Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Oppo A38 Dirilis di Uni Emirat Arab

image-gnews
OPPO A38 akan meluncur di Indonesia pada 6 Februari 2018. (OPPO Indonesia)
OPPO A38 akan meluncur di Indonesia pada 6 Februari 2018. (OPPO Indonesia)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Oppo A38 telah diperkenalkan di situs web Oppo Uni Emirat Arab sejak awal September 2023. Tapi, Oppo belum memerinci hargamya dan ketersediaan ponsel tersebut.  Produk Oppo A38 ditawarkan dalam dua pilihan warna, glowing Black dan glowing gold. Dikutip dari Gadgets Now, ponsel ini diperkirakan akan segera diluncurkan di India setelah menerima sertifikasi dari Bureau of Indian Standards (BIS).

Spesifikasi Oppo A38


Oppo A38
memiliki layar LCD 6,56 inci dengan resolusi HD+. Layar ini menawarkan refresh rate 90 Hertz atau Hz dan tingkat kecerahan hingga 720 nits. Oppo A38 ditenagai oleh prosesor MediaTek Helio G85 berkonfigurasi octa-core yang mencakup dual core Cortex-A75 yang memiliki clock 2 Gigahertz (GHz) dan enam core Cortex-A55 yang juga berjalan dalam 2GHz. 

Perangkat ini dilengkapi RAM LPDDR4X 4 Gigabita atau GB dan penyimpanan eMMC 5.1 128 GB, yang bisa diperluas hingga 1 terabita (TB) melalui slot micro SD. Berjalan dalam Android 13 dengan antarmuka ColorOS 13.1, Oppo A38 juga mendukung dual SIM.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ponsel ini memiliki pengaturan kamera belakang ganda. Adapun kamera belakang utama 50 Megapiksel (MP) aperture f/1.8 dengan kamera potrait 2 MP dan lampu flash LED. Untuk kebutuhan selfie dan panggilan video, tersedia kamera depan 5 MP dengan aperture f/2.0 berbentuk waterdrop.

Dari segi konektivitas, Oppo A38 mendukung 5G SA/NSA dan dual 4G VoLTE. dan dukungan Wi-Fi 802.11 ac untuk konektivitas Wi-Fi dual-band. Ponsel ini sudah mendukung Bluetooth 5.3 dan port USB Type-C. 

Oppo A38 masih mempertahankan jack audio 3,5 milimeter untuk koneksi headphone kabel. Ponsel ini ditanami baterai berkapasitas 5000mAh yang mendukung SuperVOOC 33 Watt sehingga pengisian daya dari 0-50 persen diklaim hanya 30 menit.

Dikutip dari GSM Arena, berat ponsel ini 143 gram. Adapun build ponsel, glass front (gorilla glass 3), aluminum back, aluminum frame.

Pilihan Editor: Oppo Find N3 Flip Miliki Tiga Kamera, Pertama di Lini Lipat Model Kerang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bocoran Ponsel iQOO 13: Miliki Baterai Besar 6.100 MAh dengan Pengisian Daya Cepat 120 W

2 hari lalu

Ponsel IQOO 13.  Sumber : Gizmochina
Bocoran Ponsel iQOO 13: Miliki Baterai Besar 6.100 MAh dengan Pengisian Daya Cepat 120 W

Sebuah bocoran baru mengungkapkan bahwa ponsel andalan iQOO yang akan datang juga akan memiliki baterai yang besar.


Detail Layar, Kamera, dan Desain Honor 200 Lite Terkonfirmasi Pada Peluncuran Hari Ini di India

8 hari lalu

Honor 200 Lite. Foto : Honor
Detail Layar, Kamera, dan Desain Honor 200 Lite Terkonfirmasi Pada Peluncuran Hari Ini di India

Honor 200 Lite berdimensi tipis dan ringan dengan ketebalan hanya 6,78 mm dan berat 166 gram. Meluncur hari ini di India.


Spesifikasi Lengkap Infinix Zero Flip 5G Bocor Sebelum Pengumuman Resmi, Ini yang Terungkap

8 hari lalu

Infinix Zero Flip 5G. Foto : Infinix
Spesifikasi Lengkap Infinix Zero Flip 5G Bocor Sebelum Pengumuman Resmi, Ini yang Terungkap

Retailer yang berbasis di Vietnam, Queen Mobile, telah menerbitkan spesifikasi lengkap ponsel Infinix Zero Flip 5G di media sosial.


Kekurangan dan Kelebihan Pager Seperti yang Ada di Tangan Gerilyawan Hizbullah

9 hari lalu

Seorang korban dibawa dengan tandu di luar American University of Beirut Medical Center (AUBMC) setelah pager yang mereka gunakan untuk berkomunikasi meledak di seluruh Lebanon, di Beirut, Lebanon, 17 September 2024. Sebanyak sembilan orang, termasuk seorang anak, tewas setelah pager genggam atau penyeranta yang digunakan oleh anggota kelompok bersenjata Hezbollah untuk berkomunikasi meledak di Lebanon. REUTERS/Mohamed Azakir
Kekurangan dan Kelebihan Pager Seperti yang Ada di Tangan Gerilyawan Hizbullah

Apa yang terungkap dari kelompok gerilyawan Hibullah dukungan Iran, menegaskan kalau peran pager ternyata masih dibutuhkan.


Cara Login WhatsApp Web dengan Nomor HP

9 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Cara Login WhatsApp Web dengan Nomor HP

Berikut cara menghubungkan perangkat pendamping menggunakan nomor telepon di WhatsApp untuk Windows atau WhatsApp Web.


Setelah 4 Tahun Kesepakatan Abraham, Bagaimana Hubungan Israel dan Negara-negara Arab?

10 hari lalu

Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu mendukung Presiden AS Donald Trump setelah menandatangani Abraham Accords, menormalisasi hubungan antara Israel dan beberapa negara tetangganya di Timur Tengah, dalam penataan kembali strategis negara-negara Timur Tengah melawan Iran, di South Lawn of the White Rumah di Washington, AS, 15 September 2020. REUTERS/Tom Brenner/File Foto
Setelah 4 Tahun Kesepakatan Abraham, Bagaimana Hubungan Israel dan Negara-negara Arab?

Setelah penandatanganan Kesepakatan Abraham pada 2020, secara keseluruhan ada lima negara Arab yang memiliki hubungan diplomatik dengan Israel.


Di Tengah Perang Gaza, Israel Rayakan 4 Tahun Normalisasi Hubungan dengan 4 Negara Arab

11 hari lalu

Dari kiri ke kanan: Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu, Menteri Luar Negeri Uni Emirat Arab (UEA) Abdullah bin Zayed dan Menteri Luar Negeri Bahrain Abdullatif Al Zayani, berpose sebelum penandatanganan perjanjian Abraham Accord dengan Presiden AS Donald Trump di Gedung Putih di Washington, AS, 15 September, 2020. [REUTERS / Tom Brenner]
Di Tengah Perang Gaza, Israel Rayakan 4 Tahun Normalisasi Hubungan dengan 4 Negara Arab

Israel merayakan empat tahun normalisasi hubungan dengan empat negara Arab di tengah Perang Gaza yang telah menelan korban lebih dari 41.000 jiwa.


Bocoran Terbaru Seri Oppo Find X8 Ungkap Besaran Baterai dan Kemampuan Pengisian Daya Nirkabel

11 hari lalu

Bocoran ponsel flagship Oppo Find X8 dengan dynamic island ala Apple. GSM Arena/ Weibo
Bocoran Terbaru Seri Oppo Find X8 Ungkap Besaran Baterai dan Kemampuan Pengisian Daya Nirkabel

Oppo Find X8 dan X8 Pro masing-masing akan mengemas baterai berkapasitas 5.700mAh dan 5.800mAh.


Spesifikasi Vivo X200 Pro Terungkap Melalui Sertifikasi 3C dan Geekbench, Ini Detailnya

11 hari lalu

vivo ekspansi bisnis ke 6 negara Eropa.
Spesifikasi Vivo X200 Pro Terungkap Melalui Sertifikasi 3C dan Geekbench, Ini Detailnya

Pemrosesan ponsel Vivo X200 Pro akan ditenagai oleh chipset Dimensity 9400 dari MediaTek, yang dipasangkan dengan RAM 16GB.


Berkat Mediasi UEA, Rusia dan Ukraina Saling Tukar 206 Tawanan Perang

13 hari lalu

Personel Ukraina mengibarkan bendera Ukraina saat mereka berdiri di atas tank Challenger 2 selama pelatihan di Kamp Bovington, dekat Wool di barat daya Inggris, 22 Februari 2023. REUTERS/Toby Melville
Berkat Mediasi UEA, Rusia dan Ukraina Saling Tukar 206 Tawanan Perang

Rusia dan Ukraina masing-masing menukar 103 tawanan perang pada Sabtu 14 September 2024 dalam kesepakatan yang ditengahi oleh Uni Emirat Arab.