Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

13.989 Peserta akan Ikut SNBT di Pusat UTBK Unej, 20 Peserta Diawasi 1 Pengawas

Reporter

Editor

Devy Ernis

image-gnews
Pengawas ujian memeriksa badan peserta UTBK dengan menggunakan metal detektor di Universitas Indonesia, Depok, Kamis 19 Mei 2022. UTBK dilaksanakan di 21 titik lokasi yang tersebar di Fakultas Teknik (FT), Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya (FIB), Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Rumpun Ilmu Kesehatan (RIK), serta lokasi lain di beberapa fakultas. Tempo/Muhammad Syauqi Amrullah'
Pengawas ujian memeriksa badan peserta UTBK dengan menggunakan metal detektor di Universitas Indonesia, Depok, Kamis 19 Mei 2022. UTBK dilaksanakan di 21 titik lokasi yang tersebar di Fakultas Teknik (FT), Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya (FIB), Fakultas Ilmu Komputer (Fasilkom), Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP), Rumpun Ilmu Kesehatan (RIK), serta lokasi lain di beberapa fakultas. Tempo/Muhammad Syauqi Amrullah'
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT) 2023 telah ditutup sejak 14 April lalu. Dari data yang ada, sebanyak 13.989 peserta akan melaksanakan UTBK di pusat UTBK Universitas Jember (Unej). Jumlah peserta tahun ini mengalami sedikit kenaikan dibanding pada 2022 yang berjumlah 13.826 orang. 

Ketua Pusat UTBK Universitas Jember Slamin mengatakan untuk menampung seluruh peserta UTBK SNBT 2023 tersebut, Universitas Jember menyiapkan 16 lokasi UTBK dengan 27 ruangan ujian yang kesemuanya berada di lokasi Kampus Tegalboto.

Nantinya dalam satu hari ujian akan ada dua sesi UTBK, sesi pagi dan siang dengan peserta tiap sesi mencapai 910 peserta. Selain mempersiapkan lokasi ujian, perangkat komputer dan sarana pendukung, pusat UTBK Universitas Jember juga tengah menyiapkan personil pengawas UTBK dan personil yang membidangi Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK). Sesuai aturan maka setiap 20 peserta akan diawasi oleh satu pengawas ujian.

"Sebenarnya daya tampung peserta UTBK SNBT di Universitas Jember sebanyak 25.480 peserta dalam 28 sesi ujian. Karena peserta UTBK SNBT di Pusat UTBK Universitas Jember tahun ini hanya 13.989 orang maka hanya ada 16 sesi ujian saja. Khusus hari Jumat hanya akan ada satu kali UTBK, yakni sesi pagi saja,” kata Slamin dilansir dari lama Unej pada Kamis, 20 April 2023.

Guru besar yang juga menjabat sebagai Wakil Rektor I bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Jember ini berpesan agar semua peserta UTBK-SNBT 2023 memanfaatkan waktu yang ada untuk belajar dan selalu menjaga kesehatan.

Mengingat setiap peserta hanya memiliki satu kali kesempatan mengikuti UTBK-SNBT 2023. Jika peserta tidak bisa mengikuti UTBK-SNBT maka artinya gagal di jalur SNBT 2023. Pusat UTBK Universitas Jember juga sudah melakukan antisipasi jika ada peserta yang memiliki kebutuhan khusus atau difabel. Seperti kasus tahun lalu, panitia menerima laporan ada peserta yang mengalami kecelakaan sebelum mengikuti UTBK sehingga memerlukan layanan khusus.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Bagi peserta yang mungkin memiliki kebutuhan khusus atau berstatus difabel, silahkan menghubungi Pusat UTBK Universitas Jember," ujarnya.

Dari data yang ada, panitia sudah menerima konfirmasi dari satu peserta yang melaporkan diri memakai kursi roda. "Untuk peserta dengan kebutuhan khusus atau difabel akan kami fasilitasi dengan penempatan di ruang ujian yang sesuai dengan kebutuhannya,” ujar Slamin. 

Adapun para peserta akan mengikuti UTBK dalam dua gelombang, yakni gelombang pertama pada 8 Mei hingga 14 Mei 2023. Sementara untuk gelombang kedua digelar pada 22 Mei sampai 28 Mei 2023.

Pilihan Editor: Penampakannya dan Idul Fitri, Simak 9 Data dan Fakta Gerhana Matahari Hari Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kementerian Pertanian Sebut Kelaparan Serius sedang Terjadi di 59 Negara di Dunia

38 hari lalu

Sejumlah warga membawa bahan makanan yang diturunkan dari pesawat terbang di Distrik Amuma, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, Kamis, 26 Oktober 2023. BNPB akan mendistribusikan bantuan berupa beras 20 ton, makanan siap saji 10.000 paket dalam penanganan dampak bencana tanah longsor dan bencana kelaparan di Kabupaten Yahukimo, Provinsi Papua Pegunungan. ANTARA FOTO/HO/Humas BNPB
Kementerian Pertanian Sebut Kelaparan Serius sedang Terjadi di 59 Negara di Dunia

Saat ini ada 59 negara kelaparan serius dan 900 juta penduduk di dunia mengalami kelaparan.


Lebih dari 300 Peserta Lolos SNBT Tak Daftar Ulang, Unair Gelar Mandiri Reguler

45 hari lalu

Kampus Universitas Airlangga Surabaya. ANTARA/HO-Humas Unair.
Lebih dari 300 Peserta Lolos SNBT Tak Daftar Ulang, Unair Gelar Mandiri Reguler

Unair kembali gelar tes penerimaan mahasiswa baru Jalur Mandiri mulai besok.


3 Seleksi Mandiri Universitas Negeri Malang 2024 Masih Dibuka, Simak Jadwal dan Syarat Daftarnya

47 hari lalu

Universitas Negeri Malang. Ristekdikti.go.id
3 Seleksi Mandiri Universitas Negeri Malang 2024 Masih Dibuka, Simak Jadwal dan Syarat Daftarnya

Universitas Negeri Malang (UM) masih membuka pendaftaran tiga jalur seleksi mandiri pada Juli 2024


UNM Buka Jalur Seleksi Mandiri Gelombang Dua, Cek Biaya UKT dan Kuotanya

52 hari lalu

Calon mahasiswa baru mengisi formulir pembayaran biaya pendaftaran melalui jalur Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) di Bank Mandiri kampus Universitas Hasanuddin, Makassar (13/5). FOTO/Dewi Fajriani
UNM Buka Jalur Seleksi Mandiri Gelombang Dua, Cek Biaya UKT dan Kuotanya

Universitas Negeri Makassar (UNM) membuka penerimaan mahasiswa baru jalur mandiri gelombang dua tahun 2024.


Mahasiswa UNEJ Rancang Media Belajar Sains Berbasis AR, Dipadukan dengan Isi Alquran

54 hari lalu

Tim QSMART Unej tengah merancang augmented reality berbasis neurosains. (Dok. ANTARA)
Mahasiswa UNEJ Rancang Media Belajar Sains Berbasis AR, Dipadukan dengan Isi Alquran

Mahasiswa Universitas Jember menciptakan AR untuk meningkatkan wawasan fisika yang dipadukan dengan spiritual siswa.


Hasil Seleksi Jalur Mandiri Unej Diumumkan Besok, Ini Biaya Kuliah Jenjang D3, D4, dan S1

54 hari lalu

Pelaksanaan Seleksi Mandiri Mahasiswa Baru Universitas Jember 2023. Foto: Humas Universitas Jember
Hasil Seleksi Jalur Mandiri Unej Diumumkan Besok, Ini Biaya Kuliah Jenjang D3, D4, dan S1

Biaya kuliah bagi mahasiswa dari jalur Semmaba Unej pada 2024 ditetapkan dalam bentuk uang kuliah tunggal (UKT) dan iuran pengembangan institusi (


Link Pengumuman SPMB Jalur Mandiri UTBK Unsoed 2024 Gelombang 1

57 hari lalu

Ilustrasi UTBK (ujian tulis berbasis komputer). TEMPO/Prima Mulia
Link Pengumuman SPMB Jalur Mandiri UTBK Unsoed 2024 Gelombang 1

Pengumuman hasil SPMB jalur Mandiri UTBK dan Non UTBK Universitas Jenderal Soedirman atau Unsoed gelombang 1 diumumkan pada Jumat, 12 Juli 2024.


Pendaftaran UNY 2024 Jalur Mandiri Skor UTBK-SNBT Masih Dibuka, Cek Syaratnya

58 hari lalu

Suasana Ujian Tulis Berbasis Komputer untuk Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (UTBK SBMPTN) 2021 di Kampus Universitas Negeri Yogyakarta. Ratusan peserta dilaporkan tak hadir dalam pelaksanaan UTBK di kampus itu. (dok humas UNY)
Pendaftaran UNY 2024 Jalur Mandiri Skor UTBK-SNBT Masih Dibuka, Cek Syaratnya

Cara dan syarat pendaftaran UNY yang masih membuka pendaftaran jalur mandiri skor UTBK-SNBT


Dua Opsi Seleksi Mandiri IPB, Tahun Ini Diikuti 4.998 Peserta

3 Juli 2024

Gedung Rektorat IPB University di kampus IPB Dramaga Bogor /ANTARA
Dua Opsi Seleksi Mandiri IPB, Tahun Ini Diikuti 4.998 Peserta

IPB menjaring 4.998 peserta di jalur Seleksi Mandiri. Kuota jalur mandiri 30 persen dari total penerimaan mahasiswa baru IPB.


Cerita Fathan Azzahran Dapat Raih Nilai Sempurna Tes Kuantitatif UTBK SNBT

3 Juli 2024

Muhammad Fathan Azzahran, siswa lulusan Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Insan Cendekia Serpong. Peraih nilai sempurna Subtes Kemampuan Kuantitatif UTBK-SNBT 2024. Foto: MAN Insan Cendekia Serpong
Cerita Fathan Azzahran Dapat Raih Nilai Sempurna Tes Kuantitatif UTBK SNBT

Fathan Azzahran mendapatkan nilai sempurna yaitu 1000 di subtes kemampuan kuantitatifUTBK SNBT.