Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jadi Prodi Favorit di SNBP 2023, Segini Biaya Kuliah Psikologi Unpad Jalur Mandiri

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Gedung Rektorat Universitas Padjadjaran, Jatinangor. Doc: Unpad.
Gedung Rektorat Universitas Padjadjaran, Jatinangor. Doc: Unpad.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Program studi Psikologi menjadi prodi dengan jumlah peminat terbanyak di Universitas Padjadjaran (Unpad) di jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) 2023.

Menduduki peringkat pertama, prodi Psikologi diminati sebanyak 2.207 orang diikuti Ilmu Hukum sebanyak 2.195 peminat, Ilmu Keperawatan sebanyak 2.123 orang, Manajemen sebanyak 2.043 orang, dan Pendidikan Dokter sebanyak 1.959 orang.

Bagi siswa yang gagal di SNBP dan berminat untuk menjadi calon mahasiswa di prodi terfavorit ini, kalian masih dapat mengikuti Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) dan jalur mandiri Unpad yang pendaftarannya sedang dibuka hingga 26 Juni 2023.

Seleksi mandiri Unpad terdiri dari S1 jalur nilai ujian, S1 jalur prestasi, S1 jalur kelas internasional (IUP), dan sarjana terapan jalur nilai ujian. Masing-masing jalur tersebut memiliki daftar prodi dan biaya kuliah yang berbeda.

Prodi Psikologi dapat dipilih melalui S1 jalur nilai ujian dan S1 jalur prestasi. Jalur nilai ujian mewajibkan mahasiswa membayar uang kuliah tunggal (UKT) per semester dan iuran pengembangan institusi (IPI). UKT per semester untuk prodi Psikologi adalah Rp 10 juta, dengan IPI sebesar Rp 85 juta.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sementara itu, jalur prestasi mengelompokkan UKT yang harus dibayarkan menjadi 8 golongan. Berikut pengelompokannya.
 

 IIIIIIIVVVIVIIVIII
Psikologi500.0001.000.0002.500.0004.000.0005.500.0007.500.00010.000.00012.000.000

Seleksi Masuk Universitas Padjadjaran (SMUP) 2023 telah dibuka sejak 29 Maret hingga 26 Juni 2023. Peserta Jalur Nilai Ujian dapat memilih antara 2 skema, yaitu menggunakan nilai SNBT 2023 atau menggunakan nilai SMUP (untuk siswa lulusan tahun 2021, 2022, dan 2023).

Ujian SMUP akan dilaksanakan pada 8 – 10 Juli 2023.

Pilihan Editor: Fulbright Buka Pendaftaran untuk Mengajar Bahasa Indonesia di AS, Ini Caranya

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BEM Unair Bahas Aspirasi Mahasiswa, dari Biaya Pendidikan hingga Bantuan Keuangan

1 hari lalu

BEM UNAIR Gelar Advokesma Bersama Sampaikan Aspirasi Mahasiswa. unair.ac.id
BEM Unair Bahas Aspirasi Mahasiswa, dari Biaya Pendidikan hingga Bantuan Keuangan

Kementerian Advokasi dan Kesejahteraan Mahasiswa BEM Universitas Airlangga (Unair) menyelenggarakan program kerja untuk sampaikan aspirasi mahasiswa.


Mahasiswa Unpad Ciptakan Robot Pembasmi Larva Nyamuk Aedes Aegypti, Perangi DBD dari Akarnya

2 hari lalu

Tim mahasiswa Universitas Padjadjaran merancang robot pembasmi Larva Aedes aegypti bernama Ofelos Larvasida Ball untuk kompetisi Program Kreativitas Mahasiswa Karsa Cipta (PKM-KC). Foto: Dokumen Unpad
Mahasiswa Unpad Ciptakan Robot Pembasmi Larva Nyamuk Aedes Aegypti, Perangi DBD dari Akarnya

Lima mahasiswa Unpad bikin robot pembasmi larva nyamuk Aedes aegypti, bagaimana cara kerjanya? Apa gunanya daun kemangi dan ciplukan?


Sunda Digi, Aplikasi Buatan Unpad untuk Mengenal Bahasa dan Budaya Sunda

10 hari lalu

Aplikasi Sunda Digi. Dok. Unpad
Sunda Digi, Aplikasi Buatan Unpad untuk Mengenal Bahasa dan Budaya Sunda

Unpad merilis aplikasi Sunda Digi sebagai layanan digital mengenai literatur sunda yang dapat diakses oleh masyarakat umum.


66 Tahun Universitas Padjadjaran, Begini Sejarah Unpad dan Alasan Pindah ke Jatinangor

13 hari lalu

Gedung Rektorat Universitas Padjadjaran, Jatinangor. Doc: Unpad.
66 Tahun Universitas Padjadjaran, Begini Sejarah Unpad dan Alasan Pindah ke Jatinangor

Tepat hari ini, 11 September 2023, Universitas Padjadjaran berumur 66 tahun. Begini sejarah berdirinya Unpad? Termasuk alasan pindah ke Jatinangor


Pengertian SNBP dan Perbedaannya dengan SNBT serta Seleksi Mandiri

16 hari lalu

Sejumlah peserta bersiap mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT) saat seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri di Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Senin, 8 Mei 2023. Pusat UTBK Universitas Indonesia (UI) menyiapkan lokasi ujian SNBT 2023 untuk 53.293 peserta, lokasi ini terbagi dua, Kampus UI Depok dan Kampus UI Salemba, Jakarta Pusat. ANTARA/Yulius Satria Wijaya
Pengertian SNBP dan Perbedaannya dengan SNBT serta Seleksi Mandiri

SNBP adalah penerimaan mahasiswa baru atas kesuksesan pembelajaran menyeluruh di lembaga pendidikan menengah.


Unpad Kukuhkan 14 Guru Besar Baru, Dari Bidang Pembangunan Desa Hingga Hama Tumbuhan

17 hari lalu

Sebanyak 14 guru besar baru Universitas Padjadjaran mendengar arahan Rektor Unpad Prof Rina Indiastuti dalam acara penyerahan SK Guru Besar baru yang digelar di Ruang Executive Lounge, Gedung Rektorat Unpad, Jatinangor, Kamis, 7 September 2023. Dok. Unpad
Unpad Kukuhkan 14 Guru Besar Baru, Dari Bidang Pembangunan Desa Hingga Hama Tumbuhan

Unpad mengukuhkan 14 guru besar baru, hingga sekarang guru besar berjumlah 244 orang.


Aturan Baru Mendikbud Soal Tugas Akhir, Rektor Unpad Sesuaikan Peraturan Akademik

21 hari lalu

Ilustrasi- Suasana mahasiswa berkonsultasi tentang skripsi kepada pembimbingnya di kampus Institut Pertanian Bogor (IPB), Bogor, Jawa Barat, Jumat, 3 Februari 2006. [TEMPO/ Nickmatulhuda; Digital Image; 20060201]
Aturan Baru Mendikbud Soal Tugas Akhir, Rektor Unpad Sesuaikan Peraturan Akademik

Pada Permendikbudristek Nomor 53 Tahun 2023 disebutkan bahwa tugas akhir bisa berbentuk skripsi, tesis, disertasi, prototipe, proyek atau lainnya.


Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Reaksi Dosen dan Mahasiswa Soal Lulus Sarjana Tanpa Skripsi, Nadiem

22 hari lalu

Ilustrasi- Suasana mahasiswa berkonsultasi tentang skripsi kepada pembimbingnya di kampus Institut Pertanian Bogor (IPB), Bogor, Jawa Barat, Jumat, 3 Februari 2006. [TEMPO/ Nickmatulhuda; Digital Image; 20060201]
Top 3 Tekno Berita Hari Ini: Reaksi Dosen dan Mahasiswa Soal Lulus Sarjana Tanpa Skripsi, Nadiem

Topik tentang reaksi dosen dan mahasiswa Unpad soal lulus sarjana tanpa skripsi menjadi berita terpopuler Top 3 Tekno Berita Hari Ini.


Karya Tugas Akhir Vokasi Fikom Unpad Bisa Laku Dijual, Lulusan juga Direkrut Bekerja

23 hari lalu

Universitas Padjajaran atau Unpad. unpad.ac.id
Karya Tugas Akhir Vokasi Fikom Unpad Bisa Laku Dijual, Lulusan juga Direkrut Bekerja

Mahasiswa vokasi Unpad bisa memilih ingin membuat tugas akhir dalam bentuk media jenis tertentu.


Tanggapan ITB dan Unpad Soal Tugas Akhir Tak Wajib Skripsi

24 hari lalu

Ilustrasi skripsi. Freepix.com
Tanggapan ITB dan Unpad Soal Tugas Akhir Tak Wajib Skripsi

Dalam Permendikbud Nomor 53 Tahun 2023, tugas akhir pada program sarjana dan sarjana terapan dapat berbentuk skripsi, prototipe, proyek atau lainnya.