Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kingston Server Premier DDR5 Janjikan Mampu Akses Big Data

image-gnews
Kingston Server Premier DDR5 (Kingston)
Kingston Server Premier DDR5 (Kingston)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kingston Technology mengumumkan DIMM  64GB, 32GB, dan 16GB Server Premier DDR5 4800MT/s telah tervalidasi pada Generasi ke-4 Prosesor Intel Xeon Scalable Processor (sebelumnya bernama Sapphire Rapids) pada 27 Februari 2023.

“Validasi selalu menjadi langkah pertama bagi produsen memori untuk menunjukkan kualitas dan kompatibilitas solusi memori mereka. DDR5 menghadirkan teknologi untuk menskalakan bandwidth dan kapasitas untuk memenuhi persyaratan kinerja pusat data masa depan,” ujar Kingston dalam keterangannya.

Perusahaan yang menghasilkan produk memori dan solusi teknologi ini menawarkan memori server dan Data Center (DC) SSD untuk beban kerja yang paling berat, dan mendukung kebutuhan global dalam menyimpan, mengelola, dan secara instan mengakses data dalam jumlah besar pada database tradisional dan infrastruktur Big Data.

Server Premier adalah solusi memori standar industri dari Kingston berdasarkan spesifikasi untuk digunakan pada server white-box, dan merupakan platform divalidasi dan dikualifikasikan oleh produsen motherboard/sistem terkemuka.

Dilengkapi BOM (Bill of Material) terkunci untuk memberikan konsistensi dan revisi komponen utama (termasuk DRAM, register, PMIC, hub SPD, sensor termal, dan PCB), semua solusi memori server Kingston diuji 100 persen dan melewati pengujian ketat proses burn-in dinamis yang dirancang untuk menangkap kegagalan dari tahap awal produksi.

Fitur Server Premier meliputi Locked Bill of Materials (BOM), Part Change Notifications (PCN) – 90 days, 8Q roadmap visibility, validasi platform server dan kualifikasi produsen motherboard server terkemuka. Perusahaan juga menjanjikan garansi seumur hidup terbatas serta layanan dan dukungan terdepan.

Prosesor Xeon Scalable Intel Generasi ke- 4 adalah yang pertama mendukung memori kelas server DDR5 generasi berikutnya dan memiliki delapan saluran memori, disusun hingga dua DIMM per saluran, atau 16 DIMM per soket CPU. Pada 4800 MT/dtk, setiap DDR5 Registered DIMM memberikan bandwidth tertinggi sebesar 38,4 GB/dtk, apabila dikelompokkan dalam konfigurasi multi-channel memberikan peningkatan kinerja nyata pada server berbasis DDR4. 

DDR5 memperkenalkan fitur-fitur canggih untuk subsistem memori yang lebih andal dan lebih efisien, termasuk on-die ECC (ODECC), menggandakan jumlah bank dan menggandakan panjang burst, memberikan penyegaran, penyertaan power management circuit (PMIC), sensor suhu tambahan, decision feedback equalization (DFE), dan subkanal 32-bit independen ganda (40-bit untuk ECC).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kingston memiliki beberapa varian modul, seperti:

- KSM48R40BD4TMM-64HMR - 64GB DDR5-4800 ECC Registered DIMM x80 CL40 2Rx4 1.1V

- KSM48R40BS4TMM-32HMR - 32GB DDR5-4800 ECC Registered DIMM x80 CL40 1Rx4 1.1V

- KSM48R40BD8KMM-32HMR - 32GB DDR5-4800 ECC Registered DIMM x80 CL40 2Rx8 1.1V

- KSM48R40BS8KMM-16HMR - 16GB DDR5-4800 ECC Registered DIMM x80 CL40 1Rx8 1.1V

Selain memori server, SSD Enterprise SATA 3.0 dan NVMe Data Center (DC) dari Kingston adalah solusi penyimpanan yang dirancang dengan serangkaian persyaratan pengembangan yang ketat dan proses pengujian menyeluruh.

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Telkomsel Pilih Huawei Cloud Sebagai Provider FMC Big Data Platform

8 hari lalu

Bharat Alva, Direktur IT Telkomsel (kiri) dan James Tan, Vice President of Solution Sales, Huawei Cloud APAC. (Huawei)
Telkomsel Pilih Huawei Cloud Sebagai Provider FMC Big Data Platform

Huawei Cloud menyediakan teknologi Enterprise Intelligence yang inovatif untuk Telkomsel.


Sering Lupa dan Selalu Mengabaikan, Tanda Masalah Serius

15 hari lalu

Ilustrasi orang lupa
Sering Lupa dan Selalu Mengabaikan, Tanda Masalah Serius

Kehilangan memori dalam bentuk tertentu tak bisa dibilang normal dan bisa jadi terkait masalah lebih serius. Berikut tanda lupa yang tak normal.


Mengenal Lucid Dreaming, Keadaan Tubuh Bermimpi Sekaligus Mengendalikannya

18 hari lalu

Ilustrasi bayi tidur. Foto: Freepik.com/user18526052
Mengenal Lucid Dreaming, Keadaan Tubuh Bermimpi Sekaligus Mengendalikannya

Saat tertidur, sebagian besar organ tubuh beristirahat, kecuali otak yang terus bekerja dan kadangkala berupa aktivitas bermimpi.


Gangguan Ingatan Jangka Pendek, Apa Penyebabnya?

24 hari lalu

Ilustrasi wanita memegang kepala. Freepik.com/Cookie_studio
Gangguan Ingatan Jangka Pendek, Apa Penyebabnya?

Gangguan ingatan kondisi otak yang mengalami kesulitan untuk menyimpan, mengendalikan, dan mengingat


Isu Jokowi 3 Periode: Luhut, Cak Imin, Airlangga Hartarto, Zulkifli Hasan, Bahlil Lahadalia Pernah Sampaikan Ini

31 hari lalu

Presiden Joko Widodo atau Jokowi bersama Menteri Koordinator Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Investasi Bahlil Lahadalia, dan menteri lain bertemu sejumlah CEO perusahaan Korea Selatan di Lotte Hotel, Seoul, Kamis pagi ini, 28 Juli 2022. Sumber: Biro Setpres
Isu Jokowi 3 Periode: Luhut, Cak Imin, Airlangga Hartarto, Zulkifli Hasan, Bahlil Lahadalia Pernah Sampaikan Ini

Isu Jokowi 3 periode muncul lagi belakangan ini. Ini kata Luhut, Bahlil Lahadalia, Cak Imin, Airlangga Hartarto, Zulhas. Masih ingat soal big data?


Direktur BP Tapera Beberkan Big Data untuk Lembaga Nirlaba ke Mahasiswa Politeknik Tempo

37 hari lalu

Direktur Teknologi Informasi BP Tapera, Terzia Ananta Bagus Sumaji memberikan materi tentang Peran Big Data dalam Bisnis Nonkomersial untuk mahasiswa Politeknik Tempo peserta mata kuliah Big Data Analytics dan Manajemen Sistem Informasi & Data Science. Kuliah berlangsung secara daring, Kamis 26 Oktober 2023. (Foto: Rachma Tri Widuri)
Direktur BP Tapera Beberkan Big Data untuk Lembaga Nirlaba ke Mahasiswa Politeknik Tempo

Direktur BP Tapera, Terzia Ananta memberikan materi perkuliahan tentang peran big data untuk lembaga nirlaba ke mahasiswa Politeknik Tempo.


Intel Rilis 3 Prosesor Generasi ke-14, Ini Spesifikasinya

46 hari lalu

Prosesor Intel (intel.com)
Intel Rilis 3 Prosesor Generasi ke-14, Ini Spesifikasinya

i9-14900K menjadi sorotan utama dari jagoan Intel karena disebut Intel sebagai "prosesor desktop tercepat dalam jumlah besar"


Muncul Istilah Taylor Swift Amnesia, Apa Itu?

56 hari lalu

Ekspresi penyayi Taylor Swift saat tampil dalam konser iHeartRadio Jingle Ball di Madison Square Garden, New York City, 14 Desember 2019. REUTERS/Caitlin Ochs
Muncul Istilah Taylor Swift Amnesia, Apa Itu?

Para penonton konser Taylor Swift tiba-tiba mengalami amnesia setelahnya. Pakar menjelaskan penyebab kehilangan memori temporer ini.


Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

22 September 2023

Ilustrasi pria di tempat kerja. lovebscott.com
Mengapa Sering Mengeluh Dapat Membahayakan Kesehatan?

Meskipun dapat menurunkan suasana hati dan kebahagiaan, mengeluh juga dapat berdampak besar pada fungsi otak dan tubuh.


Microsoft Disebut Akan Cabut Dukungan Windows 11 pada Deretan Prosesor Ini

9 Agustus 2023

Windows 11. Foto: Microsoft
Microsoft Disebut Akan Cabut Dukungan Windows 11 pada Deretan Prosesor Ini

Laporan ihwal penghentian dukungan ke Windows 11 itu hanya menyebutkan prosesor server dari Intel, yakni seri Xeon.