Mengganggu Privasi, Begini Cara Menghapus Foto Rumah Anda di Google Street View

Reporter

Tempo.co

Editor

Nurhadi

Rabu, 3 November 2021 15:15 WIB

Gambar tangkapan layar street view di Google Maps yang menunjukkan lokasi Islamic International Funeral Services di New York, Amerika Serikat.

TEMPO.CO, Jakarta - Privasi adalah hal yang paling penting bagi sebagian orang. Tak jarang mereka merasa risih melihat rumahnya berada di Google Street View sehingga ingin menghapusnya.

Jika tak suka melihat rumah Anda terpampang di Google Street View dan dipandangi miliaran orang di seluruh dunia, Anda bisa menghapus foto rumah Anda. Bagaimana caranya?

Dilansir dari laman Support Google, lakukan hal-hal ini untuk menghapus foto rumah Anda.

Jika Anda bukan pemilik foto, Anda bisa meminta untuk menghapus foto itu. Pertama, buka Google Street View atau Google Maps.

Kemudian, carilah foto rumah Anda. Jika sudah ketemu, buka foto itu.

Advertising
Advertising

Lalu klik laporkan masalah pada bagian kanan bawah. Setelah itu Anda harus melengkapi formulir untuk meminta penghapusan rumah.

Kirim formulir setelah diisi dengan lengkap. Google akan meninjau formulir Anda secepat mungkin. Jika Anda mencantumkan email, Anda mungkin akan dihubungi lewat email tentang status laporan itu.

Lalu, bagaimana jika Anda adalah pemilik foto rumah yang terpampang di Google Street View? Bagaimana cara menghapusnya?

Pertama, buka aplikasi Google Street View. Kemudian klik "profil" atau "Pribadi", lalu pilih foto yang akan dihapus.

Klik "Lainnya" di bagian kanan atas. Kemudian, pilih "Hapus". Konfirmasikan penghapusan dengan tap "Hapus".

Begitulah cara menghilangkan rumah Anda di Google Street View. Jika Anda tidak ingin menghapusnya, Anda bisa memburamkannya saja.

AMELIA RAHIMA SARI

Baca juga: Ganggu Privasi, Begini Cara Memburamkan Rumah Anda di Google Street View

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Berita terkait

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

21 jam lalu

Terpopuler Bisnis: 40 Pabrik Baja Ilegal hingga 'Karpet Merah' Jokowi untuk Program Makan Siang Gratis

Zulhas mengatakan ada 40 pabrik yang memproduksi baja ilegal atau tidak memenuhi ketentuan Standar Nasional Indonesia (SNI).

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

1 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

1 hari lalu

Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, BTN Usulkan Skema Dana Abadi

PT Bank Tabungan Negara (BTN) usulkan skema dana abadi untuk program 3 juta rumah yang digagas Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

2 hari lalu

2 Cara Blur WhatsApp Web di Chrome untuk Menjaga Privasi Chat

Ada beberapa cara blur WhatsApp Web di Chrome agar chat rahasia Anda tidak dibaca orang lain. Berikut ini beberapa tata caranya.

Baca Selengkapnya

Tolak Proyek Cloud untuk Israel, 50 Karyawan Google Akhirnya Dipecat

2 hari lalu

Tolak Proyek Cloud untuk Israel, 50 Karyawan Google Akhirnya Dipecat

Google menjalin kerja sama dengan Israel lewat kontrak Project Nimbus untuk layanan komputasi awan atau cloud senilai hampir Rp 20 triliun.

Baca Selengkapnya

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

3 hari lalu

Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

Microsoft luncurkan model bahasa AI kecil, Phi-3 Kemampuannya setara dengan teknologi pintar yang dilatih penuh.

Baca Selengkapnya

Begini Sosok TikToker Asal Bekasi Galih Loss yang Ditangkap Kasus Penistaan Agama

3 hari lalu

Begini Sosok TikToker Asal Bekasi Galih Loss yang Ditangkap Kasus Penistaan Agama

Di mata tetangga, Galih Loss disebut jarang bercengkerama dengan warga sekitar.

Baca Selengkapnya

Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

3 hari lalu

Google Luncurkan Patch Keamanan Terbaru, Sembuhkan Bug dan Error Kamera Pixel 8

Google perbaiki patch keamanan Pixel 8. Perbaiki errorr kamera.

Baca Selengkapnya

Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

4 hari lalu

Pakai Fitur Ini, Riwayat Pencarian Chrome Bisa Dihapus Dalam Hitungan Detik

Chrome, peramban web milik Google, mengembangkan fitur pengpaus riwayat pencarian secara kilat.

Baca Selengkapnya

Google Form, Apa Saja Fungsinya?

4 hari lalu

Google Form, Apa Saja Fungsinya?

Google Form platform online yang memungkinkan pengguna untuk membuat formulir, survei, kuis, dan polling

Baca Selengkapnya