LG Patenkan Desain Ponsel 3 Layar, 2 Layar Bisa Dilipat

Selasa, 13 Agustus 2019 10:12 WIB

LG mematenkan ponsel lipat 3 layar. (letsgodigital)

TEMPO.CO, Jakarta - LG mematenkan smartphone dengan 3 layar, dengan 2 layar bisa dilipat. Laman GSMArena, 11 Agustus 2019, menyebutkan paten tersebut dimuat dalam dokumen "Z-Fold Type Foldable Smartphone" yang diterbitkan di database World Intellectual Property Office (WIPO).

Dokumen berisi sketsa ponsel 3 layar. Gambar ponsel memiliki tampilan yang bisa dilipat ke dalam dan satu layar lagi terpisah oleh sebuah engsel.

Dua segmen terluar terlipat di bagian tengah, menempatkan layar terpisah di bagian depan perangkat saat terlipat. Fitur khas smartphone kamera utama di bagian belakang, tombol daya dan speaker di bagian bawah.

Smartphone layar lipat saat ini mungkin masih terlalu tergesa-gesa, berdasarkan pengalaman Samsung Galaxy Fold dan Huawei Mate X. Meski begitu, teknologinya tetap dikembangkan dan sebagian besar masalahnya adalah waktu dan perbaikannya.

Sebenarnya LG pada awal 2014 dan bahkan 2013 menjadi ujung tombak revolusi layar lipat. Mereka saat itu sudah mematenkan desain ponsel layar lipat dan ada rumor mereka akan memasok OLED fleksibel untuk iPhone 2020. LG juga mempunyai produk televisi yang layarnya bisa digulung.

Desain smartphone LG terbaru ini tampaknya tidak akan terwujud dalam waktu dekat, hal ini terlihat dari desain dual-display LG yang jauh lebih sederhana saat pameran IFA 2019.

GSMARENA | LETSGODIGITAL | PHONEARENA

Berita terkait

Adu Fitur Ponsel Lipat Galaxy Z Fold 6 Versus Pixel Fold, Mana yang Unggul?

17 hari lalu

Adu Fitur Ponsel Lipat Galaxy Z Fold 6 Versus Pixel Fold, Mana yang Unggul?

Galazy Z Fold 6 yang akan dirilis pafa pertengahan 2024 kerap dibandingkan dengan Pixel Fold yang ramai dipakai sejak tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Seri Baru Samsung Galaxy Z Fold Semakin Tipis, Bocoran Fiturnya Beredar di X

29 hari lalu

Seri Baru Samsung Galaxy Z Fold Semakin Tipis, Bocoran Fiturnya Beredar di X

Galaxy Z Fold 6 diprediksi semakin ringan dan tipis dibanding seri ponsel lipat Samsung sebelumnya.

Baca Selengkapnya

Top 3 Tekno: Ponsel Lipat Infinix, Bogor Kota Petir, Akses WhatsApp dari Dua Perangkat

30 hari lalu

Top 3 Tekno: Ponsel Lipat Infinix, Bogor Kota Petir, Akses WhatsApp dari Dua Perangkat

Persiapan peluncuran ponsel lipat Infinix memuncaki artikel Top 3 Tekno Berita Terkini.

Baca Selengkapnya

Daftar HP Lipat Fold Terbaru dari Berbagai Merek dan Spesifikasinya

31 hari lalu

Daftar HP Lipat Fold Terbaru dari Berbagai Merek dan Spesifikasinya

Ada beberapa pilihan HP lipat terbaru bentuk Fold yang memiliki banyak fitur. Selain Samsung, beberapa brand lain juga mengeluarkan HP lipat.

Baca Selengkapnya

Infinix Siap Luncurkan Ponsel Lipat Perdana, Bisa Lebih Murah Dibanding Merek Lain?

31 hari lalu

Infinix Siap Luncurkan Ponsel Lipat Perdana, Bisa Lebih Murah Dibanding Merek Lain?

Infinix mengerjakan proyek ponsel lipat pertamanya, Infinix Zero Flip. Produk ini sudah tersertifikasi secara resmi.

Baca Selengkapnya

Bocoran Galaxy Z Fold 6, Ponsel Lipat dengan Bingkai Titanium Pertama di Dunia yang Rilis Tahun Ini

42 hari lalu

Bocoran Galaxy Z Fold 6, Ponsel Lipat dengan Bingkai Titanium Pertama di Dunia yang Rilis Tahun Ini

Samsung dikabarkan akan merilis ponsel llipat berbingkat titanium pertama pada Juli 2024. Belum ada bocoran soal harga produk tersebut.

Baca Selengkapnya

Ponsel Lipat Oppo Find N5 Flip Batal Dirilis Tahun Ini

56 hari lalu

Ponsel Lipat Oppo Find N5 Flip Batal Dirilis Tahun Ini

Oppo Find N5 Flip dikabarkan batal meluncur tahun ini. Ponsel lipat ini generasi teranyar dari Find N3 Flip yang dirilis tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Apple Patenkan Teknologi Layar Lipat untuk iPhone dan iPad

58 hari lalu

Apple Patenkan Teknologi Layar Lipat untuk iPhone dan iPad

Menurut Patently Apple, ada penipisan bagian layar yang jadi sumbu lipatan menggunakan proses kimia.

Baca Selengkapnya

Bocoran Terbaru Vivo X Fold 3: Dilengkapi Tiga Kamera Belakang 50MP

2 Maret 2024

Bocoran Terbaru Vivo X Fold 3: Dilengkapi Tiga Kamera Belakang 50MP

Vivo X Fold 3 akan menampilkan setup tiga kamera yang mencakup kamera utama 50 megapiksel yang merupakan sensor OmniVision OV50H.

Baca Selengkapnya

HMD Gandeng Mattel Bikin Ponsel Lipat Barbie, Rilis Musim Panas

27 Februari 2024

HMD Gandeng Mattel Bikin Ponsel Lipat Barbie, Rilis Musim Panas

HMD telah menyatakan rencananya untuk tak lagi eksklusif membuat produk merek Nokia, seperti yang dilakukannya tujuh tahun ke belakang.

Baca Selengkapnya