Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Efisiensi, Google Kawinkan Waze dan Maps, Cegah PHK?

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Aplikasi Waze. smpb.uwaterloo.ca
Aplikasi Waze. smpb.uwaterloo.ca
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Google, produsen teknologi asal Amerika Serikat (AS) akan menggabungkan tim yang mengerjakan produk Google Maps dan Waze untuk alasan efisiensi. Adapun saat ini perusahaan teknologi di dunia sedang menghadapi tech winter yang berujung pada pemutusan hubungan kerja (PHK) karyawan.

Dilansir dari TechCrunch, merger atau penggabungan dikabarkan akan dilakukan Google untuk menghemat biaya atau efisiensi. Waze sebelumnya sudah diakusisi oleh Goggle sejak 2013. Google pun menekankan akan tetap memisahkan aplikasi Google Maps dan Waze. Adapun, tim Waze yang terdiri dari 500 karyawan akan berada di bawah organisasi Geo Google, yang mengawasi Maps, Earth, dan Street View. 

Baca juga:Modal Rp 16 Ribu, Mahasiswa UPN Yogyakarta Sulap Minyak Jelantah Jadi Sabun Cuci Baju

Menariknya, setelah adanya merger ini, CEO Waze Neha Parikh dikabarkan akan meninggalkan perannya. Google juga mengatakan tidak mengharapkan PHK sebagai bagian dari reorganisasi. Dilansir dari Endgadget, Waze dan Maps telah berbagi fitur sejak Google mengakuisisi Waze seharga US$1,1 miliar atau senilai Rp17 triliun pada 2013.

Data lalu lintas Waze mulai muncul di Maps tak lama setelah akuisisi, dengan batas kecepatan, lokasi radar, dan fitur lainnya yang akan hadir kemudian. Sebagai imbalannya, Waze mendapat manfaat dari pengetahuan Google dalam pencarian.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga: 7 Beasiswa Google untuk Perempuan

Google Federal Trade Commission (FTC) meluncurkan penyelidikan antimonopoli tak lama setelah akuisisi, dan pada saat itu, Google mengatakan akan mempertahankan Waze sebagai unit terpisah. Sudah sembilan tahun sejak akusisi, tetapi menurut mantan CEO Noam Bardin, Waze belum sepenuhnya mandiri.

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram http://tempo.co/. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Baru Dua Tahun Rilis, Google Hentikan Penjualan Smartphone Pixel 6a

1 hari lalu

Google Pixel 6 (kiri) dan Google Pixel 6 Pro (kanan). Kredit: GSM Arena
Baru Dua Tahun Rilis, Google Hentikan Penjualan Smartphone Pixel 6a

Google hilangkan Pixel 6a dari laman penjualan Google Store. Sinyal untuk berfokus ke pemasaran produk baru?


Cara Mengaktifkan AdSense YouTube

1 hari lalu

Logo YouTube. (youtube.com)
Cara Mengaktifkan AdSense YouTube

Para pencipta konten atau YouTuber dapat memperoleh penghasilan dengan memanfaatkan AdSense YouTube.


Mengenal Nicole Shanahan, Cawapres pilihan Robert F. Kennedy Jr.

1 hari lalu

Nicole Shanahan berbicara saat menjadi calon wakil presiden dari calon presiden independen Robert F. Kennedy, Jr., di Oakland, California., AS, 26 Maret 2024. REUTERS/Laure Andrillon
Mengenal Nicole Shanahan, Cawapres pilihan Robert F. Kennedy Jr.

Pengacara kaya raya keturunan Cina, Nicole Shanahan, mantan istri pendiri Google, Sergey Brin, adalah telah lama menjadi donor Partai Demokrat.


Tak Semua Dapat Update Android 15, Ini Kemungkinan di Ponsel Samsung

3 hari lalu

Ilustrasi. crazyengineers.com
Tak Semua Dapat Update Android 15, Ini Kemungkinan di Ponsel Samsung

Bocoran ponsel besutan Samsung yang akan didukung oleh Android 15.


Terkini: PUPR Sebut Pembangunan IKN Gerudukan dan Was-was Diperiksa BPK, KFC dan Burger King hingga Popeyes Tebar Promo Paket Berbuka Puasa

6 hari lalu

Desain Istana Wapres di IKN karya Shau. (Dok.Shauarchitects)
Terkini: PUPR Sebut Pembangunan IKN Gerudukan dan Was-was Diperiksa BPK, KFC dan Burger King hingga Popeyes Tebar Promo Paket Berbuka Puasa

Direktur Bina Penataan Bangunan Kementerian PUPR Cakra Nagara mengatakan pembangunan IKN dilakukan gerudukan dan khawatir dengan pemeriksaan BPK.


Bos Unilever Beberkan Alasan Pisahkan Unit Bisnis Es Krim dan PHK 7.500 Pekerja

6 hari lalu

Chair of Unilever PLC, Ian Meakins. unilever.com
Bos Unilever Beberkan Alasan Pisahkan Unit Bisnis Es Krim dan PHK 7.500 Pekerja

Unilever membeberkan alasan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap 7.500 karyawannya di seluruh dunia.


Unilever Akan PHK 7.500 Karyawan, Begini Penjelasan Lengkap CEO Hein Schumacher

7 hari lalu

Logo Unilever. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Unilever Akan PHK 7.500 Karyawan, Begini Penjelasan Lengkap CEO Hein Schumacher

Unilever bakal melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap sekitar 7.500 karyawannya di seluruh dunia. Begini penjelasan lengkap CEO Unilever


Google Pixel 8a akan Hadir 4 Versi Berbeda, Ini Detailnya

7 hari lalu

Pixel 7a. Foto : The Verge
Google Pixel 8a akan Hadir 4 Versi Berbeda, Ini Detailnya

Google Pixel 8a bmengajukan persetujuan empat model perangkat dengan nomor model G8HHN, GKV4X, G6GPR, dan G576D ke FCC.


Robot AI Buatan Google dan Perusahaan India Mampu Deteksi Kanker hingga TBC

7 hari lalu

Ilustrasi kecerdasan buatan untuk kesehatan. Kredit: Antaranews
Robot AI Buatan Google dan Perusahaan India Mampu Deteksi Kanker hingga TBC

Google dan sebuah perusahaan India mengembangkan robot berbasis AI yang bisa mendeteksi penyakit dalam. Terobosan di bidang radiologi.


Terdampak Operasi Houthi di Laut Merah, Pelabuhan Israel Terancam PHK Pekerja

8 hari lalu

Militan Houthi yang didukung Iran di Yaman telah meningkatkan serangan terhadap kapal-kapal di Laut Merah. REUTERS
Terdampak Operasi Houthi di Laut Merah, Pelabuhan Israel Terancam PHK Pekerja

Separuh pekerja di Pelabuhan Eilat Israel berisiko di-PHK akibat serangan milisi Houthi terhadap kapal Israel atau kapal menuju dan dari Israel