Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jalur Blackberry Bermasalah, XL Tawarkan Kompensasi

image-gnews
Iklan
TEMPO Interaktif, Jakarta - Setelah selama sepekan terakhir sempat dikeluhkan pelanggan karena masalah pada jalur layanan Blackberry, XL akhirnya memastikan layanan Blackberry mereka kembali lancar. XL juga memberikan kompensasi dalam bentuk akses internet WAP gratis sampai 31 Oktober dan diskon 50 persen tarif Blackberry mulai 18 sampai 25 September.

General Manager Internet & Data Services XL Ari Tjahjanto mengatakan setelah melakukan pemeriksaan menyeluruh ternyata tidak ditemukan permasalahan pada struktur jaringan XL. Namun ia mengakui kemungkinan adanya masalah saat update sistem dilakukan akhir Agustus lalu.

"Kami sudah berkoordinasi dengan Research In Motion (RIM) dan masih menunggu konfirmasi dari mereka," kata Ari di kantornya di kawasan Mega Kuningan hari ini, Rabu (16/9). Pihak RIM sendiri sampai saat ini, lanjutnya masih melakukan pemeriksaan pada sistem untuk menemukan apakah ada permasalahan.

"Tetapi saat ini seharusnya layanan Blackberry sudah mulai normal. Komplain dari pelanggan juga terus menurun," kata Ari. Komplain tentang adanya gangguan muncul pertama kali sekitar tanggal 9 September lalu. Saat itu banyak pelanggan XL mengeluh bahwa mereka tidak bisa terhubung dengan semua layanan Blackberry.

Ari mengatakan pada 9 September sekitar 1.000-an komplain masuk dari pelanggan. Namun sampai tanggal 15 komplain ini berkurang menjadi 200 dan 68 sampai hari ini.

"Sebenarnya gangguan ini hanya dialami sebagian kecil pelanggan saja, kurang dari tiga persen dan sifatnya intermittance," kata Ari. Meski begitu untuk memperbaiki kualitas layanan mereka selanjutnya, XL berencana mmebangun jalur langsung yang menghubungkan XL dengan server RIM di Kanada.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Selama ini semua layanan Blackberry terhubung dari Jakarta ke Singapura dulu baru ke Kanada," ujar Ari. Ia juga memastikan sampai akhir tahun tidak ada gangguan dalam hal kapasitas layanan Blackberry, karena kapasitas yang terpakai saat ini baru 53 persen saja.

Untuk mendapatkan akses internet gratis, Ari mengatakan pengguna Blackberry XL bisa merubah pengaturan APN pada browser dari Blackberry.net menjadi xlspeed.net atau xlgprs.net.

Kartika Candra
 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BlackBerry Raup Untung dari Layanan Keamanan Siber

21 Desember 2023

Logo Blackberry terlihat di menara perkantoran di Irvine, California, AS, 20 Oktober 2020. REUTERS/Mike Blake
BlackBerry Raup Untung dari Layanan Keamanan Siber

BlackBerry secara mengejutkan melaporkan laba kuartalan, didukung oleh tingginya permintaan layanan keamanan siber di tengah maraknya ancaman online.


Sambut Piala Dunia U-17, XL Axiata Perkuat Jaringan Telekomunikasi dan Data di 4 Kota

4 November 2023

Logo XL Axiata
Sambut Piala Dunia U-17, XL Axiata Perkuat Jaringan Telekomunikasi dan Data di 4 Kota

PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) melakukan penambahan kapasitas serta pengerahan mobile BTS (base transceiver station) menyambut Piala Dunia U-17.


PT XL Pastikan Ketersediaan Jaringan di Jalur Kereta Cepat Jakarta-Bandung

2 September 2023

Electronic multiple unit CIT 2201 atau kereta cepat inspeksi melakukan uji coba dari Tegalluar, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, sampai Stasiun Halim Jakarta, 23 Mei 2023. CIT inspeksi telah melakukan beberapa kali uji coba kecepatan tinggi dari Bandung ke Jakarta. Setelah menjalani uji fungsi secara penuh dalam beberapa bulan ini, kereta cepat Jakarta Bandung direncanakan akan beroperasi secara komersial pada Agustus mendatang. TEMPO/Prima Mulia
PT XL Pastikan Ketersediaan Jaringan di Jalur Kereta Cepat Jakarta-Bandung

PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) memastikan ketersediaan jaringan di sepanjang jalur kereta cepat Jakarta-Bandung.


Asal-Usul 1 Juli sebagai Hari Buah Sedunia, Apa Ikon Buah Tahun Ini?

2 Juli 2023

Ilustrasi lemon. Unsplash.com/Han Lahandoe
Asal-Usul 1 Juli sebagai Hari Buah Sedunia, Apa Ikon Buah Tahun Ini?

1 Juli diperingati sebagai Hari Buah Sedunia dan telah dirayakan sejak 2007. Setiap tahun ada ikon buah-buahan, tahun ini buah apakah?


Operator Telekomunikasi Tingkatkan Kapasitas Jaringan Hadapi Mudik Lebaran 2023

25 Maret 2023

Teknisi provider telekomunikasi melakukan perawatan pada perangkat BTS 4G di kawasan Lembang, Bandung, 2 November 2015. ANTARA/Indrianto Eko Suwarso
Operator Telekomunikasi Tingkatkan Kapasitas Jaringan Hadapi Mudik Lebaran 2023

Sejumlah operator telekomunikasi jauh-jauh hari berlomba mempersiapkan keandalan jaringan selama Ramadan dan Lebaran 2023.


4 Kontribusi Budi Pramantika selama Menjabat Sebagai CFO XL Axiata

10 Maret 2023

Budi Pramantika, Bos XL yang mengundurkan diri (ANTARA/HO-XL Axiata)
4 Kontribusi Budi Pramantika selama Menjabat Sebagai CFO XL Axiata

Selama menjabat sebagai CFO XL Axiata, Budi Pramantika tercatat telah berkontribusi dalam 4 hal berikut


Profil Budi Pramantika, Bos XL Axiata yang Ajukan Pengunduran Diri

10 Maret 2023

Budi Pramantika, Bos XL yang mengundurkan diri (ANTARA/HO-XL Axiata)
Profil Budi Pramantika, Bos XL Axiata yang Ajukan Pengunduran Diri

Simak profil Budi Pramantika, Bos XL Axiata yang memutuskan untuk mundur dari jabatannya


Klaim Gunakan Green BTS, XL Axiata Sebut Konsumsi Energi Berkurang 50 Persen

24 Februari 2023

BTS Samosir XL Axiata (XL Axiata)
Klaim Gunakan Green BTS, XL Axiata Sebut Konsumsi Energi Berkurang 50 Persen

XL Axiata sudah menerapkan Green BTS sejak 2014.


XL Axiata Raup Dana Rp 5 triliun dari Rights Issue

18 Januari 2023

Aktivitas pelayanan  di XL Center, XL Axiata Tower, Jakarta, Rabu, 18 Agustus 2021. PT XL Axiata telah melakukan uji coba pada 3-5 Agustus 2021 di area Jl. Margonda, Kota Depok. Tempo/Tony Hartawan
XL Axiata Raup Dana Rp 5 triliun dari Rights Issue

XL Axiata merampungkan proses PMHMETD III atau rights issue tepat waktu dan berhasil meraup dana sebesar Rp 5 triliun.


Masih Ingat Walkman, Pager dan Wartel? Ini Deretan Peranti Teknologi Nostalgia yang Populer Era 90-an

28 November 2022

Sony NW-A100TPS
Masih Ingat Walkman, Pager dan Wartel? Ini Deretan Peranti Teknologi Nostalgia yang Populer Era 90-an

Dahulu terdapat alat teknologi yang berguna dan populer, tetapi kini sudah hilang. Alat apa sajakah itu yanh kini sudah menjadi nostalgia?