Klaster Covid-19 Baru Meledak di Kabupaten, Yogya Catat Kasus Harian Tertinggi

Kamis, 10 Juni 2021 20:29 WIB

Suasana di salah satu kampung Wirobrajan, Yogyakarta, pascakasus penularan Covid-19. Satu RT di kampung tak jauh dari Malioboro ini terpaksa di-lockdown sementara. (Dok. Kampung Tangguh Bencana Wirobrajan)

TEMPO.CO, Yogyakarta - Laju kasus baru Covid-19 terus melonjak setelah lebaran di wilayah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Pada Kamis, 10 Juni 2021, Gugus Tugas Covid-19 mencatat penambahan kasus terkonfirmasi Covid-19 di DIY sebanyak 455 kasus sehingga total kasus terkonfirmasi menjadi 47.432 kasus, dengan kasus aktif 2.960 dan sembuh 43.224 kasus.

Lonjakan dalam sehari ini menjadi rekor tertinggi kasus harian Covid-19 di DIY setelah lebaran. “Penambahan kasus meninggal akibat Covid-19 hari ini ada sebanyak sembilan kasus, sehingga total kasus meninggal menjadi 1.248 kasus,” kata Juru Bicara Gugus Tugas Covid-19 Berty Murtiningsih, Kamis.

Distribusi kasus terkonfirmasi Covid-19 di DIY hari ini disumbang temuan kasus baru terbanyak dari Kabupaten Sleman 161 kasus, Kabupaten Bantul 120 kasus, Kota Yogyakarta 74 kasus, Kabupaten Gunungkidul 58 kasus, dan Kabupaten Kulon Progo 42 kasus.

Meski di Gunungkidul kontribusi pada penambahan kasus harian menyumbang jumlah paling sedikit kedua dari lima kabupaten/kota di DIY, namun sebaran klaster di wilayah itu sepekan ini cukup memprihatinkan. Dalam sepekan ini saja terdeteksi sedikitnya empat klaster tersebar di tiga kecamatan Gunungkidul.

Jika sebelumnya ditemukan dua klaster di Kecamatan Playen, yakni klaster Dengok dengan pasien positif 42 orang dan klaster pabrik tas dengan pasien positif 26 orang, kini klaster baru muncul di dua kecamatan lain.

Advertising
Advertising

“Di Kecamatan Panggang hari ini ditemukan klaster hajatan dan keluarga, sedangkan di Kecamatan Karangmojo juga ditemukan klaster acara pertunangan,” kata Kepala Dinas Kesehatan Gunungkidul Dewi Irawaty.

Dewi menuturkan, sebenarnya saat ini juga muncul bibit klaster baru di Kecamatan Playen, yang berpusat di Pondok Pesantren Al Mujahidin Putri di Kalurahan Bandung Playen. “Dari pondok pesantren itu sudah ditemukan lima positif Covid-19, namun masih kami analisa,” ujarnya.

Baca:
Rekor, Kasus Baru Covid-19 Yogya Tembus 300 Sehari

Berita terkait

Bukan Lewat YIA, 3 Ribuan Calon Jemaah Haji Yogyakarta Tahun Ini tetap Terbang Lewat Bandara Solo

30 menit lalu

Bukan Lewat YIA, 3 Ribuan Calon Jemaah Haji Yogyakarta Tahun Ini tetap Terbang Lewat Bandara Solo

Yogyakarta International Airport saat ini masih belum memiliki asrama haji untuk embarkasi.

Baca Selengkapnya

Yogyakarta Siapkan Regulasi Baru Pedoman Pendanaan Pendidikan, Pungutan Bakal Dilegalkan?

1 jam lalu

Yogyakarta Siapkan Regulasi Baru Pedoman Pendanaan Pendidikan, Pungutan Bakal Dilegalkan?

Salah satu beleid paling disorot terutama tentang pungutan sekolah di Yogyakarta, yang akan diubah istilahnya menjadi dana partisipasi.

Baca Selengkapnya

Respon PHRI DIY Pasca Bandara YIA Jadi Satu-Satunya Bandara Internasional DIY-Jateng

8 jam lalu

Respon PHRI DIY Pasca Bandara YIA Jadi Satu-Satunya Bandara Internasional DIY-Jateng

PHRI DIY merespon soal penetapan Bandara YIA sebagai bandara internasional satu-satunya di Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Dosen UPN Veteran Yogyakarta Akui Dugaan Kekerasan Seksual, Ini Sanksi Kampus

11 jam lalu

Dosen UPN Veteran Yogyakarta Akui Dugaan Kekerasan Seksual, Ini Sanksi Kampus

Beredar surat permohonan maaf seorang dosen UPN Veteran Yogyakarta (UPNVYK) terkait dugaan kekerasan seksual kepada seorang mahasiswi kampus tersebut.

Baca Selengkapnya

Monyet Ekor Panjang Muncul di Pemukiman Sleman yang Berjarak 10 KM dari Gunung Merapi

15 jam lalu

Monyet Ekor Panjang Muncul di Pemukiman Sleman yang Berjarak 10 KM dari Gunung Merapi

Memasuki bulan kemarau awal Mei ini, warga di Dusun Rejodani, Sariharjo, Ngaglik, Sleman Yogyakarta dikagetkan dengan kemunculan sejumlah monyet ekor panjang

Baca Selengkapnya

Mengenal Tradisi Merti Desa Mbah Bregas di Sleman, Keteledanan dari Sosok Pengikut Sunan Kalijaga

1 hari lalu

Mengenal Tradisi Merti Desa Mbah Bregas di Sleman, Keteledanan dari Sosok Pengikut Sunan Kalijaga

Pelaksanaan upacara adat Merti Desa Mbah Bregas di Sleman hanya dilangsungkan satu tahun sekali, tepatnya Jumat kliwon pada Mei.

Baca Selengkapnya

Viral Benda Bercahaya Hijau Melintasi Langit Yogyakarta, Meteor?

1 hari lalu

Viral Benda Bercahaya Hijau Melintasi Langit Yogyakarta, Meteor?

Meteor terang atau fireball itu bergerak dari selatan ke utara, tak hanya terpantau di langit Yogyakarta tapi juga Solo, Magelang, dan Semarang

Baca Selengkapnya

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

1 hari lalu

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

Pada 2021 lalu European Medicines Agency (EMA) telah mengungkap efek samping dari vaksinasi AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Trah Hamengku Buwono se-Jabodetabek Gelar Syawalan, Hadirkan Budaya Yogyakarta

2 hari lalu

Trah Hamengku Buwono se-Jabodetabek Gelar Syawalan, Hadirkan Budaya Yogyakarta

Trah Hamengku Buwono se-Jabodetabek menggelar syawalan, hadirkan Budaya Yogyakarta antara lain sendratari dan prajurit keraton Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

TPA Piyungan Yogya Ditutup Permanen, Ini Jurus Bantul Cegah Aksi Buang Sampah Sembarangan

2 hari lalu

TPA Piyungan Yogya Ditutup Permanen, Ini Jurus Bantul Cegah Aksi Buang Sampah Sembarangan

Penutupan TPA Piyungan di Bantul ternyata membuka masalah baru, banyak warga membuang sampah sembarangan.

Baca Selengkapnya