Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Aktifkan Fitur WhatsApp Proxy di Android dan IOS

Editor

Dwi Arjanto

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta -WhatsApp resmi merilis fitur WhatsApp proxy yang memungkinkan penggunanya saling berkirim pesan tanpa koneksi internet pada awal tahun ini.

WhatsApp mengklaim fitur ini tidak akan mengurangi tingkat keamanan dengan tetap mempertahankan enkripsi end-to-end yang selama ini diberlakukan. Lantas, bagaimana cara mengaktifkan fitur tersebut?

Baca : Mengenal Fitur Whatsapp Proxy: Bisa Kirim Pesan Saat Data Internet Nol

Dikutip dari laman resmi WhatsApp, fitur ini dapat digunakan oleh semua perangkat, baik Android maupun iPhone. Berikut langkah-langkah untuk mengaktifkan fitur tersebut.

Cara menghubungkan dengan proxy di Android
1. Pastikan Anda menggunakan WhatsApp versi terbaru.
2. Di tab Chat, ketuk Opsi lainnya > Setelan.
3. Ketuk Penyimpanan dan data > Proxy.
4. Ketuk Gunakan proxy.
6. Ketuk Setel proxy dan masukkan alamat proxy.
7. Ketuk Simpan.
8. Tanda centang akan muncul jika koneksi berhasil.
9. Jika Anda masih tidak dapat mengirim atau menerima pesan WhatsApp menggunakan proxy, proxy tersebut mungkin telah diblokir. Anda dapat menekan lama alamat proxy yang diblokir untuk menghapusnya, lalu memasukkan alamat proxy baru untuk mencoba lagi.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cara menghubungkan dengan proxy di iPhone
1. Pastikan Anda menggunakan WhatsApp versi terbaru.
2. Buka Setelan WhatsApp.
3. Ketuk Penyimpanan dan data > Proxy.
4. Ketuk Gunakan proxy.
5. Masukkan alamat proxy lalu ketuk Simpan untuk menghubungkannya.
6. Tanda centang akan muncul jika koneksi berhasil.
7. Jika Anda masih tidak dapat mengirim atau menerima pesan WhatsApp menggunakan proxy, proxy tersebut mungkin telah diblokir. Coba lagi menggunakan alamat proxy yang berbeda.

HAN REVANDA PUTRA
Baca juga : Fitur Whatsapp Proxy, Penyelamat di Kala Internet Sulit

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Fitur WhatsApp Teranyar, Berikut 5 Hal Perlu Anda Ketahui tentang Fitur Edit Pesan

1 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Fitur WhatsApp Teranyar, Berikut 5 Hal Perlu Anda Ketahui tentang Fitur Edit Pesan

Pada 22 Mei 2023, WhatsApp mengumumkan fitur WhatsApp baru, yakni fitur edit pesan terkirim. Berikut adalah 5 hal yang perlu Anda ketahui.


Pengguna WhatsApp Kirim Gambar Resolusi HD, Caranya?

1 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Pengguna WhatsApp Kirim Gambar Resolusi HD, Caranya?

WhatsApp akan bisa berbagi gambar beresolusi tinggi


Kenali Bahaya Malware DogeRAT, Berikut Tips Amankan Android Anda

4 hari lalu

Ilustrasi malware. Kredit: Linux Insider
Kenali Bahaya Malware DogeRAT, Berikut Tips Amankan Android Anda

Malware DogeRAT beroperasi sebagai perangkat lunak open-source dan yang dirancang untuk mencuri data keuangan dan pribadi yang sensitif.


Inilah Sederet Fitur Baru Android dan Smartwatch yang akan Diluncurkan Google

4 hari lalu

Android 14. Foto : Google
Inilah Sederet Fitur Baru Android dan Smartwatch yang akan Diluncurkan Google

Google akan segera merilis sederet fitur baru di ponsel Android dan smartwatch yang didukung WearOS. Apa saja fitur baru tersebut?


Giliran iOS Bisa Tautkan WhatsApp di 5 Perangkat Berbeda

7 hari lalu

Pembaruan WhatsApp for iOS. Kredit: Phonearena
Giliran iOS Bisa Tautkan WhatsApp di 5 Perangkat Berbeda

WhatsApp telah secara resmi meluncurkan mode Companion untuk para pengguna iOS.


Cara Transfer Foto dari Android ke iPhone

8 hari lalu

Ilustrasi App Library pada iOS 14. Apple merilis OS terbarunya untuk iPhone pada Senin 22 Juni 2020 (apple.com)
Cara Transfer Foto dari Android ke iPhone

Untuk transfer sebuah foto dari Android ke iPhone pun menjadi masalah tersendiri. Ada beberapa yang harus diperhatikan sebelumnya.


Cara Menginstal dan Bermain Game Aether Gazer

15 hari lalu

Game Aether Gazer.
Cara Menginstal dan Bermain Game Aether Gazer

Action role-playing game ARPG 3 dimensi dengan karakter anime, Aether Gazer


Serba-serbi Game Aether Gazer yang Baru Dirilis

15 hari lalu

Game Aether Gazer.
Serba-serbi Game Aether Gazer yang Baru Dirilis

Game Aether Gazer tergolong action role-playing game (ARPG) bertema anime terbaru dengan latar belakang fiksi ilmiah


Ini Hal-hal Penting dalam Melakukan Backup Data di Ponsel

15 hari lalu

Ilustrasi back up data. popsci.com
Ini Hal-hal Penting dalam Melakukan Backup Data di Ponsel

Melakukan backup data penting untuk menanggulangi sesuatu yang tidak diinginkan pada perangkat elektronik, terutama ponsel.


7 Kiat Aman Menggunakan WhatsApp

15 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
7 Kiat Aman Menggunakan WhatsApp

Jika menerima pesan WhatsApp dari pengirim yang tidak dikenal dan meminta informasi yang tak biasa atau membuat permintaan yang aneh sebaiknya waspada