Online di website KAIST
- Buat akun dan pilih gelar dan program studi di https://apply.kaist.ac.kr/intergradapply.
- Isi aplikasi online seperti latar belakang pribadi, akademis, pengalaman dan pencapaian.
- Bayar biaya pendaftaran online (KRW 80.000 sekitar Rp 878 ribu).

 2. Cetak lampiran atau dokumen yang diperlukan sesuai dengan program yang dilamar. Dokumen paling lambat diterima pada tanggal 26 September 2022.

3. Lengkapi seluruh dokumen yang dibutuhkan dan kirimkan materi aplikasi ke kantor KAIST: Admissions Office Room #110, E16-1 Bldg., 1F, 291 Daehak-ro, Yuseong-gu, Daejeon 34141, Republic of Korea.

Jadwal Beasiswa

25 Agustus 2022- 15 September 2022 : Registrasi online.
1 September 2022 – 26 September 2022 : KAIST melakukan seleksi dokumen.
26 September 2022 : Pengumpulan terakhir dokumen fisik.
31 Oktober 2022 – 5 Desember 2022 : KAIST akan menghubungi pelamar jika diperlukan wawancara.
31 Oktober 2022 – 18 November 2022 : Wawancara.
7 Desember 2022 – 13 Desember 2022 : Ulasan Beasiswa.
16 Desember 2022 : Pengumuman beasiswa.

Info selengkapnya dapat cek melalui laman https://admission.kaist.ac.kr dan panduan lengkap pendaftaran https://admission.kaist.ac.kr/intl-graduate/

Zahrani Jati Hidayah

Baca juga: Kisah Ilyas, Jebolan MAN IC Serpong Raih Nilai Sempurna 1.000 di UTBK 2022

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Korea Selatan Punya 12 Perayaan Unik yang Jatuh Setiap Tanggal 14, Apa Itu?

2 jam lalu

Ilustrasi pasangan berpelukan. shutterstock.com
Korea Selatan Punya 12 Perayaan Unik yang Jatuh Setiap Tanggal 14, Apa Itu?

Tanggal 14 menjadi angka spesial dalam kalender Korea Selatan. Tak hanya Black day, ternyata Korea punya 12 perayaan unik yang berkaitan dengan cinta.


Demi Laga Red Sparks vs Indonesia All Stars, 2 Rekan Megawati Hangestri Tinggalkan TC Timnas Voli Korea

12 jam lalu

Daejeon Red Sparks. (Instagram/@red__sparks)
Demi Laga Red Sparks vs Indonesia All Stars, 2 Rekan Megawati Hangestri Tinggalkan TC Timnas Voli Korea

Red Sparks dipastikan bakal tampil dengan kekuatan penuh dalam laga uji coba melawan Indonesia All Stars pada Sabtu, 20 April 2024.


Apa itu Black Day yang Diperingati Setiap 14 April di Korea Selatan

2 hari lalu

Ilustrasi wanita lajang. shutterstock.com
Apa itu Black Day yang Diperingati Setiap 14 April di Korea Selatan

Black day adalah hari yang didedikasikan untuk para jomblo di Korea Selatan.


Kenalan dengan Member xikers yang Akan Manggung di Jakarta

3 hari lalu

Boy group asal Korea Selatan xikers akan manggung di Jakarta dalam festival Saranghaeyo Indonesia 2024. Berikut masing-masing profil membernya. Foto: The Korea Herald
Kenalan dengan Member xikers yang Akan Manggung di Jakarta

Boy group asal Korea Selatan xikers akan manggung di Jakarta dalam festival Saranghaeyo Indonesia 2024. Berikut masing-masing profil membernya.


2.700 Perawat Dikerahkan di Tengah Mogok Massal Dokter Korea Selatan

4 hari lalu

Para dokter saat protes terhadap rencana penerimaan lebih banyak siswa ke sekolah kedokteran, di depan Kantor Kepresidenan di Seoul, Korea Selatan, 22 Februari 2024. REUTERS/Kim Soo-Hyeon
2.700 Perawat Dikerahkan di Tengah Mogok Massal Dokter Korea Selatan

Korea Selatan masih didera pemogokan massal para dokter. Ribuan perawat disiagakan.


Partai Oposisi Menang Pemilu, PM Korea Selatan Putuskan Mundur

5 hari lalu

Bendera AS dan Korea Selatan. REUTERS
Partai Oposisi Menang Pemilu, PM Korea Selatan Putuskan Mundur

Perdana Menteri Korea Selatan mundur setelah partai oposisi menang telak.


Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

5 hari lalu

Seorang wanita keluar dari tempat pemungutan suara di tempat pemungutan suara saat pemilihan parlemen ke-22 di Seoul, Korea Selatan, 10 April 2024. REUTERS/Kim Soo-hyeon
Aksi Mogok Dokter, Skandal Tas Dior hingga Daun Bawang: Riuh Pemilu Legislatif Korea Selatan

Sekitar 44 juta warga Korea Selatan akan memberikan suaranya dalam pemilu yang akan menentukan sisa masa kepemimpinan Presiden Yoon Suk yeol.


Oposisi Korea Selatan Diprediksi Menang dalam Pemilu Legislatif, Jadi Ganjalan untuk Presiden Yoon

6 hari lalu

Seorang pria memeriksa surat suaranya di tempat pemungutan suara pada pemilihan parlemen ke-22 di Seoul, Korea Selatan, 10 April 2024. REUTERS/Kim Hong-ji
Oposisi Korea Selatan Diprediksi Menang dalam Pemilu Legislatif, Jadi Ganjalan untuk Presiden Yoon

Partai oposisi utama Korea Selatan dan sekutu-sekutunya diperkirakan akan memenangkan mayoritas dalam pemilihan legislatif


Menonton Drama Korea, Belajar Kesehatan Mental hingga Budaya Korea

7 hari lalu

Bagi Anda yang ingin menonton drama dengan tema thriller, beberapa list drama Korea detektif berikut ini bisa jadi pilihan. Ada banyak plot twist. Foto: Canva
Menonton Drama Korea, Belajar Kesehatan Mental hingga Budaya Korea

Beberapa drama Korea atau drakor mengajarkan beberapa hal secara populer misalkan soal kesehatan mental hingga budaya Korea Selatan.


8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

7 hari lalu

Pemain Al Nassr, Sadio Mane. (Instagram/@alnassr)
8 Amal Jariyah Sadio Mane untuk Desanya di Senegal, Dirikan Masjid hingga Bagi Makan Gratis Saat Ramadan

Sadio Mane bintang Al Nassr dikenal kedermawanannya untuk kampung halamannya, Bambali, Senegal. Berikut 8 amal jariyah Mane untuk kampungnya.