AKG Games Salim Group Pasarkan World of Warcraft

Reporter

Antara

Editor

Yudono Yanuar

Jumat, 13 September 2019 07:05 WIB

Game World of Warcraft. Kredit: Blizzard Entertainment/Polygon

TEMPO.CO, Jakarta - AKG Games dari Salim Group akan memboyong game terkenal buatan Blizzard Entertainment ke Indonesia, termasuk di antaranya Hearthstone, Overwatch dan World of Warcraft.

"Kami ingin menggaet pemain-pemain baru untuk game kami," kata Managing Director Blizzard Entertainment Taiwan, Hong Kong, Asia Tenggara, Paul Chen, saat jumpa pers di Jakarta, Kamis, 12 September 2019.

Kerja sama dengan Blizzard Entertainment itu untuk memperluas pengalaman bermain kepada para pemain game di Indonesia. "Kami rasa Indonesia sudah siap dengan pengalaman bermain yang lebih baik, untuk pemain profesional maupun orang yang hobi main game," kata CEO AKG Games Adrian Lim.

Menurut Lim peluncuran game Amerika itu akan dilakukan dalam waktu dekat. "Kami akan luncurkan di Indonesia secepat mungkin," kata Adrian Lim.

AKG Games dan Blizzard Entertainment juga akan membuat acara untuk mendukung dunia eSports di Indonesia mulai pada 2020. Tapi, AKG Games belum bisa menjelaskan lebih lanjut mengenai program mereka untuk eSports tersebut.

Berita terkait

Hunter x Hunter Diadaptasi Menjadi Game Bergenre Pertarungan

1 hari lalu

Hunter x Hunter Diadaptasi Menjadi Game Bergenre Pertarungan

Hunter x Hunter Nen Impacgame pertarungan yang diadaptasi dari manga dan anime karya Yoshihiro Togashi

Baca Selengkapnya

Mode Permainan Game Tekken 8

1 hari lalu

Mode Permainan Game Tekken 8

Tekken 8, salah satu fighting game terpopuler dari Bandai Namco

Baca Selengkapnya

iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

1 hari lalu

iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

Setelah dirilis di App Store untuk iPhone, emulator Nintendo populer Delta akan hadir untuk versi iPad

Baca Selengkapnya

Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

1 hari lalu

Kasus Terbaru Peretasan Game Pokemon, Jual Monster 4 Bulan Raup Jutaan Yen

Faktanya, ini bukan kasus pertama karena peretasan data dalam game-game Pokemon merajalela di antara pemain curang.

Baca Selengkapnya

Ponsel Gaming Terbaru Infinix Pakai Dual Chip, Bisa Ubah 60 Jadi 120 FPS

2 hari lalu

Ponsel Gaming Terbaru Infinix Pakai Dual Chip, Bisa Ubah 60 Jadi 120 FPS

Infinix meluncurkan ponsel gaming terbarunya untuk seri Infinix GT 20 Pro. Tergolong kelas menengah, harga belum ketahuan.

Baca Selengkapnya

Game Online yang Mengandung Kekerasan Dinilai Rusak Moral Anak

3 hari lalu

Game Online yang Mengandung Kekerasan Dinilai Rusak Moral Anak

Game online yang mengandung konten kekerasan berpotensi merusak moral anak bangsa di masa depan sehingga perlu diblokir.

Baca Selengkapnya

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

5 hari lalu

Antara Eve dan K-Pop, Ini Kenapa Game Stellar Blade Dianggap Kontroversial

Stellar Blade mendapat hujan kritik karena desain karakter tokoh utamanya, Eve. Game eksklusif PlayStation 5 atau PS5 ini rilis umat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

5 hari lalu

Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.

Baca Selengkapnya

Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

6 hari lalu

Genshin Impact 4.6 Diluncurkan, Ada Karakter Baru

Hoyoverse merilis Genshin Impact 4.6 pada Rabu, 24 April 2024

Baca Selengkapnya

Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

9 hari lalu

Ide 500 Nickname Free Fire 2024 yang Keren dan Aesthetic

Menentukan nama nickname Free Fire penting dilakukan. Hal ini untuk memberikan ciri khas dan pembeda. Berikut ini ide 500 nickname FF 2024.

Baca Selengkapnya