Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Xiaomi Mix Flip Dikabarkan Tengah Dibuat

image-gnews
Xiaomi Mix Flip (GSM Arena)
Xiaomi Mix Flip (GSM Arena)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Xiaomi diam-diam mulai mengerjakan ponsel lipat baru, Xiaomi Mix Flip. Keyakinan ini berasal dari munculnya perangkat itu di database IMEI di Cina pada 6 September 2023. Artinya, hal ini mengonfirmasi bahwa perangkat tersebut sedang dalam perjalanan, dengan nomor model 2311BPN23C.

Menurut kabar tak resmi sebelumnya, sumber berspekulasi bahwa produk berdasarkan nomor model yang dimulai dengan 23 yang diyakini Mix Flip sebenarnya akan dirilis sebelum akhir tahun ini. 

Dugaan desain Mix Flip juga sudah bocor. Saat dibuka, sisi layar tampak seperti flip lain produksi kompetitor.  Namun pulau kameranya menonjol  dan terlihat sedikit mirip Pixel dalam sketsa yang beredar.  

Karena berupa sketsa, tentu masih bisa berubah menjadi sangat berbeda dalam kenyataan. Terlihat akan ada tiga sensor yang diduga untuk telefoto, dan dikabarkan menawarkan 3x optical zoom.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dugaan lain, ponsel ini akan ditenagai oleh Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 SoC yang akan resmi meluncur bulan depan. Karena Mix Fold 3 sangat tipis dan ringan untuk dilipat, mungkin saudaranya Mix Flip akan memiliki atribut tersebut juga agar terasa seperti bagian dari keluarga.

Perlu diketahui, sejauh ini semua Mix Fold hanya terbatas dijual di Cina. Maka, patut diduga Mix Flip hanya beredar di kawasan tersebut.

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Daftar HP Xiaomi yang Mendapat Update Android 15 dan HyperOS 2.0

1 hari lalu

Android 15.
Daftar HP Xiaomi yang Mendapat Update Android 15 dan HyperOS 2.0

Berikut daftar HP Xiaomi yang kemungkinan besar akan mendapatkan pembaruan HyperOS 2.0 dan Android 15.


Xiaomi 15 Ultra akan Hadir dengan Kamera Telefoto 200MP

8 hari lalu

Logo baru Xiaomi (kiri) dan logo lama (kanan). Kredit: Xiaomi/The Verge
Xiaomi 15 Ultra akan Hadir dengan Kamera Telefoto 200MP

Xiaomi akan memperkenalkan kamera telefoto 200MP dengan zoom optik 10x pada Xiaomi 15 Ultra.


Redmi 14C Resmi Diluncurkan Secara Global, Ini Spesifikasinya

10 hari lalu

Rekomendasi HP Android dengan kamera stabil yang memiliki fitur OIS, mulai dari Infinix, Realme, Xiaomi Redmi, Vivo, hingga Samsung. Foto: Canva
Redmi 14C Resmi Diluncurkan Secara Global, Ini Spesifikasinya

Redmi 14C didukung oleh prosesor MediaTek Helio G81 Ultra dan GPU Mali G52-MC2.


Xiaomi Bakal Produksi Ponsel Tanpa Tombol, Daya dan Volume Diatur Lewat Layar

15 hari lalu

Ilustrasi Logo Xiaomi. Kredit: ANTARA/REUTERS/Stringer/am.
Xiaomi Bakal Produksi Ponsel Tanpa Tombol, Daya dan Volume Diatur Lewat Layar

Peniadaan tombol pada sisi bodi ponsel dianggap dapat memperhalus tampilan perangkat Xiaomi ketika dipegang oleh pengguna.


Ponsel Redmi Note 14 Pro Jadi yang Pertama Pakai Chip Snapdragon 7 Gen 3?

18 hari lalu

Snapdragon umumkan chip barunya, Snapdragon 7 Gen 1 dan 7+ Gen 1. GSMarena.com
Ponsel Redmi Note 14 Pro Jadi yang Pertama Pakai Chip Snapdragon 7 Gen 3?

Penggunaan Snapdragon 7 Gen 3 menjadikan Redmi Note 14 Pro 5G perangkat sangat dinantikan di kelas menengah.


7 Cara Setting Kamera Xiaomi agar Jernih seperti Profesional

24 hari lalu

Cara setting kamera Xiaomi. Foto: Canva
7 Cara Setting Kamera Xiaomi agar Jernih seperti Profesional

Berikut ini cara setting kamera Xiaomi agar jernih dan hasil fotonya seperti profesional. Anda bisa mengatur beberapa settingan pada kamera Xiaomi.


5 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi agar Tidak Diakses Orang Lain

31 hari lalu

Cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi. Foto: Canva
5 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Xiaomi agar Tidak Diakses Orang Lain

Ketahui cara menyembunyikan aplikasi di HP Xiaomi agar tidak bisa diakses orang lain. Anda bisa memanfaatkan fitur yang ada di HP Xiaomi.


4 Cara Membuka HP Xiaomi yang Lupa Kata Sandi Tanpa Reset

31 hari lalu

Cara membuka HP Xiaomi yang lupa kata sandi. Foto: Canva
4 Cara Membuka HP Xiaomi yang Lupa Kata Sandi Tanpa Reset

Berikut ini cara membuat HP Xiaomi yang lupa kata sandi tanpa reset. Anda bisa menggunakan akun Google hingga Mi Cloud.


Daftar HP Xiaomi yang Mendapat Update HyperOS 2.0, Apa Saja?

31 hari lalu

Xiaomi HyperOS. Foto : Xiaomiui
Daftar HP Xiaomi yang Mendapat Update HyperOS 2.0, Apa Saja?

Ini daftar HP Xiaomi yang mendapat update HyperOS 2.0 serta informasi keunggulan HyperOS.


Bocoran Sebut HyperOS 2.0 Besutan Xiaomi Terbaru Miliki Fitur Pemindai Kamera Tersembunyi

33 hari lalu

Xiaomi HyperOS. Foto : Xiaomiui
Bocoran Sebut HyperOS 2.0 Besutan Xiaomi Terbaru Miliki Fitur Pemindai Kamera Tersembunyi

Fitur besutan Xiaomi tersebut dikatakan menggunakan sinyal jaringan area lokal nirkabel (WLAN) untuk mengidentifikasi kamera tersembunyi di sekitar.