Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Cara Agar Lulusan Vokasi Bisa Segera Dapat Kerja

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Politeknik Negeri Batam (Polibatam) kini membuka Program Studi Diploma 2 (D2) Jalur Cepat Distribusi Barang. Penerimaan mahasiswa baru untuk program ini akan mulai dilakukan pada Agustus mendatang.  Doc: Ditjen Vokasi Kemendikbud.
Politeknik Negeri Batam (Polibatam) kini membuka Program Studi Diploma 2 (D2) Jalur Cepat Distribusi Barang. Penerimaan mahasiswa baru untuk program ini akan mulai dilakukan pada Agustus mendatang. Doc: Ditjen Vokasi Kemendikbud.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mahasiswa vokasi sejatinya dipersiapkan sedari bangku kuliah untuk menguasai keahlian yang spesifik sehingga siap terjun ke industri. Oleh karena itu, tidak  mengherankan jika perusahaan di Indonesia saat ini mulai banyak mencari lulusan-lulusan vokasi sebagai karyawan. Lulusan vokasi dinilai siap terjun ke dunia kerja dan dianggap lebih berpengalaman.  

Meskipun sudah dibekali dengan keahlian spesifik, lulusan vokasi tetapi harus bersaing dengan ribuan pencari kerja yang terus bertambah setiap tahunnya. Lantas bagaimana caranya agar lulusan vokasi bisa segera mendapatkan pekerjaan? berikut sejumlah tips dilansir dari laman vokasi.kemdikbud.go.id.

1. Maksimalkan potensi diri saat menjalankan kuliah vokasi 

Waktu kuliah adalah saatnya untuk memaksimalkan potensi diri. Satu hal yang perlu diingat bahwa semua hal bisa dipelajari, jadi asahlah potensi diri dengan mengeksplorasi apa yang menjadi minat dan potensi yang ada pada diri kalian. Mengikuti perlombaan juga bisa jadi salah satu cara untuk mengembangkan potensi diri. 

2. Manfaatkan waktu magang 

Saat magang biasanya menjadi momen terbaik untuk menunjukkan kompetensi diri dan melangkah setapak menuju karier impian. Banyak mahasiswa magang yang direkrut setelah magang karena dinilai memiliki kualitas yang diperlukan oleh perusahaan. Jadi, jangan sia-siakan masa magang. Cobalah untuk menjalin komunikasi dengan HRD walaupun masa magang telah selesai. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Portofolio yang profesional

Portofolio bisa sangat menjual saat melamar pekerjaan. Oleh karena itu, saat masih kuliah pastikan kalian mengerjakan setiap penugasan dengan profesional sebagai bukti kompetensi keahlian karena nantinya akan berguna untuk  dijadikan sebagai portofolio berharga saat melamar pekerjaan.

4. Perluas link melalui organisasi
Silaturahmi sejak lama dikaitkan dengan pintu rezeki. Oleh karena itu, memperkuat link melalui kegiatan organisasi juga bisa menjadi salah satu pintu untuk memudahkan kalian mendapatkan pekerjaan saat sudah lulus. Tidak hanya melalui organisasi, relasi juga bisa dibangun dengan siapa saja dari teman di komunitas, kenalan, dan sebagainya. 

Pilihan Editor: UGM Gelar Operasi Celah Bibir dan Langit-Langit Gratis, Ini Cara Daftarnya

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Syarat IPK 3.5 ke Atas dan TOEFL Minimal 500: Fakta-fakta Rekrutmen PT KAI 2024 Dikritisi Warganet

22 jam lalu

Lebaran kedua atau Kamis, 11 April 2024, PT KAI Divre 1 Sumut mencatat jumlah penumpang mencapai 10.500 orang. Volume penumpang tertinggi pada masa Angkutan Lebaran 2024. Foto: Istimewa
Syarat IPK 3.5 ke Atas dan TOEFL Minimal 500: Fakta-fakta Rekrutmen PT KAI 2024 Dikritisi Warganet

Unggahan rekrutmen Management Trainee oleh PT KAI mengundang perdebatan warganet terkait IPK minimal 3.5 hingga sertifikat TOEL minimal bernilai 500


Syarat Rekrutmen PT KAI IPK 3.5 dan TOEFL 500 Disorot Publik, Apa Saja Jenis TOEFL?

1 hari lalu

Petugas memeriksa karcis penumpang di Stasiun Kereta Api Pasar Senen, Jakarta Pusat, 20 Juni 2017. TEMPO/Charisma Adristy
Syarat Rekrutmen PT KAI IPK 3.5 dan TOEFL 500 Disorot Publik, Apa Saja Jenis TOEFL?

Sarat masuk PT KAI dengan IPK 3.5 dan TOEFL 500 mendapat kritik dan sorotan publik. Untuk posisi apa setinggi itu? Ketahui jenis-jenis TOEFL?


Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Calon Pendidik Tetap di Malaysia

4 hari lalu

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim pada acara peringatan Hari Guru Nasional 2023 di Indonesia Arena, Jakarta, Sabtu (25 November 2023). Acara ini dihadiri sekitar 7,500 guru. (ANTARA/Astrid Faidlatul Habibah)
Kemendikbudristek Buka Pendaftaran Calon Pendidik Tetap di Malaysia

Tenaga pendidik akan ditempatkan Kemendikbudristek di CLC yang berlokasi di perkebunan atau ladang dengan masa penugasan selama 2 tahun.


Butuh Banyak Sumber Daya di Bidang Teknis, Kemensos Buka 40.839 Formasi ASN

4 hari lalu

Peserta mengikuti Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS formasi Kejaksaan di Kantor Pusat Badan Kepegawaian Negara (BKN), Jakarta, Kamis  9 November 2023. Pemerintah mulai Kamis 9 November melaksanakan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2023 yang diikuti sebanyak 1.853.617 pelamar, sedangkan Seleksi Kompetensi bagi Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (CPPPK) akan dilakukan pada Jumat 10 November. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Butuh Banyak Sumber Daya di Bidang Teknis, Kemensos Buka 40.839 Formasi ASN

Usulan Kemensos itu disetujui oleh Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB), Abdullah Azwar Anas.


PT Pegadaian Buka Lowongan untuk Lulusan IT

5 hari lalu

PT Pegadaian Buka Lowongan untuk Lulusan IT

Bagi para pencari kerja yang berminat bisa langsung mendaftarkan diri melalui website resmi Pegadaian atau scan QR Code yang tertera pada flyer resmi


Siap-siap PPDB Online 2024-2025 Segera Dimulai, Begini Caranya

8 hari lalu

Orang tua murid berkonsultasi terkait pendaftaran online Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2021/2022 di Posko Pelayanan PPDB Jakarta Selatan, SMA Negeri 70 Bulungan, Jakarta, Senin, 21 Juni 2021.  TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Siap-siap PPDB Online 2024-2025 Segera Dimulai, Begini Caranya

Berikut perkiraan tanggal pendaftaran PPDB Online 2024 akan dibuka untuk jenjang SD, SMP, dan SMA/SMK, beserta alurnya.


Setelah Pramuka Tak Jadi Ekskul Wajib, Kebijakan Kemendikbud Soal Seragam Sekolah Disorot Publik

9 hari lalu

Pedagang seragam sekolah menunggu calon pembeli di Pasar Jatinegara, Jakarta, Minggu, 5 Juli 2020.  ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Setelah Pramuka Tak Jadi Ekskul Wajib, Kebijakan Kemendikbud Soal Seragam Sekolah Disorot Publik

Dua kebijakan Kemendikbud dapat sorotan publik, soal Pramuka tak lagi jadi ekskul wajib dan seragam sekolah.


Kemendikbud akan Tindak Tegas Dekan Unas yang Dituding Catut Nama Dosen UMT

10 hari lalu

Dekan Universitas Nasional Kumba Digdowiseiso. Foto : UNAS
Kemendikbud akan Tindak Tegas Dekan Unas yang Dituding Catut Nama Dosen UMT

Kemendikbudristek saat ini sedang berkoordinasi untuk menyelidiki dugaan pencatutan nama dosen UMT oleh Dekan Unas Kumba Digdowiseiso.


Catat, Daftar Lowongan Kerja BUMN dan Swasta

15 hari lalu

Ilustrasi mencari lowongan pekerjaan di internet. shutterstock.com
Catat, Daftar Lowongan Kerja BUMN dan Swasta

Berikut daftar lowongan kerja di perusahaan swasta maupun BUMN yang masinh dibuka hingga 19 April 2024


Kementerian Kelautan dan Perikanan Buka Pendaftaran Taruna 2024, Simak Jalur dan Syaratnya

16 hari lalu

Ilustrasi mahasiswa. Freepik.com
Kementerian Kelautan dan Perikanan Buka Pendaftaran Taruna 2024, Simak Jalur dan Syaratnya

Kementerian Kelautan dan Perikanan buka pendaftaran peserta didik 2024. Cek di sini caranya.