Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Laman Dictionary Telah Menambahkan Istilah-istilah Baru Terkait AI, Apa Saja?

image-gnews
Ilustrasi teknologi AI di sektor keuangan. Foto : Smartclick
Ilustrasi teknologi AI di sektor keuangan. Foto : Smartclick
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Teknologi AI saat ini telah banyak diandalkan pada berbagai bidang. Guna mengikuti tren ini, laman Dictionary telah menambahkan istilah AI generatif, GPT, dan LLM ke dalam kamusnya.

Dikutip dari The Verge, definisi halusinasi dalam konteks AI generatif juga diperluas, yakni menghasilkan informasi palsu yang bertentangan dengan maksud pengguna dan menyajikan informasi seolah-olah informasi tersebut benar. Situs tersebut, yang juga menjalankan laman Thesaurus, mengumumkan 566 entri baru dan 348 definisi baru untuk musim gugur 2023.

Kata-kata baru atau definisi yang diperluas lainnya meliputi nepo baby (selebriti dengan orang tua terkenal), jawn (sesuatu atau seseorang yang tidak memerlukan kata spesifik), biohacking (eksperimen biologis strategis terutama pada diri sendiri), algo (algoritma komputer), dan polusi informasi (memasukkan kepalsuan, ketidakrelevanan, bias, dan sensasionalisme ke dalam sumber informasi sehingga mengakibatkan hilangnya fakta-fakta penting).

Kata-kata dari bahasa lain, seperti hanbok (pakaian tradisional Korea), jolabokaflod (salah satu tradisi Islandia, yakni pemberian buku sebagai hadiah Natal), dan kakeibo (istilah Jepang untuk sistem menjaga anggaran rumah tangga) juga ditambahkan.

Perusahaan di balik Dictionary tidak hanya menambahkan AI generatif ke daftar kata-katanya. Mereka juga menjalankan alat menulis bertenaga AI yang disebut Grammar Coach.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dictionary kerap memperbarui daftar kata ketika kata, frasa, dan makna tertentu memasuki leksikon populer atau berubah. Kata-kata yang mereka pilih untuk ditambahkan sering kali menyajikan gambaran budaya pop pada periode tersebut. Tahun lalu, laman tersebut menambahkan shadow ban, review bombing, dan pickleball.

Istilah-istilah teknologi populer sering kali dimasukkan ke dalam kamus. Metaverse, misalnya, hampir memenangkan “Word of the Year” dari Oxford English Dictionary pada 2022 namun mesti kalah dari kata “mode goblin”.

Pilihan editor: 

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Soal AI, Dosen Filsafat Teknologi UGM: Artificial Intelligence Tidak Akan Menggeser Eksistensi Manusia

12 jam lalu

Ilustrasi artificial intelligence (AI). (Antara/Pixabay)
Soal AI, Dosen Filsafat Teknologi UGM: Artificial Intelligence Tidak Akan Menggeser Eksistensi Manusia

Sebagian manusia mulai khawatir terkait eksistensinya tergantikan artificial intelligence (AI). Begini kata Dosen Filsafat Teknologi UGM Rangga Kala.


Sidang PBB, Menlu Retno Marsudi Berbagi 3 Upaya Rehabilitasi dan Reintegrasi Mantan Teroris

1 hari lalu

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi saat menghadiri Ministerial Plenary Meeting of the Global Counter-Terrorism Forum (GCTF) ke-13 di sela-sela Sidang Majelis Umum PBB di New York, Amerika Serikat, Rabu, 20 September 2023. ANTARA/HO-Kemlu RI/am
Sidang PBB, Menlu Retno Marsudi Berbagi 3 Upaya Rehabilitasi dan Reintegrasi Mantan Teroris

Di hadapan PBB, Retno Marsudi menyampaikan tiga upaya yang dilakukan Indonesia dalam menanggulangi terorisme dan radikalisasi.


Google Bard AI Kini Terhubung ke Gmail, Google Docs, Maps, Drive, dan YouTube

1 hari lalu

Google Bard.
Google Bard AI Kini Terhubung ke Gmail, Google Docs, Maps, Drive, dan YouTube

Dengan menggunakan Ekstensi, Bard bisa mendapatkan informasi relevan dari semua produk Google lainnya.


Profesor UGM Sebut Kecerdasan Buatan Bisa Dukung Konservasi Keanekaragaman Hayati Indonesia

1 hari lalu

Fakultas Biologi Universitas Gadjah Mada akan membangun pusat laboratorium biodiversitas Indonesia untuk melestarikan genetik tanaman dan fauna  langka di Indonesia . Foto : UGM
Profesor UGM Sebut Kecerdasan Buatan Bisa Dukung Konservasi Keanekaragaman Hayati Indonesia

Budi Setiadi Daryono menyebut kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) dapat dioptimalkan untuk mendukung konservasi keanekaragaman hayati.


Baidu Luncurkan Model AI Medis untuk Industri

2 hari lalu

Bocoran antarmuka Windows 11. Kredit: Baidu/The Verge
Baidu Luncurkan Model AI Medis untuk Industri

Perusahaan layanan web asal Cina, Baidu, seperti tak mau kalah dalam urusan kemajuan teknologi pemanfaatan kecerdasan buatan.


Pencarian Jodoh dengan Bantuan AI, Berikut Daftar Aplikasi dan Fungsinya

3 hari lalu

Aplikasi pencarian jodoh, Tantan dibekukan oleh Beijing. Sumber: Weibo/asiaone.com
Pencarian Jodoh dengan Bantuan AI, Berikut Daftar Aplikasi dan Fungsinya

Teknologi AI kini mulai disisipkan di beberapa aplikasi pencarian jodoh


Ganjar Respon Positif Penggunaan AI untuk Layanan Publik

4 hari lalu

Calon presiden Ganjar Pranowo  saat hadir di kampus Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, Depok, Senin 18 September 2023. Kehadiran Ganjar Pranowo dalam rangka mengisi acara Kuliah Kebangsaan dengan tema
Ganjar Respon Positif Penggunaan AI untuk Layanan Publik

Bakal calon presiden PDIP Ganjar Pranowo merespon positif penggunaan kecerdasan buatan atau Artificial Intelligence (AI) untuk layanan publik.


Rektor IPB Klaim Penguasaan AI sampai IoT, Jokowi Minta Ini

7 hari lalu

Ilustrasi Institut Pertanian Bogor (IPB). dok.TEMPO
Rektor IPB Klaim Penguasaan AI sampai IoT, Jokowi Minta Ini

IPB University merayakan Dies Natalis ke-60, Jumat 15 September 2023.


Jokowi: Jangan Takut dengan Kecerdasan Buatan

7 hari lalu

Presiden Joko Widodo menyampaikan orasi ilmiah di Dies Natalis ke-60 Institut Pertanian Bogor di kawasan Dermaga, Bogor pada Jumat, 15 September 2023. TEMPO/DANIEL A. FAJRI
Jokowi: Jangan Takut dengan Kecerdasan Buatan

Jokowi menilai Indonesia perlu bersiap diri untuk perubahan yang begitu cepat.


Prakerja dan Microsoft Luncurkan Program Talenta AI Indonesia untuk Berdayakan 100.000 Talenta Muda

8 hari lalu

Dari kiri ke kanan: Nuryani Yunus (Asisten Deputi Harmonisasi Ekosistem Ketenagakerjaan), Denni Puspa Purbasari (Direktur Eksekutif Manajemen Pelaksana Program Kartu Prakerja), Dharma Simorangkir (Presiden Direktur Microsoft Indonesia), Supahrat Juramongkol (Community Engagement Lead Microsoft ASEAN). (Microsoft)
Prakerja dan Microsoft Luncurkan Program Talenta AI Indonesia untuk Berdayakan 100.000 Talenta Muda

Program ini merupakan kelanjutan dari inisiatif Skills for Jobs Indonesia yang diluncurkan Microsoft bersama Kemenko Perekonomian pada awal 2023.