Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Teleskop Tercanggih di Dunia Dibangun di Cile  

Editor

ursul florene

image-gnews
Komet Lovejoy, sebuah fenomena alam yang langka yang terjadi tiap 11.500 tahun sekali. Komet ini ditemukan oleh Tery Lovejoy, pada 15 Maret 2007. Dengan menggunakan teleskop 0,2 meter Schmidt-Cassegrain Tery Lovejoy menemukan komet tersebut, dan menamai komet tersebut dengan nama belakangnya. Wikipedia.co
Komet Lovejoy, sebuah fenomena alam yang langka yang terjadi tiap 11.500 tahun sekali. Komet ini ditemukan oleh Tery Lovejoy, pada 15 Maret 2007. Dengan menggunakan teleskop 0,2 meter Schmidt-Cassegrain Tery Lovejoy menemukan komet tersebut, dan menamai komet tersebut dengan nama belakangnya. Wikipedia.co
Iklan

TEMPO.CO, Cile - Manusia terus berupaya untuk mengungkap misteri luar angkasa, termasuk kehidupan di planet lain. Untuk mencapai tujuan ini, Cile pun membangun pusat pengamatan antariksa dengan teknologi paling mutakhir saat ini.

Presiden Cile, Michelle Bachelet, membuka peresmian pembangunan teleskop ini di puncak Pegunungan Andean. "Ini akan membuka pintu menuju pemahaman baru," kata dia seperti dilansir dari IFL Science, Ahad, 15 November, waktu setempat.

Pembangunan Giant Magellan Telescope (GMT) ini diinisiasi oleh konsorsium 5 negara dan akan rampung pada 2024 mendatang. Pertama-tama, mereka akan membangun jalan dan pembangkit energi. Para astronom yang terlibat mengatakan, teknologi yang digunakan jauh lebih baik ketimbang teleskop terbaik saat ini, Teleskop Hubble.

GMT akan memanfaatkan kombinasi dari 7 cermin raksasa untuk membentuk lensa berukuran 26 meter atau 85 kaki. Cermin-cermin besar akan difokuskan pada cahaya bintang yang memudahkan astronom memperkirakan jarak benda tersebut.

Ada pula lensa optik adaptif yang mempertajam gambar yang ditangkap teleskop. Beberapa cermin juga disiapkan untuk mengantisipasi efek perbedaan suhu dan kelembapan yang dapat membelokkan cahaya dari objek. Dengan demikian, resolusi dan sensitivitas gambar yang ditangkap akan tetap terjaga.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Direktur GMT, Patrick McCarthy, mengatakan, tim berharap GMT dapat memecahkan misteri dark matters, suatu material misterius yang kasat mata, namun membentuk bobot alam semesta ini. "Kami berharap menemukan sesuatu yang tak kami duga sebelumnya," kata dia.

Mereka memiliki harapan tinggi pada GMT. Sebab, selain teknologi yang mumpuni, lokasi pembangunannya merupakan yang terbaik. Gunung Andean yang terletak di Gurun Atacama sangat cocok untuk pengamatan luar angkasa. Langitnya masih cerah dengan udara kering, dan pencemaran cahaya pun masih sedikit. Aliran udara yang berasal dari Samudera Pasifik juga tak terlalu kencang sehingga para peneliti tak akan terganggu dengan gangguan atmosfer.

Namun, masa GMT menjadi teleskop paling mutakhir ini tak berlangsung lama. Setahun setelah ia mulai beroperasi, Teleskop Raksasa Eropa (EELT), juga sudah akan mulai beroperasi. Teleskop ini konon memiliki lensa dengan diameter 30 meter.

POPULAR SCIENCE | IFL SCIENCE | URSULA FLORENE

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BRIN dan Indian Space Research Organisation Sepakat Berkolaborasi Bidang Luar Angkasa

36 hari lalu

Logo Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) yang diluncurkan pada peringatan Hari Kebangkitan Teknologi Nasional ke-26 pada Selasa 10 Agustus 2021. ANTARA/HO-Humas BRIN/am. (ANTARA/HO-Humas BRIN)
BRIN dan Indian Space Research Organisation Sepakat Berkolaborasi Bidang Luar Angkasa

ISRO dan BRIN sepakat untuk berkolaborasi dalam sejumlah sektor, di antaranya Pemeliharaan dan Pemanfaatan Telemetri.


Dituduh AS, Rusia Bantah Kembangkan Senjata Nuklir di Luar Angkasa

16 Februari 2024

Pesawat luar angkasa Soyuz MS-24 yang membawa awak yang terdiri dari astronot NASA Loral O'Hara, kosmonaut Roscosmos Oleg Kononenko, dan Nikolai Chub meluncur ke Stasiun Luar Angkasa Internasional (ISS) dari landasan peluncuran di Kosmodrom Baikonur, Kazakhstan 15 September 2023. REUTERS /Maxim Shemetov
Dituduh AS, Rusia Bantah Kembangkan Senjata Nuklir di Luar Angkasa

Kremlin menolak tudingan Amerika Serikat (AS) bahwa Rusia sedang mengembangkan kemampuan senjata nuklir di luar angkasa.


Republik Dominika Mulai Uji Coba Empat Hari Kerja Sepekan

17 Januari 2024

Claro, seluler dan Internet di Republik Dominika. travel-4-fun.com
Republik Dominika Mulai Uji Coba Empat Hari Kerja Sepekan

Karyawan di Republik Dominika akan mendapatkan gaji yang sama, tetapi jam kerjanya akan dikurangi dari 44 menjadi 36 jam


Oxfam: Israel Bunuh 250 Warga Palestina di Gaza Setiap Hari Sejak 7 Oktober

12 Januari 2024

Anak laki-laki Palestina mengikat tabung gas di kursi roda ketika orang-orang mengantre untuk isi ulang tabung gas mereka untuk memasak di tengah kekurangan, saat konflik antara Israel dan Hamas berlanjut, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 11 Januari 2024. REUTERS/Ibraheem Abu Mustafa
Oxfam: Israel Bunuh 250 Warga Palestina di Gaza Setiap Hari Sejak 7 Oktober

Pembunuhan warga sipil Palestina oleh Israel di Gaza berada pada skala yang belum pernah terjadi sebelumnya dalam sejarah, kata Oxfam


Setelah Roket Vulcan Berhasil Debut, Bagaimana Masalah Pendarat di Bulan?

9 Januari 2024

Roket Vulcan Roket Murah Meriah
Setelah Roket Vulcan Berhasil Debut, Bagaimana Masalah Pendarat di Bulan?

Masalah pendarat di bulan mengancam misi setelah roket Vulcan berhasil melakukan debut.


Apa Itu Badai Matahari yang Dikabarkan Bakal Hantam Bumi di akhir 2023

22 Desember 2023

Badai matahari dikabarkan akan menghantam bumi pada akhir tahun 2023? Kenali apa itu badai matahari di artikel ini. Foto: Canva
Apa Itu Badai Matahari yang Dikabarkan Bakal Hantam Bumi di akhir 2023

Badai matahari dikabarkan akan menghantam bumi pada akhir tahun 2023? Kenali apa itu badai matahari di artikel ini.


FIFA Tunjuk Cile sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2025

18 Desember 2023

Pemain Uruguay Fabricio Diaz dan rekannya melakukan selebrasi usai memenangkan Piala Dunia U-20 di Estadio Unico Diego Armando Maradona, La Plata, Argentina, 12 Juni 2023. Uruguay mengunci gelar Piala Dunia U-20 setelah menang 1-0 atas Italia. REUTERS/Agustin Marcarian
FIFA Tunjuk Cile sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2025

FIFA menetapkan Cile sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2025 dan Polandia untuk tuan rumah Piala Dunia U-20 Wanita 2026.


Pesawat Luar Angkasa Militer AS X-37B Meluncur, Perkiraan Kembali Juni 2026

12 Desember 2023

Pesawat Luar Angkasa Angkatan Udara Amerika Serikat [www.rferl.org]
Pesawat Luar Angkasa Militer AS X-37B Meluncur, Perkiraan Kembali Juni 2026

Pesawat luar angkasa militer Amerika Serikat (AS) X-37B lepas landas dari Florida untuk misi rahasia mereka pada Senin 11 Desember 2023 waktu setempat.


5 Negara Kirim Serangga dan Mamalia ke Luar Angkasa, ini Ragam Penelitiannya

12 November 2023

Gambar konsep pesawat luar angkasa robot Cina yang dapat digunakan kembali di orbit. (Kredit: Shenlong Space Technologies)
5 Negara Kirim Serangga dan Mamalia ke Luar Angkasa, ini Ragam Penelitiannya

Sejumlah negara mengirim serangga dan mamalia ke luar angkasa untuk diteliti demi ilmu pengetahuan


5 Jenis Hewan yang Diterbangkan ke Luar Angkasa, dari Serangga hingga Mamalia

12 November 2023

Ilustrasi klub Playboy di luar angkasa. msn.com
5 Jenis Hewan yang Diterbangkan ke Luar Angkasa, dari Serangga hingga Mamalia

Dari anjing, monyet hingga lalat buah, sejumlah hewan ini dikirim ke luar angkasa untuk percobaan