Aplikasi Water Resistance Tester Ponsel Android Menguji Tanpa Air

Jumat, 9 Juli 2021 07:05 WIB

Casing ponsel anti air Seidic dari Obex dipamerkan di dalam akuarium di ajang Consumer Electronics Show tahunan di in Las Vegas, Nevada, Amerika Serikat, Kamis (9/1). REUTERS/Robert Galbraith

TEMPO.CO, Jakarta - Aplikasi Water Resistance Tester ditemukan tersedia di Google Play Store. Android Police, yang pertama kali menemukan aplikasi itu, menjelaskan tidak mengetahui ternyata ada aplikasi yang bisa mengecek smartphone antiair tanpa setetes pun air tersebut.

Aplikasi tersebut menguji integritas peringkat IP67/IP68 pada ponsel Android dengan mengakses barometer perangkat. Caranya, cukup unduh aplikasi gratis, ikuti petunjuk untuk menekan layar dengan kuat, dan pengguna akan mendapatkan nilai lulus atau gagal dengan cepat.

“Sederhana, culun, tapi praktis merupakan kombinasi aplikasi yang kami sukai,” ujar pengembang aplikasi Ray Wang.

Wang menjelaskan bahwa dia membuat aplikasi untuk membantu pengguna ponsel memeriksa status penyegelan kedap air perangkatnya setelah perbaikan atau karena fungsinya menurun seiring berjalannya waktu. Namun, jangan menganggap nilai kelulusan yang diberikan aplikasi ini sebagai izin untuk menenggelamkan ponsel ke dalam air.

Walaupun, Wang menambahkan, "Tampaknya berfungsi dengan andal, berdasarkan umpan balik dari pengguna Reddit dan pengulas Play Store, serta pengujian cepat kami sendiri.”

Advertising
Advertising

Galaxy Note 20 Ultra dengan peringkat IP68 lulus tes pada awalnya, tapi ketika mengeluarkan baki kartu SIM, itu gagal. Sementara TCL 20 Pro 5G, yang tidak memiliki peringkat IP, sehingga hasilnya gagal.

Aplikasi ini bukan yang pertama dari jenisnya, tapi beberapa aplikasi uji tahan air yang ada di Play Store tampaknya dirancang untuk ponsel lama dengan daya kedap air yang berbeda dari ponsel saat ini. Dan mungkin tidak berfungsi secara akurat sekarang.

Bagaimanapun, aplikasi baru ini tampaknya berfungsi dengan baik, dan gratis kecuali jika pengguna ingin memberi tip kepada pengembang US$ 1 (Rp 14.500) untuk menghapus iklan kecil di bagian bawah layar. Kata The Verge, bukan harga yang buruk untuk membayar sedikit kesenangan sederhana.

THE VERGE | ANDROID POLICE

Baca Juga:
Perusahaan Induk Komersilkan Teknologi AI TikTok, Peminat Datang Termasuk dari Indonesia

Berita terkait

Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

3 hari lalu

Cara Menyematkan Komentar di Postingan Instagram

Sekarang pengguna dapat dengan mudah menyematkan komentar di Instagram untuk meningkatkan pengalaman berbagi dan berinteraksi dengan pengguna lainnya.

Baca Selengkapnya

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

3 hari lalu

Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

4 hari lalu

Begini Cara Memblokir SMS Spam atau Penipuan

Jika Anda tak ingin menerima SMS spam atau penipuan, lakukan ikuti langkah berikut.

Baca Selengkapnya

Apple Hapus Aplikasi yang Dapat Hasilkan Gambar Telanjang Menggunakan AI Generatif dari App Store

4 hari lalu

Apple Hapus Aplikasi yang Dapat Hasilkan Gambar Telanjang Menggunakan AI Generatif dari App Store

Apple telah secara aktif membangun reputasi untuk pengembangan AI yang bertanggung jawab, bahkan sampai melisensikan data pelatihan secara etis.

Baca Selengkapnya

Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

4 hari lalu

Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

Menurut keterangan Apple, tiga aplikasi AI itu melabeli dirinya sebagai generator seni. Sudah ada di App Store dua tahun.

Baca Selengkapnya

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

6 hari lalu

Xiaomi Civi 4 Muncul di Daftar Google Play Console, Ini Detailnya

Perangkat Xiaomi dengan nomor model "24053PY09C", nama kode "chenfeng", dan nama pemasaran Xiaomi Civi 4 telah muncul di Google Play Console.

Baca Selengkapnya

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

6 hari lalu

Alasan Militer Korea Selatan Bakal Larang Penggunaan iPhone dan Apple Watch

Militer Korea Selatan melarang anggotanya menggunakan iPhone bahkan Apple Watch. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Konflik TikTok dengan AS Makin Panas: ByteDance Mau Jual?

7 hari lalu

Konflik TikTok dengan AS Makin Panas: ByteDance Mau Jual?

Bagaimana nasib TikTok di AS pasca-konflik panas dan pengesahan RUU pemblokiran aplikasi muncul di sana?

Baca Selengkapnya

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

8 hari lalu

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.

Baca Selengkapnya

Siap Saingi iOS dan Android, Huawei Ajak Pengembang Ciptakan Native Apps untuk HarmonyOS

9 hari lalu

Siap Saingi iOS dan Android, Huawei Ajak Pengembang Ciptakan Native Apps untuk HarmonyOS

HarmonyOS adalah sistem operasi generasi terbaru Huawei yang dapat beroperasi pada berbagai perangkat pintar.

Baca Selengkapnya