Inilah 4 Ular Berbisa yang Mematikan

Ilustrasi ular kobra.techexplorist.com
Ilustrasi ular kobra.techexplorist.com

TEMPO.CO, Jakarta - Ular berbisa dapat membunuh mangsanya dengan zat beracun yang diproduksi di kelenjar ludah yang dimodifikasi dan kemudian disuntikkan ke mangsanya dengan menggunakan taring. 

Bisa ular sangat berbahaya karena dapat menimbulkan pendarahan, kematian pada jaringan, hingga pembengkakan. Mengutip Live Science, berikut beberapa jenis ular berbisa yang mematikan:

1. King Kobra 

King kobra merupakan salah satu ular berbisa terpanjang di dunia, bahkan panjangnya bisa mencapai 5,4 meter. Tak hanya itu, menurut Natural History Museum, ular ini memiliki penglihatan yang tajam dan dapat melihat mangsa dengan jaram 100 meter.

Satu gigitan dari king kobra menghasilkan 0,24 ons cairan racun dan mereka dapat menggigit mangsanya tiga hingga empat gigitan dengan cepat. Untuk membunuh manusia, king kobra hanya butuh satu gigitan saja dengan waktu 15 menit. 

2. Ular Welang

Ular welang (Bungarus fasciatus) bergerak lambat di siang hari dan lebih aktif menggigit di malam hari atau kondisi gelap. Menurut studi yang dipublikasikan pada sebuah jurnal PLOS Neglected Tropical Disease, bisa dari ular ini dapat melumpuhkan otot dan mencegah diafragma bergerah sehingga membuat mangsa mati secara perlahan. 

3. Ular Bersisik Gergaji 

Ular bersisik gergaji (Echis carinatus) merupakan ular berbisa yang banyak menimbulkan kematian di India. Setelah digigit oleh ular ini, seseorang biasanya akan mengalami pembengkakan dan nyeri hingga pendarahan. Racun ular ini mengacaukan kemampuan tubuh dalam membekukan darah, sehingga terjadi gagal ginjal. 

4. Boomslang 

Ular ini bila menggingit manusia dapat menimbulkan pendarahan internal seperti pada mata, paru-paru, ginjal, jantung bahkan otak. Ular ini banyak ditemukan di daerah Afrika dengan ciri warna tubuhnya bercorak hijau cerah.  

MELINDA KUSUMA NINGRUM

Baca juga: Ciri-ciri Ular Berbisa








3 Alasan Penyakit Tuberkulosis Sukar Diberantas

5 hari lalu

Ilustrasi Tuberkulosis atau TBC. Shutterstock
3 Alasan Penyakit Tuberkulosis Sukar Diberantas

Ada 3 penyebab penyakit tuberkulosis masih jadi momok menakutkan sehingga tetap sulit diatasi di Indonesia.


Bayangan Kematian dan Ajal yang Dekat di Pameran Preliminaries

8 hari lalu

Lukisan karya Luky Supriadi berjudul Burn. (Dok.Orbital)
Bayangan Kematian dan Ajal yang Dekat di Pameran Preliminaries

Trie Aryadi, menurut pengelola pameran, Mujahidin Nurrahman, mencoba memahami kematian dengan pendekatan spiritual Islami.


10 Jenis Ular Berbisa di Dunia

15 hari lalu

Pecinta hewan reftil menunjukan seekor ular boiga multomaculata di Panyikiran, Kota Tasikmalaya, Jawa Barat, Rabu, 29 September 2021. Pegiat alam terbuka Hira, membudidayakan ular berbisa untuk dilepasliarkan ke habitatnya agar menjaga keseimbangan ekosistem alam dan sebagai sarana edukasi kepada masyarakat. ANTARA/Adeng Bustomi
10 Jenis Ular Berbisa di Dunia

Kenali 8 ular berbisa yang biasa muncul di musim penghujan berikut dan waspadai kehadirannya:


Kasus COVID-19 Kembali Melonjak, Iran Laporkan 15 Kematian dalam Sehari

18 hari lalu

Petugas medis beristirahat sejenak di tengah perjuangan merawat pasien virus Corona di Teheran, Iran, 28 Maret 2020. Pada Ahad (29/3), Iran mengumumkan penambahan 2.901 kasus baru Covid-19 dalam 24 jam terakhir. Penambahan ini menjadikan total kasus sebanyak 38.309. Xinhua/IRNA
Kasus COVID-19 Kembali Melonjak, Iran Laporkan 15 Kematian dalam Sehari

Kementerian Kesehatan Iran mengatakan bahwa jumlah korban meninggal akibat COVID-19 bertambah 15 orang dalam waktu 24 jam


Musim Hujan, Dalam Seminggu Pawang Ular di Depok Tangkap Lima Kobra

29 hari lalu

Ilustrasi ular kobra. nytimes.com
Musim Hujan, Dalam Seminggu Pawang Ular di Depok Tangkap Lima Kobra

Pawang itu menyarankan warga untuk waspada dan hati-hati dengan meminimalisir tempat bersarangnya ular di rumah.


Jane Fonda Cerita Penyesalan Terbesar dalam Hidup Terhadap Anak-anaknya

30 hari lalu

Jane Fonda saat menghadiri penganugerahan Oscar ke-92 di Los Angeles, California, Ahad, 9 Februari 2020. (Instagram/@janefonda)
Jane Fonda Cerita Penyesalan Terbesar dalam Hidup Terhadap Anak-anaknya

Jane Fonda Jenyadari penyesalannya dan melakukan yang terbaik untuk memperbaikinya jika memungkinkan


5 Penyakit Tidak Menular yang Dapat Menyebabkan Kematian

35 hari lalu

ilustrasi diabetes (pixabay.com)
5 Penyakit Tidak Menular yang Dapat Menyebabkan Kematian

Kebanyakan penyakit tidak menular (PTM) adalah penyakit yang bisa menyebabkan kematian. Apa saja penyakit tersebut?


Malaysia Didesak Bongkar Kasus Kematian 150 Migran dalam Tahanan

36 hari lalu

Pelaksana Fungsi Konsuler I Konsulat RI Tawau Calderon Dalimunthe melakukan pendampingan pada para WNI di Malaysia yang akan dideportasi melalui Pelabuhan Tawau di Sabah, Malaysia, Kamis, 15 Desember 2022. (ANTARA/HO-Konsulat RI Tawau)
Malaysia Didesak Bongkar Kasus Kematian 150 Migran dalam Tahanan

Kelompok hak asasi manusia mendesak Malaysia untuk menyelidiki kondisi di pusat penahanan migran.


Singapura Umumkan Kematian Pertama Terkait Vaksin COVID-19

39 hari lalu

Seorang pekerja medis menyiapkan jarum suntik di pusat vaksinasi penyakit virus corona (COVID-19) di Singapura, 8 Maret 2021. [REUTERS/Edgar Su]
Singapura Umumkan Kematian Pertama Terkait Vaksin COVID-19

Kementerian Kesehatan Singapura mengatakan bahwa kematian Rajib adalah yang pertama terkait dengan vaksinasi COVID-19 secara lokal.


Angka Kematian Akibat Kanker Masih Tinggi, Ini yang Perlu Dilakukan

39 hari lalu

Ilustrasi Kanker. shutterstock.com
Angka Kematian Akibat Kanker Masih Tinggi, Ini yang Perlu Dilakukan

Tingginya angka kematian akibat kanker disebabkan oleh pola hidup yang kurang sehat serta terlambat deteksi sehingga sulit ditangani.