Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Satelit Lapan-A3/IPB Akan Pantau Pertanian dan Maritim  

image-gnews
Poster peluncuran satelit lapan A3/IPB. pusteksat.lapan.go.id
Poster peluncuran satelit lapan A3/IPB. pusteksat.lapan.go.id
Iklan

TEMPO.COBogor - Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) akan meluncurkan Satelit Lapan-A3/IPB pada Rabu, 22 Juni 2016. Satelit ini mempunyai misi pengindraan jauh pemantauan tanaman pangan dan lalu lintas kapal laut di perairan Indonesia.

"Satelit yang dibangun bekerja sama dengan Institut Pertanian Bogor ini dimanfaatkan untuk memantau tanaman pangan," kata juru bicara Lapan, Jasyanto, Rabu, 22 Juni, di Rumkin, Bogor. 

Dia mengatakan sistem dalam satelit akan membantu pemantauan kondisi alam Indonesia yang mempunyai tingkat biodiversitas tinggi. Satelit dibangun agar mampu mengidentifikasi tutupan dan penggunaan lahan serta pemantauan lingkungan. 

Selain itu, satelit tersebut mengemban misi pemantauan kapal laut dengan memanfaatkan sensor Automatic Identification System (AIS). Pergerakan kapal laut yang berada di perairan Indonesia akan terpantau dalam citra satelit. Dengan demikian, kapal pelaku illegal fishing juga bisa diketahui. Misi ini, kata Jasyanto, akan mendukung program pemerintah pada bidang maritim. 

Peluncuran Satelit Lapan-A3/IPB akan dilakukan dari Sriharikota, India, pada 22 Juni 2016. Satelit ini menumpang Roket PSLV-C34 milik India. Peluncurannya menumpang misi utama peluncuran Cartosat (India), serta dua satelit buatan perguruan tinggi di India, yaitu Sathyabamasat dan Swayam. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Wakil Presiden Jusuf Kalla akan menyaksikan peluncuran satelit dari Pusat Teknologi Penerbangan Lapan di Rumpin, Bogor, Jawa Barat, sekitar pukul 10.00.

Satelit Lapan-A3/IPB merupakan satelit generasi ketiga yang diluncurkan Lapan. Satelit ini memiliki berat 115 kilogram. Muatan pengindraan jauh satelit tersebut berupa 4 bands multispectral imager beresolusi 18 meter dengan lebar swath 100 kilometer.

AMIRULLAH

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Seputar Satelit Mata-mata Korut: Percobaan Ketiga, Dugaan Bantuan Rusia, Keterkaitan dengan Teknologi Rudal Balistik

7 hari lalu

Sebuah roket yang membawa satelit mata-mata Malligyong-1 diluncurkan, seperti yang diklaim pemerintah Korea Utara, di lokasi yang disebut sebagai Provinsi Gyeongsang Utara, Korea Utara dalam gambar selebaran yang diperoleh Reuters pada 21 November 2023. KCNA via REUTERS
Seputar Satelit Mata-mata Korut: Percobaan Ketiga, Dugaan Bantuan Rusia, Keterkaitan dengan Teknologi Rudal Balistik

Korea Utara belum menunjukkan citra satelit mata-mata tersebut.


Korea Utara Klaim Sukses Kirim Satelit Mata-mata ke Orbit, Analis: Militernya Jadi Lebih Kuat

7 hari lalu

Sebuah roket lepas landas pada Selasa malam, 21 November 2023, yang membawa satelit mata-mata pertama Korea Utara dalam gambar yang dirilis oleh media pemerintah. (Rodong Sinmun)
Korea Utara Klaim Sukses Kirim Satelit Mata-mata ke Orbit, Analis: Militernya Jadi Lebih Kuat

Satelit itu dapat meningkatkan kemampuan militer Korea Utara secara signifikan, termasuk memungkinkannya menargetkan pasukan lawan dengan akurat.


SATRIA-1 Akan Beroperasi Desember, BAKTI Kominfo: Kemajuan Konstruksi Mencapai 96,9 Persen

7 hari lalu

Satelit Internet SATRIA-1. Kominfo.go.id
SATRIA-1 Akan Beroperasi Desember, BAKTI Kominfo: Kemajuan Konstruksi Mencapai 96,9 Persen

SATRIA-1 ditargetkan siap beroperasi pada tanggal 29 Desember 2023.


BAKTI Kominfo Optimalisasi Satelit SATRIA-1 untuk Digitalisasi Daerah

12 hari lalu

Satelit Internet SATRIA-1. Kominfo.go.id
BAKTI Kominfo Optimalisasi Satelit SATRIA-1 untuk Digitalisasi Daerah

BAKTI Kominfo berkomitmen untuk melakukan optimalisasi program pembangunan infrastruktur telekomunikasi dan informasi.


SpaceX Akan Meluncurkan Satelit Pertama Irlandia, Dibangun oleh Mahasiswa

20 hari lalu

EIRSAT-1, satelit pertama Irlandia, dijadwalkan diluncurkan dengan roket SpaceX Falcon 9 pada akhir November 2023. (Kredit gambar: ESA)
SpaceX Akan Meluncurkan Satelit Pertama Irlandia, Dibangun oleh Mahasiswa

Satelit EIRSAT-1 dijadwalkan terbang dengan roket SpaceX Falcon 9 dari Pangkalan Angkatan Udara Vandenberg di California akhir November.


Pejabat Samsung Sebut Teknologi Satelit Darurat Hadir di Seri Galaxy S24

32 hari lalu

Samsung Galaxy S24. Foto: Samsung
Pejabat Samsung Sebut Teknologi Satelit Darurat Hadir di Seri Galaxy S24

Kemampuan ini diperkirakan terdapat pada Exynos Modem 5300 milik Samsung yang mendukung komunikasi dua arah melalui satelit.


Hari Pangan Sedunia 2023 Diperingati 150 Negara: Petani dan Nelayan Perlu Menjadi Agen Pengelolaan Air

45 hari lalu

Petani skala kecil di Sleman, Jogjakarta (Credit: FAO/Harriansyah)
Hari Pangan Sedunia 2023 Diperingati 150 Negara: Petani dan Nelayan Perlu Menjadi Agen Pengelolaan Air

Simak Hari Pangan Sedunia 2023 yang berfokus pada keberlangsungan air yang juga dijadikan sumber untuk ketahanan pangan.


Viasat Sebut Tidak Akan Mengganti Satelit yang Tak Berfungsi

48 hari lalu

Ilustrasi satelit angin Aeolus di atas Bumi. Satelit akan masuk kembali ke atmosfer bumi minggu ini. (Kredit: ESA)
Viasat Sebut Tidak Akan Mengganti Satelit yang Tak Berfungsi

Viasat menyatakan tidak akan mengganti satelit yang tidak berfungsi.


SpaceX Raih Kontrak Rp 1,1 T Angkatan Luar Angkasa AS untuk Satelit Militer Starshield

57 hari lalu

Roket Starship SpaceX saat lepas landas dalam uji terbang perdana dari fasilitas peluncuran Starbase, Texas Selatan, AS, 20 April 2023. Roket ini adalah yang terkuat yang ada saat ini. REUTERS/Joe Skipper
SpaceX Raih Kontrak Rp 1,1 T Angkatan Luar Angkasa AS untuk Satelit Militer Starshield

Starshield memanfaatkan teknologi Starlink SpaceX dan kemampuan peluncurannya.


Iran Luncurkan Satelit Militer Ketiga ke Orbit

29 September 2023

Rekaman pemerintah Iran menunjukkan roket Zoljanah melakukan peluncuran uji suborbital pertamanya pada Januari 2021. Iran meluncurkan satelit pencitraan Noor 3 ke orbit pada 27 September 2023 di atas roket yang berbeda, Qasem tiga tahap. (Kredit gambar: Pemerintah Republik Islam Iran)
Iran Luncurkan Satelit Militer Ketiga ke Orbit

Satelit pencitraan tersebut telah ditempatkan pada orbit 450 kilometer di atas permukaan Bumi.